Suara.com - Reza Artamevia tengah menjadi gunjingan warganet. Kali ini ibu Aaliyah Massaid itu jadi perbincangan karena suara nyanyiannya.
Dalam video yang diunggah akun Instagram @viral_seleb pada Minggu (17/3/2024), tampak Reza Artamevia tengah tampil duet bersama penyanyi Opick.
Dua penyanyi itu menyanyikan lagu religi berjudul "Alhamdulillah" yang merupakan ciptaan Opick.
Sayangnya, penampilan Reza Artamevia saat itu dinilai kurang apik. Menurut netizen, suara sang diva kurang cocok menyanyikan lagu tersebut dan nyanyiannya jadi tidak merdu.
Penyanyi 48 tahun itu lalu menuai ramai kritikan atas penampilannya. Bahkan beberapa sampai mempertanyakan gelar diva yang disandang Reza Artamevia.
"Nadanya mba, rezeki tinggi nggak sesuai dengan nada iringan musiknya, jadi kurang pas lah," komentar akun @fem***.
"Katanya diva," ujar akun @dap***.
"Reza bagus nyanyi lagunya dia aja," tulis akun @mir***.
"Nggak kuat nada tinggi dan napasnya pendek. Terdengar ngap-ngap," kata akun @feb***.
Baca Juga: Padahal Gak Ditanya Irfan Hakim, Reza Artamevia Bocorkan Ingin Punya Suami
Namun begitu ada pula yang masih membela Reza Artamevia dan bilang kalau nada lagu tersebut memang rendah dan biasa dinyanyikan laki-laki, jadi wajar kalau sang diva kurang cocok menyanyikannya.
"Ya pantas aja kedodoran, nada laki-laki dinyanyiin cewek. Sudah bagus dia masih bisa ngimbangin," bela akun @mil***.
"Nadanya memang nada cewek tinggi gitu. Nggak masalah, itu cuma emang Tante Reza biasanya nggak pakai nada setinggi ini aja," imbuh akun @sti***.
Kendati begitu belum ada tanggapan apapun dari Reza Artamevia soal hujatan tersebut. Di sisi lain, ibu dua anak itu juga sedang disibukkan dengan kegiatan Ramadan usai dia menyatakan mantap berhijab.
Berita Terkait
-
Sifat Buruk Aaliyah Massaid Terbongkar, Bete saat Thariq Halilintar Nggak Langsung Lakukan Hal Ini
-
Momen Reza Artamevia Takjub dengan Effort Thariq untuk Ultah Aaliyah Massaid: Masya Allah Tabarakallah
-
Dinner Mewah di Bali, Aaliyah Massaid Cuma Pakai Gaun Ratusan Ribu
-
Thariq Halilintar Rayakan Ultah Aaliyah Massaid, Reza Artamevia Beri Restu?
-
Berhasil Bikin Aaliyah Bahagia, Reza Artamevia Berterima Kasih ke Thariq Halilintar
Terpopuler
- Erick Thohir Umumkan Calon Pelatih Baru Timnas Indonesia
- 4 Daftar Mobil Kecil Toyota Bekas Dikenal Ekonomis dan Bandel buat Harian
- Bobibos Bikin Geger, Kapan Dijual dan Berapa Harga per Liter? Ini Jawabannya
- 6 Rekomendasi Cushion Lokal yang Awet untuk Pekerja Kantoran, Makeup Anti Luntur!
- 10 Rekomendasi Skincare Wardah untuk Atasi Flek Hitam Usia 40 Tahun ke Atas
Pilihan
-
Mengapa Pertamina Beres-beres Anak Usaha? Tak Urus Lagi Bisnis Rumah Sakit Hingga Hotel
-
Pandu Sjahrir Blak-blakan: Danantara Tak Bisa Jauh dari Politik!
-
Danantara 'Wajibkan' Menkeu Purbaya Ikut Rapat Masalah Utang Whoosh
-
Viral Biaya Tambahan QRIS Rp500: BI Melarang, Pelaku Bisa Di-Blacklist
-
Harga Minyak Dunia Merosot Imbas Stok AS Melonjak
Terkini
-
Deddy Corbuzier Rayakan Ultah Sabrina Chairunnisa, Tulisan di Kue Ulang Tahun Diprotes Vidi Aldiano
-
Helwa Bachmid Disebut Istri Ketiga Habib Bahar, Hamilnya Bareng dengan Istri Kedua
-
Tak Dinafkahi Habib Bahar, Helwa Bachmid Hanya Makan Nasi Siram Teh Hangat Saat Hamil
-
Bantah Terima Bulanan Rp200 Juta, Pengacara Sarwendah Ungkap Uang "Ditalangin Dulu" dari Ruben Onsu
-
Persiapan Hadapi Sidang Cerai, Marissa Anita Meditasi Pagi Tadi
-
Belajar dari Anak Sherly Tjoanda yang Jadi Yatim, Korbankan Masa Muda untuk Bekerja
-
Ziarah ke Makam Ameer Azzikra, Nadzira Shafa Kode Bakal Nikah Lagi?
-
Baru Reuni, Intip Kabar Terbaru 5 Pemain Inikah Rasanya setelah 20 Tahun
-
Jakarta IP Market 2025 Digelar: Ambisi RI Jadi Raja Kekayaan Intelektual Asia Tenggara
-
Takut Anaknya Tak Mancung, Nathalie Holscher Curhat Soal Kekhawatiran Selama Hamil Adzam