Nadya Hutagalung membalas kerinduan penggemar lewat gebrakan barunya dengan melenggang di Dubai Fashion Week belum lama ini. Pasalnya Nadya Hutagalung telah lama vakum dan tidak pernah lagi mengambil tawaran sebagai model.
Kemunculan Nadya Hutagalung yang sudah berusia 50 tahun membuat netizen heboh. Sampai banyak yang menyebut jika comeback-nya Nadya ke catwalk dengan istilah suhu turun gunung.
Berikut deretan potret Nadya Hutagalung Melenggang di Dubai Fashion Week.
1. Comeback
Nadya Hutagalung sudah lama tidak mengambil pekerjaan model lagi dan mulai menepi dari panggung hiburan. Namun, sosoknya tiba-tiba muncul dalam gelaran Dubai Fashion Week belum lama ini.
2. Suhu Turun Gunung
Kemunculan Nadya Hutagalung dalam gelaran Dubai Fashion Week langsung menjadi sorotan netizen yang sudah rindu dengan lenggak-lenggoknya di catwalk. Bahkan netizen sampai menyebut comeback Nadya Hutagalung sebagai model ini dengan istilah Suhu Turun Gunung.
3. Awali Karier sebagai Model
Bukan tanpa alasan julukan suhu disematkan pada Nadya Hutagalung yang memang mengawali kariernya sebagai model. Pasalnya, perempuan keturunan Australia-Singapura ini telah meniti karier sebagai model sejak usia belia. Tepatnya di usia 12 tahun, Nadya Hutagalung telah menjadi model di Jepang.
Baca Juga: Paras Menawan Dan Body Goals, Ini Potret Vika Kolesnaya Pacar Billy Syahputra di Bali
4. Muse
Nadya Hutagalung menjadi model yang membuka gelaran acara untuk membawakan koleksi dari Toton The Label yang berkolaborasi dengan Make Over. Sebagai muse, Nadya Hutagalung berjalan dengan profesional dan percaya diri.
5. Karismatik
Meski sudah lama tidak berjalan di catwalk tapi, penampilan Nadya Hutagalung saat melenggang di Dubai Fashion Week memancarkan aura kharismatik yang kuat. Tak heran jika kemunculannya langsung menjadi pusat perhatian.
6. Memukau
Usia Nadya Hutagalung yang sudah setengah abad nyatanya tidak membuat pesonanya pudar. Tak hanya tetap bugar dan awet cantiknya, setiap langkah yang diambil olehnya mantap dan elegan.
Berita Terkait
-
Tembus Dunia Fashion: Langkah Awal Meraih Mimpi Jadi Model
-
4 OOTD Cewek Bumi ala Bua Nalinthip yang Gak Bosenin, Effortlessly Chic!
-
POCO F7 Ultra Siap Masuk ke Pasar Global, Ada Model Champion Edition?
-
Pesona Tesla Model 3 Jadi Mobil Jenazah, Interiornya Mewah
-
Profil Raihan Fahrizal: Model Internasional Asal RI Pernah Ditolak di Negeri Sendiri
Terpopuler
- Pandji Pragiwaksono Dihukum Adat Toraja: 48 Kerbau, 48 Babi, dan Denda 2 Miliar
- 6 HP Snapdragon dengan RAM 8 GB Paling Murah, Lancar untuk Gaming dan Multitasking Intens
- 8 Mobil Kecil Bekas Terkenal Irit BBM dan Nyaman, Terbaik buat Harian
- 7 Rekomendasi Parfum Lokal Aroma Citrus yang Segar, Tahan Lama dan Anti Bau Keringat
- 5 Rekomendasi Moisturizer Korea untuk Mencerahkan Wajah, Bisa Bantu Atasi Flek Hitam
Pilihan
-
Respons Berkelas Dean James usai Bikin Gol Spektakuler ke Gawang Feyenoord
-
Pahitnya Niat Baik: Guru Dipecat Karena Kumpulkan Rp20 Ribu untuk Gaji Honorer
-
Pemerintah Mau 'Bebaskan' Reynhard Sinaga, Predator Seksual Terkejam di Sejarah Inggris
-
Bahlil soal Izin Tambang di Raja Ampat : Barang Ini Ada, Sebelum Saya Ada di Muka Bumi!
-
Berapa Gaji Zinedine Zidane Jika Latih Timnas Indonesia?
Terkini
-
Sakit Tak Kunjung Sembuh, Fahmi Bo Akhirnya Temukan Sumber Masalah Kesehatannya
-
Fedi Nuril 'Serang' Pihak yang Anggap Soeharto Pahlawan, Warganet Ungkit Undang-Undang
-
Gus Elham Yahya Minta Maaf Usai Videonya Cium Anak Kecil Viral, Akui Khilaf
-
Once Mekel Soroti Sengketa Royalti Lagu, Hak Pencipta dan Publik Harus Seimbang
-
Sal Priadi Singgung Etika Pencantuman Nama Artis di Line Up Acara Musik
-
Nafsu Makan Kembali Menggila, Fahmi Bo Kini Punya Satu 'PR Besar' Usai Operasi
-
Klarifikasi Sarwendah Soal Bayi Tabung Bikin Heboh, Ternyata Ini Keunggulan IVF
-
Miris! Vina Panduwinata Ungkap Pencipta Lirik 'Burung Camar' Tak Pernah Dapat Royalti
-
Gabungkan 5 Seni Bela Diri, Jefri Nichol Kewalahan Lawan Elang El Gibran di Pertaruhan The Series 3
-
Kaki Bengkak Tertabrak Troli Saat Syuting Pertaruhan 3, Maudy Effrosina Malah Ketagihan Genre Aksi