Suara.com - Aktor Kim Seon Ho siap menggelar fan meeting di Indonesia. Acara tersebut akan digelar di Tennis Indoor, Senayan pada 2 dan 3 Juni 2023.
Fan meeting ini akan bertajuk 'Kim Seon Ho Asia Tour (One, Two, Three, Smile) In Jakarta. Sebulan jelang acara, aktor 36 tahun itu menyapa pada penggemar.
"Halo fans yang berada di Indonesia, aku Kim Seon Ho," ujar sang aktor dalam video yang hadir di akun YouTube Mecimapro sebagai promotor.
Kim Seon Ho mengucapkan rasa terima kasih atas dukungan para penggemar selama ini. Untuk itulah, lawan main Shin Min Ah tersebut membuat acara fan meeting.
"Untuk menyampaikan rasa terima kasih ku ke fans Indonesia, aku akan datang ke Jakarta untuk berjumpa dengan kalian," ujar Kim Seon Ho.
Sebagai penyemangat kepada penggemar, Kim Seon Ho menuturkan sudah mempersiapkan banyak hal. Sayang, sang aktor tidak membeberkan secara detail.
"Tunggu sebentar lagi dan nantikan kedatanganku ya," kata aktor serial Start Up ini.
Sebelumnya, fan meeting Kim Seon Ho di Indonesia hanya satu hari. Namun Mecimapro sebagai promotor, akhirnya menambah jadwal acara tersebut.
Untuk tiket, akan dibagi menjadi enam kategori. Dimulai dari yang termurah Rp 1,4 juta dan termahal Rp 2,8 juta.
Baca Juga: Bakal Segera Tayang di Bioskop, Intip Sinopsis The Childe Film Pertama Artis Korea Kim Seon Ho
Detainya, Purple (Rp 1,4 juta), Orange (Rp 2 juta), Lainnya ada Green, Yellow dan Pink (Rp 2,5 juta), serta Blur (Rp 2,8 juta).
Tag
Berita Terkait
-
Bakal Segera Tayang di Bioskop, Intip Sinopsis The Childe Film Pertama Artis Korea Kim Seon Ho
-
Fan Meeting Kim Seon Ho di Jakarta Ditambah Jadi 2 Hari
-
Kim Seon Ho Dijadwalkan Gelar Fan Meeting di Jakarta pada Juni 2023
-
Sinopsis Two Cops, Drakor Populer yang Dibintangi Jo Jung Suk dengan Hyeri dan Kim Seon Ho
-
4 Fakta Hash's Shinru, Drama Baru yang Sedang Mengincar Kim Seon Ho Sebagai Bintang Utama
Terpopuler
- 3 Mobil Bekas 60 Jutaan Kapasitas Penumpang di Atas Innova, Keluarga Pasti Suka!
- 5 Sepatu Lokal Senyaman Skechers, Tanpa Tali untuk Jalan Kaki Lansia
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- Cek Fakta: Viral Ferdy Sambo Ditemukan Meninggal di Penjara, Benarkah?
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
Pilihan
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
-
Daftar Saham IPO Paling Boncos di 2025
Terkini
-
Pengalaman Prilly Latuconsina Tahun Baruan di Jepang: Orang Sibuk Berdoa, Tak Ada Kembang Api
-
Disambangi Wali Kota Jakarta Pusat, Rumah Diding Boneng yang Roboh Segera Direnovasi
-
Isu Liar Arka Anak Aura Kasih Terjawab, Kuasa Hukum Ridwan Kamil Buka Data Dokumen Rahasia
-
Apes! Ria Ricis dan Tim Alami Kejadian Tak Mengenakan saat Liburan di Dubai: Zonk dan Terburuk
-
Selama Ini Bungkam, Atalia Praratya Akhirnya Tanggapi Langsung Isu Ridwan Kamil Selingkuh
-
Tasya Farasya Jalani Umrah di Awal Tahun: Mau Nangis Meronta-ronta
-
Sheila Marcia Akui Pakai Narkoba Karena Cinta, Nama Roger Danuarta Terseret
-
Padahal Jarang Muncul di TV, Rumah Senilai Rp50 Miliar Aura Kasih Dipertanyakan
-
Masih Cari Job MC Meski Jadi Wakil Bupati, Pembelaan Ramzi Tuai Kritik
-
Rayakan Tahun Baru, Joget Centil Marion Jola Lawan Hujan di Panggung Bundaran HI