Suara.com - Akun Instagram Celine Evangelista diserbu netizen usai namanya terseret dalam kasus korupsi tambang Andi Andriansyah. Celine diduga punya "hubungan" dengan Jaksa Agung ST Burhanuddin.
Bahkan, dalam unggahan Celine Evangelista beberapa waktu yang lalu, ada netizen yang meyinggung soal kasus tersebut. Padahal, dalan vidio tersebut Celine justru membagikan kesehariannya dalam bekerja.
Demi menghidupi keempat buah hatinya, Celine Evangelista sampai kurang tidur. Bahkan dalam keadaan mengantuk dirinya terpaksa harus tetap berdandan supaya bisa tampil maksimal dalam bekerja.
"Begini cerita kerja keras seorang Celine Evangelista yang orang enggak tahu," bunyi narasi dalam vidio tersebut dikutip Kamis (2/11/2023).
Saat itu Celine Evangelista terlihat berusahan menahan rasa ngantuknya saat tengah didandan. Meski wajahnya dipoles dengan make up tebal, tetapi matanya tak bisa menyembunyikan rasa ngantuk di wajah mantan istri Stefan William itu.
"Memang boleh sengantuk ini? Memang boleh kerja sampe kurang tidur?," katanya. "Udah cantik gue tidur nih," ucap Celine Evangelista.
Unggahan itupun menuai beragam komentar netizen. Ada yang kemudian menyinggung soal kasus yang kini tengah dikaitkan dengan dirinya.
"Iya capek banget ya mama Celine. Papa juga capek," komentar @baihaqi_rah*** "Kagak takut sama kumisnya Papa kah?," timpal @qynir***
Sekedar informasi, kabarnya "Papah" adalah panggilan Celine Evangelista kepada ST Burhanuddin.
Baca Juga: Santai Namanya Disebut di Kasus Korupsi Tambang, Celine Evangelista Pamer Naik Pesawat
Sebelumnya, seorang terdakwa bernama Amelia Sabara yang sempat membantu Andi Andriansyah agar bebas dari jerat hukum mengaku sempat menghubungi Celine Evangelista. Ia menghubungi Celine karena memiliki koneksi dengan jaksa agung, ST Burhanuddin.
Amelia kemudian mengaku mendapatkan uang Rp 4 miliar dan membagikan Rp 500 juta kepada Celine Evangelista. Celine diberi sejumlah uang tersebut lantaran diminta untuk menghubungi ST Burhanuddin yang dipanggilnya dengan sebutan "Papah".
Tag
Berita Terkait
-
Santai Namanya Disebut di Kasus Korupsi Tambang, Celine Evangelista Pamer Naik Pesawat
-
Terungkap Alasan Celine Evangelista Panggil Jaksa Agung Burhanuddin Papah
-
7 Kontroversi Celine Evangelista, Dari Rumor Nikah Sesama Jenis hingga Terseret Kasus Korupsi
-
Profil Lengkap ST Burhanuddin, Jaksa Agung yang Diisukan Dipanggil 'Papa' oleh Celine Evangelista
-
Dituding Jadi Ani-ani, Beredar Foto Kedekatan Celine Evangelista dan Jaksa Agung ST Burhanuddin
Terpopuler
- Breaking News! PSSI Resmi Umumkan Pelatih Timnas Indonesia
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
- 5 Rekomendasi Cushion Mengandung Skincare Anti-Aging Untuk Usia 40 Ke Atas
- Djarum Buka Suara soal Pencekalan Victor Hartono dalam Kasus Dugaan Korupsi Tax Amnesty
- 5 Smartwatch Terbaik untuk Olahraga dan Pantau Detak Jantung, Harga Mulai Rp300 Ribuan
Pilihan
-
Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
-
Harga Minyak Dunia Melemah, di Tengah Upaya Trump Tekan Ukraina Terima Damai dengan Rusia
-
Indonesia jadi Raja Sasaran Penipuan Lowongan Kerja di Asia Pasifik
-
Kisah Kematian Dosen Untag yang Penuh Misteri: Hubungan Gelap dengan Polisi Jadi Sorotan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
Terkini
-
Jordi Onsu Sudah 3 Tahun Tak Bicara dengan Ruben Onsu: Komunikasi Diblokir!
-
Jordi Onsu Ogah Bertemu Mak Ifah, Khawatir Ibunya Ngamuk dari Kubur
-
Curhatan Samuel Christ Soal Istri Suka Bangun Siang Disorot, Langsung Klarifikasi Setelah Viral
-
Vokal Kritik Pemerintah, Ekspresi Fedi Nuril saat Fadli Zon Berpidato di FFI 2025 Viral
-
Ariana Grande Idap Salah Satu Virus Mematikan, Mendadak Batal Hadiri Acara
-
Sebut Batik dari Malaysia ke Ariana Grande, Aisha Retno 'Penyanyi Berdarah Indonesia' Klarifikasi
-
Promo Nonton Film di CGV untuk Pelanggan Telkomsel Hari Ini, Beli Tiket Cuma Rp10 Ribu
-
Pengakuan Kocak Raisa Usai Viral Lari Hindari Wartawan di AMI Awards: Takut Ditanya-tanya
-
Dua Kali Sabet Piala Citra, Ringgo Agus Rahman Bicara Honor Akting
-
Perjalanan Fatima Bosch Jadi Miss Universe 2025: Walkout karena Dihina 'Bodoh'