Suara.com - Doddy Sudrajat kembali berpolemik dengan keluarga besannya, Haji Faisal. Kali ini, dia menyinggung jika arwah putrinya, Vanessa Angel tak tenang akibat ulah ayah Fuji tersebut.
Menurut Doddy Sudrajat, hal itu disebabkan karena Haji Faisal tak kunjung memberinya izin bertemu cucunya, Gala Sky hingga saat ini.
"Walaupun dia sudah meninggal, almarhumah Vanessa belum tenang di atas sana. Vanessa sangat sedih melihat orangtuanya dan adiknya tidak bisa bertemu Gala," kata Doddy Sudrajat.
Di samping itu, Doddy Sudrajat juga menyinggung jika barang-barang peninggalan Vanessa Angel dikuasi oleh keluarga Haji Faisal.
"Vanessa sangat sedih melihat barang-barang dan benda-benda peninggalannya Anda kuasai semua, Vanessa sangat sedih karena tidak bisa dimakamkan sebelah almarhumah mamanya," sambung Doddy Sudrajat.
Seiring santernya pernyataan Doddy Sudrajat, istri Haji Faisal, Dewi Zuhriati, buka suara. Dia mengungkap nasib barang-barang sang menantu.
Ibunda Fuji tersebut mengungkap, keluarganya selalu merawat barang-barang peninggalan almarhumah.
"Yang penasaran dengan sepatu dan pakaian almarhumah (Vanessa Angel), ini masih kita rawat dengan bagus ya," ucap Dewi Zuhriati.
Di samping itu, Dewi Zuhriati juga membantah isu memonopoli barang-barang peninggalan Vanessa Angel. Dia mengatakan, akan memberikan barang peninggalan tersebut kepada Gala Sky kelak.
Dewi Zuhriati dan Haji Faisal menilai, Gala Sky lebih berhak atas barang-barang peninggalan mendiang Vanessa Angel ketimbang Doddy Sudrajat.
"Nanti kita serahkan ke Gala kalau sudah besar nanti," sambung Dewi Zuhriati, dikutip dari akun gosip @lambe__danu pada Selasa (13/8/2024).
Perihal itu, sejumlah netizen turut memberikan respons dan komentar beragam.
"Nah hayo, siapa kemarin yang nomong kalau baju-baju sama perhiasan udah dijualin keluarga Pak Faisal? Dosa lu," tulis seorang netizen.
"Gala lebih berhak ketimbang si Doddy," kata netizen lain.
"Jangan dikasih ke Doddy, nanti dijual-jualin atau rusak dipakai Mayang," ujar netizen yang lainnya.
Berita Terkait
-
Nasib Pakaian hingga Tas Peninggalan Vanessa Angel di Tangan Keluarga Haji Faisal, Netizen: Beda Kalau...
-
Doddy Sudrajat Sebut Vanessa Angel Belum Tenang, Singgung Harta Peninggalan
-
Ungkit Pernikahan Vanessa Angel, Doddy Sudrajat Sakit Hati dan Sebut Keluarga Bibi Tak Punya Adat Istiadat
-
Cerita Haji Faisal Marahi Istri Usai Dapat Gelang dari Vanessa Angel: Anak Kita Belum..
-
Pedangdut Ini Duga Atta Halilintar Sengaja Bikin Unggahan Soal Vanessa Angel: Cari Keributan Biar Ramai
Terpopuler
- Pandji Pragiwaksono Dihukum Adat Toraja: 48 Kerbau, 48 Babi, dan Denda 2 Miliar
- 6 HP Snapdragon dengan RAM 8 GB Paling Murah, Lancar untuk Gaming dan Multitasking Intens
- 8 Mobil Kecil Bekas Terkenal Irit BBM dan Nyaman, Terbaik buat Harian
- 7 Rekomendasi Parfum Lokal Aroma Citrus yang Segar, Tahan Lama dan Anti Bau Keringat
- 5 Rekomendasi Moisturizer Korea untuk Mencerahkan Wajah, Bisa Bantu Atasi Flek Hitam
Pilihan
-
Berapa Gaji Zinedine Zidane Jika Latih Timnas Indonesia?
-
Breaking News! Bahrain Batalkan Uji Coba Hadapi Timnas Indonesia U-22
-
James Riady Tegaskan Tanah Jusuf Kalla Bukan Milik Lippo, Tapi..
-
6 Tablet Memori 128 GB Paling Murah, Pilihan Terbaik Pelajar dan Pekerja Multitasking
-
Heboh Merger GrabGoTo, Begini Tanggapan Resmi Danantara dan Pemerintah!
Terkini
-
Album Legendaris Padi Reborn Bakal Dirilis dalam Bentuk Piringan Hitam
-
Sinopsis The Running Man, Aksi Seru Glen Powell Jadi Tumbal Hiburan Brutal
-
8 Film Adaptasi Video Game Terbaik, Silent Hill hingga Mario Bros
-
Olski Comeback! Single Baru Jadi Obat Rindu Penggemar
-
Kisah Penyair Legendaris Chairil Anwar 'Si Binatang Jalang' Bakal Diangkat ke Layar Lebar
-
Bocoran Geng Bridesmaid Pernikahan Taylor Swift dan Travis Kelce: Ada Gigi Hadid dan Selena Gomez
-
Ji Chang Wook Ungkap Perbedaan Aktingnya di Fabricated City dan The Manipulated
-
Film Terbaru Ernest Prakasa Lupa Daratan Singgung Kehidupan Artis Papan Atas
-
Amanda Manopo Siap Tanggung Hidup Kenny Austin Jika Karier Suami Seret
-
Sinopsis dan Fakta Menarik Don't Call Me Ma'am, Kisah Pahit Manis Persahabatan di Usia 40-an