Suara.com - Media sosial tengah diramaikan soal seorang idol K-Pop yang pernah berduet dengan penyanyi religi, Opick. Idol yang siap debut tersebut bernama KIM Gg VVUP.
Dilansir dari akun X @tanyakanrl, idol dengan nama asli Kimberley Fransa Salim itu memang seorang gadis asal Indonesia. Ia juga dikenal dengan nama Kimberley Sings.
"Siapa sangka!! Ada pre-debut idol duet sama Opick sunbaenim," tulis akun tersebut.
"Btw dia (adalah) KIM Gg VVUP," tambah akun tersebut.
Tak hanya sebuah cuitan, bukti kuat pun disertakan oleh akun tersebut. Ada sebuah foto yang memperlihatkan Kimberley berduet dengan Opick.
Saat itu, penampilan Kimberley memang berbeda dari sekarang. Gadis tersebut mengenakan pakaian tertutup dengan keruudung bernuansa merah muda.
Saat tampil bersama Opick, Kimberley masih mengenakan kacamata. Sementara sekarang, Kimberley dikenal dengan penampilannya mengenakan poni tanpa berkacamata.
Sejak cuitan ini viral, tidak sedikit publik yang merasa terkejut. Tidak sedikit pula yang kemudian mempertanyakan agama dari Kimberley Fransa Salim.
"Akhirnya sampai juga di masa idol K-pop duet sama Opick," komentar seorang netizen.
Baca Juga: 3 Rekomendasi Lagu Kim VVUP saat Berkarier Jadi Solois di Indonesia
"Dia tahu bakal jadi idol, keren banget duet sama Opick," tambah yang lain.
"Dia Islam gak guys? Kok bisa duet sama Opick?" tanya netizen yang heran.
Pertanyaan soal agama Kimberley Fransa Salim ini pun dijawab oleh netizen lainnya. Ada yang menyebut bahwa Kimberley memang beragama Islam.
"Yag bertanya-tanya, kim ini muslim ya, wkwk terus jebolan TVKI sama TNIBS juga, di VVUP dia main vocalist, terus ini tuh belum debut ya btw masih pre-debut, tapi kayanya popularitasnya udah mulai naik," terang seorang netizen.
"Tanpa maksud membawa bawa agama, tapi dia dan Zayyan keren juga ya gebrakannya, soalnya ga pernah kepikiran sebelumnya bakal ada idol muslim," tambah netizen.
Sementara itu, grup VVUP sendiri berada di bawah agensi Ego Entertainment. VVUP sebelumnya merilis single pre-debut berjudul Doo Doom Chit.
Berita Terkait
-
Katanya Diva? Cara Reza Artamevia Nyanyi Dihujat saat Duet dengan Opick
-
Lagu Bila Waktu Tlah Berakhir dari Opick Jadi Soundtrack Film Siksa Kubur
-
Opick Beri Semangat Hadapi Masalah Lewat Lagu Tersenyumlah
-
Jelang Ramadan, Ini 3 Barang Menurut Opick yang Bisa Mendukung Kita Lebih Rajin Beribadah
-
Meninggal! Lee Yi Kyung Repost Lagu Opick hingga Buku Yasin di Instagramnya
Terpopuler
- Siapa Saja 5 Pelatih Tolak Melatih Timnas Indonesia?
- 7 Mobil Sedan Bekas Mulai 15 Jutaan, Performa Legenda untuk Harian
- Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
- 5 Pilihan Sunscreen Wardah dengan SPF 50, Efektif Hempas Flek Hitam hingga Jerawat
- 5 Body Lotion Mengandung SPF 50 untuk Mencerahkan, Cocok untuk Yang Sering Keluar Rumah
Pilihan
-
PSSI Kalah Cepat? Timur Kapadze Terima Tawaran Manchester City
-
Menkeu Purbaya Segera Ubah Rp1.000 jadi Rp1, RUU Ditargetkan Selesai 2027
-
Menkeu Purbaya Kaji Popok Bayi, Tisu Basah, Hingga Alat Makan Sekali Pakai Terkena Cukai
-
Comeback Dramatis! Persib Bandung Jungkalkan Selangor FC di Malaysia
-
Bisnis Pizza Hut di Ujung Tanduk, Pemilik 'Pusing' Berat Sampai Berniat Melego Saham!
Terkini
-
Deretan Pemain Top di Drama Korea The Manipulated, Ada Ji Chang Wook
-
Netflix dan Sony Kembali Berkolaborasi untuk Sekuel KPop Demon Hunters, Catat Jadwal Rilisnya!
-
Sinopsis Mengejar Restu: Perjuangan Dhini Aminarti Selamatkan Rumah Tangga
-
Katrina Kaif Lahirkan Anak Pertama di Usia 42 Tahun, Ini Ungkapan Bahagia Vicky Kaushal
-
Beredar Potret Jule Tak Berhijab Bareng Selingkuhan Usai Dicerai Na Daehoon, Caption-nya New Janda
-
Bukan Nasi Goreng, Maher Zain 'Bucin' Sama Ubi Cilembu Sampai Dibawakan saat Live TV
-
Sinopsis Film Biopik Michael Jackson, Jaafar Jackson Perankan King of Pop
-
Hadirkan Adipati Dolken dan Mawar de Jongh, Ini Sinopsis Film What's Up With Secretary Kim?
-
5 Film dan Series Bollywood Terbaru yang Tayang di Netflix November 2025
-
4 Potret Penampakan Pasca Ledakan di SMA 72, Kotak Amal Pecah hingga Siswa Dibopong