Suara.com - Amanda Manopo ikut tren membuat konten menggunakan lagu Labubu yang sedang hits. Alih-alih memamerkan boneka Labubu yang harganya fantastis, dia malah memilih menggunakan tas dengan gantungan labu siam.
Dalam video yang dibagikan, Amanda memamerkan OOTD seksinya dengan mirror selfie. Dia tampak memakai fashion ala Korea yakni atasan panjang dan rok mini berwarna ungu. Untuk alasnya, dia mengenakan high heels warna ungu.
Videonya kemudian dia bagikan melalui Instagram Story-nya dan mencuri perhatian hingga diunggah ulang akun-akun TikTok maupun Instagram. Bahkan kontennya jadi FYP di TikTok.
Hanya saja, gaya nyeleneh Amanda Manopo mendapatkan reaksi berbeda dari sejumlah netizen. Menurut mereka, meski perempuan 24 tahun ini seru-seruan dan melawak, namun dianggap tak lucu.
Hal ini karena imej Amanda Manopo yang selama ini sudah terlanjur dicap jelek, apalagi setelah diduga menjadi penyebab kerusakan rumah tangga Arya Saloka dan Putri Anne.
Terbaru, Amanda bahkan kepergok menemani Arya Saloka di sebuah ajang film internasional di Busan, Korea Selatan.
Meski belum bisa dipastikan kebenarannya, netizen sudah menelan mentah-mentah dan menilai jelek Amanda Manopo. Bahkan untuk postingan video seru-seruan dan kocak mantan El Rumi ini juga netizen membalas sinis.
"Ah percuma sok lawak, karakter lu udah horooor demen ngerampok suami orang," komentar netizen.
Baca Juga: Cuek Gosip dengan Arya Saloka, Amanda Manopo Ngelawak: Gantungkan Buah Labu di Tas Rp115 Juta
"Maap lawak nya udah ketutup sama kelakuannya," tambah netizen.
"Udah nggak respect semenjak video mesranya sama laki orang tersebar," celetuk yang lainnya.
"Boro-boro ngakak ngeliatnya aja iyuuuh, cewe nggak laku sampe ngerebut laki orang," timpal netizen.
Ada juga postingan video kocak pemain sinetron Ikatan Cinta ini disebut untuk menutupi isu menemani Arya Saloka ke Korea Selatan.
"Pengalihan isu di Korea," duga netizen lain.
Sementara itu, netizen juga menyebut ide gaya menggunakan labu siam sebagai gantungan tas sudah ada yang melakukannya terlebih dahulu.
Berita Terkait
-
Kembali Jadi Kakak Fajar Sadboy di Film, Amanda Manopo: Bisa Diganti Gak Sih?
-
Deretan Artis yang Diprediksi Melahirkan pada 2026, Momen Penuh Kebahagiaan
-
5 HP Murah RAM 8GB Terbaik untuk Live TikTok Lancar Tanpa Lag
-
Duel Amanda Manopo dan Fajar Sadboy di Film Caper, Sampai Ada Adegan Tampar 14 Kali
-
Standar TikTok: Katalog Hidup Mewah yang Bikin Kita Miskin Mental
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
Terkini
-
Kilas Balik 10 Karya Ikonik Wim Wenders, Sang Presiden Juri Berlinale 2026
-
Kisah Kelam Aurelie Moeremans Diminta Mantan Bertato Agar Gagal Ikut Kontes Kecantikan
-
Segera Tayang di Indonesia, Papa Zola The Movie Angkat Peran Ayah dalam Film Animasi Keluarga
-
7 Fakta Perceraian Kristy dan Desmond Scott yang Bikin Geger, Ada Perselingkuhan?
-
Fakta Film Bidadari Surga: File Sempat Hilang hingga Dinda Hauw Syuting dalam Kondisi Baby Blues
-
Sintya Marisca Pamer Foto Cincin di Jari Manis, Resmi Tunangan?
-
Sinopsis Crime 101, Chris Hemsworth Jadi Pencuri Ulung Paling Diburu Polisi
-
5 Aktris yang Paling Diunggulkan untuk Peran Mother Gothel di Live-Action Tangled
-
5 Momen Ikonik GDA 2026: Daesang Jennie hingga Aksi 'Loading' CORTIS!
-
Apa Itu Child Grooming? Pengalaman Traumatis Aurelie Moeremans di Buku Broken Strings