Suara.com - Desta memilih bungkam perihal alasannya menggugat cerai sang istri, Natasha Rizki. Terkait ini, dia mengaku tidak akan pernah mau menjawabnya.
"Nggak usah nanya-nanya gue udah, nggak bakal gue jawab apa-apa," kata Desta.
Selanjutnya, bapak tiga anak ini meminta izin masuk ke bandara buat check in dan menyudahi sesi wawancara.
"Udah gue mau masuk," tutur Desta.
Video Desta ini dibagikan akun @pembasmi.kehaluan.reall di Instagram pada Jumat (19/5/2023). Tidak menunggu lama, para netizen pun langsung berkomentar.
Gaya menjawab Desta yang terkesan ketus ini pun mendapat komentar negatif dari para netizen. Tapi ada juga yang punya panadangan berbeda.
"Di sini terlihat bagaimana SENSITIFnya seorang Desta," kata @eka***.
"Desta aslinya galak kata anak-anaknya," timpal @que***.
"Dia emang sering bilang kalo di TV dan aslinya beda. Sudah sih netizen nggak usah ribet," imbuh @ayu***.
"Beda di TV, beda aslinya," tambah lainnya.
Seperti diketahui, Desta gugat cerai Natasha Rizki ke Pengadilan Agama Jakarta Selatan baru-baru ini. Hal ini karena keduanya sering cekcok dan sudah tidak tinggal serumah selama setahun belakangan.
Berita Terkait
-
Desta Mahendra-Natasha Rizki Tidak Miliki Perjanjian Pranikah, Rumah Baru Mereka Bakal Jatuh ke Tangan Siapa?
-
Selain Sebut Desta dan Natasha Rizky Telah Pisah Rumah, Kuasa Hukum Ungkap Hal Ini
-
Instagram Gege Elisa Diserbu Netizen usai Fotonya Bareng Desta Viral di Medsos
-
Intip Profil Gege Elisa Diduga Pelakor dan Penyebab Keretakan Rumah Tangga Natasha Rizky dengan Desta, Ada Akun Instagramnya
-
Berkaca dari Desta Ceraikan Natasha Rizky, Ini Pembagian Gono Gini dalam Hukum Islam
Terpopuler
- 7 Serum Vitamin C yang Bisa Hilangkan Flek Hitam, Cocok untuk Usia 40 Tahun
- 5 Mobil Diesel Bekas Mulai 50 Jutaan Selain Isuzu Panther, Keren dan Tangguh!
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- Harta Kekayaan Abdul Wahid, Gubernur Riau yang Ikut Ditangkap KPK
- 5 Mobil Eropa Bekas Mulai 50 Jutaan, Warisan Mewah dan Berkelas
Pilihan
-
Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
-
Korban PHK Masih Sumbang Ratusan Ribu Pengangguran! Industri Pengolahan Paling Parah
-
Cuma Mampu Kurangi Pengangguran 4.000 Orang, BPS Rilis Data yang Bikin Kening Prabowo Berkerut
-
Rugi Triliunan! Emiten Grup Djarum, Blibli PHK 270 Karyawan
-
Angka Pengangguran Indonesia Tembus 7,46 Juta, Cuma Turun 4.000 Orang Setahun!
Terkini
-
Sinopsis Alls Fair, Drama Terbaru Kim Kardashian yang Dapat Rating Nol Persen dari Rotten Tomatoes
-
Perayaan 20 Tahun JAFF, Opera Jawa Garin Nugroho Kembali Diputar Pakai Format Seluloid Langka
-
Fakta dan Sinopsis Die, My Love: Kisah Cinta yang Gelap dan Kacau
-
7 Rekomendasi Film Hollywood November 2025, DariPredator: BadlandshinggaZootopia 2
-
Ariel NOAH Jadi Dilan Dewasa di Film Terbaru, Pidi Baiq: Sejuta Persen Setuju
-
Gugatan Cerai Tak Terdaftar di Pengadilan Agama, Na Daehoon dan Jule Rujuk?
-
Pesan Film Pesugihan Sate Gagak Nyambung dengan Perjuangan Yono Bakrie di Jakarta
-
Urutan Nonton Film Predator Sebelum Badlands, Cukup Dua Ini Saja!
-
Review Film Predator Badlands: Aksi Brutal dengan Sentuhan Kemanusiaan
-
Bahas RUU Perampasan Aset, Salsa Erwina Viral Lagi dan Jadi Sasaran Buzzer