Suara.com - Inul Daratista beserta suaminya, Adam Suseno kembali menggunakan hak suaranya dalam Pilkada DKI Jakarta periode 2024-2029 pada Rabu (27/11/2024).
Suami istri tersebut bersiap sejak pagi hari dan pergi ke TPS bersama menggunakan baju senada berwarna putih.
Nama Inul Daratista dan Adam Suseno terdaftar di TPS 092 di kawasan Pondok Indah, Jakarta Selatan.
Menariknya, sebelum masuk ke bilik suara dan mencoblos, sang pedangdut sempat membagikan minuman dan makanan untuk seluruh petugas TPS 092.
Ternyata, Inul Daratista memberikan minuman sarang burung walet dan donat buat para warga yang tengah bertugas.
"Itu mah biasa sih, saya tuh paling demen kalau bagi-bagi makanan," kata Inul Daratista saat ditemui di kediamannya di kawasan Pondok Indah, Jakarta Selatan, usai nyoblos.
"Iya. Dikasih amunisi minuman sarang walet, biar greng. Karena itukan buat stamina, sama kasih donat, fresh," ucapnya menyambung.
Pedangdut 45 tahun tersebut mengaku bahwa dia memang gemar berbagi dengan sesama. Kebiasaan tersebut bahkan sudah Inul lakukan sejak masih tinggal di kampung.
Hal ini juga dibenarkan oleh Adam Suseno. Adam yang jadi saksi kebaikan sang istri.
Baca Juga: Tak Pernah Golput, Inul Daratista Nyoblos Ikut Pilihan Suami: Biar Gak Gontok-gontokan!
"Iya, dia (Inul) suka bagi-bagi," ujar Adam Suseno.
"Suka bagi-bagi, sudah kebiasaan, passion-nya di situ juga, bukannya apa-apa," tutur Inul.
"Dulu sebelum saya jadi orang Jakarta, di kampungnya dia (Adam), ikut pas lagi ada kumpul-kumpul RT, arisan PKK atau apa lah, itu paling depan kalau urusan makanan, bagi-bagi, paling senang gitu. Nggak tahu kenapa. Karena senang aja," tambahnya.
Berita Terkait
-
Prabowo Usai Nyoblos: Kalah-Menang Pilkada Tak Masalah, Asal Tetap Layani Rakyat
-
Tekuk RK-Suswono dan Dharma-Kun, Suara Pramono-Rano Merajai di TPS Megawati Nyoblos
-
Juara! Pram-Rano Menang Telak di TPS 65 Lebak Bulus, RK-Suswono dan Dharma-Kun Cuma Kantongi Suara Segini
-
Tak Pernah Golput, Inul Daratista Nyoblos Ikut Pilihan Suami: Biar Gak Gontok-gontokan!
-
Andalan Hati Klaim Unggul 61 Persen, DIA Klaim Menang 57 Persen
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
- 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
- 4 Mobil Bekas 7 Seater Harga 70 Jutaan, Tangguh dan Nyaman untuk Jalan Jauh
- 5 Rekomendasi Mobil Keluarga Bekas Tahan Banjir, Mesin Gagah Bertenaga
Pilihan
-
Tragedi Pilu dari Kendal: Ibu Meninggal, Dua Gadis Bertahan Hidup dalam Kelaparan
-
Menko Airlangga Ungkap Rekor Kenaikan Harga Emas Dunia Karena Ulah Freeport
-
Emas Hari Ini Anjlok! Harganya Turun Drastis di Pegadaian, Antam Masih Kosong
-
Pemilik Tabungan 'Sultan' di Atas Rp5 Miliar Makin Gendut
-
Media Inggris Sebut IKN Bakal Jadi Kota Hantu, Menkeu Purbaya: Tidak Perlu Takut!
Terkini
-
13 Tahun Bersama, Cynantia Pratita Resmi Tinggalkan Stereowall
-
The Greatest Role: Pevita Pearce Buka-bukaan Soal Buku Barunya yang Menginspirasi
-
Ulah Nafa Urbach, Eko Patrio, dan Uya Kuya Berbuntut Panjang, Kini Dipanggil Sidang Etik MKD
-
Reaksi Kocak Mikha Tambayong Saat Deva Mahenra Jadi Aris Lagi di Ipar Adalah Maut The Series
-
Jadi Aris Lagi di Ipar Adalah Maut The Series, Deva Mahenra Masih Takut Kena Jambak Ibu-Ibu
-
Totalitas Perankan Pria Terlilit Utang di Film Riba, Prinsip Hidup Ibrahim Risyad Justru Sebaliknya
-
Toho Resmi Umumkan Sekuel Godzilla Minus One, Berjudul Godzilla Minus Zero
-
Kehadiran Nikita Willy Bikin Baim Wong Mundur dari Panggung Sinetron
-
Bintangi Film Riba, Wafda Saifan Curhat Pernah Punya Kredit: Kayak Nggak Pernah Ada Duit
-
Ngakak Bisa Mengocok Perut, Ini Rekomendasi Film Komedi yang Dibintangi Komika