Suara.com - Kabar duka datang dari belantika hiburan Tanah Air. Artis kondang Andre Taulany menggugat cerai istrinya, Rein Wartia Trigina, ke Pengadilan Agama Tigaraksa.
Selain dilakukan secara diam-diam, Andre Taulany juga diketahui sudah lama melayangkan gugatan cerai kepada sang istri yakni pada 4 April 2024.
Kabar perceraian Andre Taulany dan Rein Wartia Trigina dibenarkan oleh Humas PA Tigaraksa, Ummi Azma. Berkas perceraian keduanya terdaftar dengan nomor perkara 1668/pdtg/2024/patigaraksa.
"Untuk nama Andreas Taulany bin RNI Haumahu itu memang benar ajukan permohonan cerai talak terhadap istrinya Rein Wartia Trigina binti Yulius Antony di PA Tigaraksa tanggal 4 April 2024," kata Ummi Azma.
Kendati demikian, pihak Humas PA Tigaraksa tidak dapat membeberkan motif sang pelawak menggugat cerai Erin Taulany.
"Untuk detail saya tidak bisa menerangkan karena perkara cerai itu adalah perkara tertutup untuk umum. Yang pasti memang ada perkara yang diajukan oleh saudara Andre Taulany," sambung Ummi Azma.
Humas PA Tigaraksa mengungkap, Andre Taulany dan Rein Wartia Trigina sepakat berpisah usah menjalani sidang mediasi.
"Mediasi sudah, yang saya terima ngggak bisa menyampaikan detailnya karena sudah melalui tahapan-tahapan dan saya nggak bisa kasih detail," tutur Ummi Azma, dilansir dari akun @lambegosiip pada Rabu (7/8/2024).
Perihal itu, sejumlah netizen turut memberikan respons dan komentar yang beragam. Sebagian netizen mengutarakan ekspresi terkejut atas keputusan Andre Taulany.
Baca Juga: 3 Faktor yang Diduga Jadi Penyebab Sule Tak Laku Lagi di TV
"Yang bener Pak Haji?" tulis seorang netizen. "Komandan jangan plis," ucap netizen lain.
"Serius nih? Ya Allah sangat disayangkan ketika anak sudah besar-besar. Semoga ada jalan terbaik buat keluarga mereka," ujar netizen yang lainnya.
Berita Terkait
-
Gurita Bisnis Sule: Rumah Mewah 'Menyusut', Diisukan Bangkrut dan Jatuh Miskin
-
Tak Ada Job di TV, Sule Andalkan Pemasukan dari Kontrakan
-
Isu Bangkrut Disorot, Sule Sewot: Ngapain Sih Urusin Hidup Orang Lain?
-
Bantah Jatuh Miskin, Sule Klaim Isu Bangkrut Sengaja Dibuat-buat Biar Cuan
-
3 Faktor yang Diduga Jadi Penyebab Sule Tak Laku Lagi di TV
Terpopuler
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
- 5 Sunscreen Terbaik Harga di Bawah Rp30 Ribu agar Wajah Cerah Terlindungi
- 7 Mobil Sedan Bekas Mulai 15 Jutaan, Performa Legenda untuk Harian
- 24 Kode Redeem FC Mobile 4 November: Segera Klaim Hadiah Parallel Pitches, Gems, dan Emote Eksklusif
Pilihan
-
Menkeu Purbaya Segera Ubah Rp1.000 jadi Rp1, RUU Ditargetkan Selesai 2027
-
Menkeu Purbaya Kaji Popok Bayi, Tisu Basah, Hingga Alat Makan Sekali Pakai Terkena Cukai
-
Comeback Dramatis! Persib Bandung Jungkalkan Selangor FC di Malaysia
-
Bisnis Pizza Hut di Ujung Tanduk, Pemilik 'Pusing' Berat Sampai Berniat Melego Saham!
-
Bos Pajak Cium Manipulasi Ekspor Sawit Senilai Rp45,9 Triliun
Terkini
-
Kronologi Rara Pawang Hujan Diusir Security BLACKPINK: Tak Punya ID, Outfitnya Mentereng
-
7 Fakta Mencekam Ledakan di SMAN 72 Jakarta, Terjadi 2 Kali saat Salat Jumat
-
Lisa Mariana Resmi Ditetapkan Jadi Tersangka Kasus Video Syur
-
Bagus! Maher Zain Sapa Media dengan Bahasa Indonesia Jelang Konser di Jakarta
-
Raffi Ahmad Beli Tas Hermes Ivan Gunawan Seharga Rp500 Juta untuk Bangun Masjid di Jepang
-
Terungkap! Ini 5 Fakta Motif Kebakaran Pesantren di Aceh
-
Curhat Piyu Padi Reborn: Dulu Naik Kereta Bawa Demo, Musisi Sekarang Cuma Modal DM
-
Lagu Baru Padi Reborn Diputar di JIAVS 2025
-
Dilaporkan Kasus Pencemaran Nama Baik, Oky Pratama Ngeles Sebut Bukan Unggahannya
-
Deretan Merchandise Edisi Terbatas dan Harganya yang Dijual di Pop-Up Store TREASURE Jakarta