Suara.com - Sempat viral beberapa waktu yang lalu kejadian saat Deddy Corbuzier, ribut dengan suami Lucinta Luna yang bernama Arten Boltian atau yang disapa Alan. Saat itu, bule asal Ukraina itu tidak terima jika Lucinta Luna disebut bukan perempuan.
Kejadian bermula saat Deddy bertanya apakah Alan tahu jika Lucinta Luna adalah seorang transgender. Tak disangka reaksi Alan saat itu diluar dugaan.
Ia tersulut emosi dan marah kepada Deddy. Alan saat itu yakin bahwa Lucinta Luna adalah wanita tulen.
Saat itu banyak yang menyebut bahwa Deddy dan Alan hanya Gimmick. Namun belakangan Deddy membantah jika kejadian waktu itu adalah Gimmick.
Menurut Deddy saat itu Alan benar-benar marah kepadanya.
"Gua mau ngomong boong, nggak boong, gue pernah ribut ama cowoknya," kata Deddy di depan Vidi Aldiano dan juga Prilly Latuconsina serta Teuku Rizky saat mereka berbincang di Podcast Close the Door, dikutip Sabtu (28/10/2023).
"Trus orang-orang mikir gimmick, kagak," lanjutnya.
Ternyata waktu itu memang terjadi keributan antara dia dengan Alan. Beruntung, Lucinta Luna yang juga hadir di Podcast Close the Door waktu itu segera melerai mereka.
Sadar bahwa perkataannya menyinggung, Deddy pun segera minta maaf. Ia tak menyangka jika pertanyaannya itu akan menyinggung perasaan Alan.
Baca Juga: Seolah Tersindir Ustaz Das'ad Latif, Deddy Corbuzier Akui Masih Sering Malas Salat
"Ribut. Gue minta maaf," kata Deddy.
"Tahu gitu gue nggak minta maaf," lanjutnya.
Berita Terkait
-
Deddy Corbuzier Pernah Usir Aldi Taher saat Podcast, Janji Akan Undang Lagi Bareng Lucinta Luna
-
Diam-Diam Nikah di Thailand, Lucinta Luna Muak Malah Diperlakukan Bak Pembantu oleh Alan
-
Sambil Nangis, Lucinta Luna Ungkap Perlakuan Teman-teman Alan Terhadapnya
-
Gus Miftah Kasih Kode Denny Sumargo Sudah Mualaf: Alhamdulillah
-
Fakta Tentang Prabowo Subianto Ini Buat Deddy Corbuzier Kaget Hingga Beri Kesaksian
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 5 Cat Rambut yang Tahan Lama untuk Tutupi Uban, Harga Mulai Rp17 Ribuan
Pilihan
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
-
Duduk Perkara Ribut Diego Simeone dengan Vinicius Jr di Laga Derby Madrid
Terkini
-
Kisah Kelam Aurelie Moeremans Diminta Mantan Bertato Agar Gagal Ikut Kontes Kecantikan
-
Segera Tayang di Indonesia, Papa Zola The Movie Angkat Peran Ayah dalam Film Animasi Keluarga
-
7 Fakta Perceraian Kristy dan Desmond Scott yang Bikin Geger, Ada Perselingkuhan?
-
Fakta Film Bidadari Surga: File Sempat Hilang hingga Dinda Hauw Syuting dalam Kondisi Baby Blues
-
Sintya Marisca Pamer Foto Cincin di Jari Manis, Resmi Tunangan?
-
Sinopsis Crime 101, Chris Hemsworth Jadi Pencuri Ulung Paling Diburu Polisi
-
5 Aktris yang Paling Diunggulkan untuk Peran Mother Gothel di Live-Action Tangled
-
5 Momen Ikonik GDA 2026: Daesang Jennie hingga Aksi 'Loading' CORTIS!
-
Apa Itu Child Grooming? Pengalaman Traumatis Aurelie Moeremans di Buku Broken Strings
-
Hesti Purwadinata dan Suami Dapat Ancaman Usai Dukung Aurelie Moeremans