Suara.com - Kedua orang tua Vadel Badjideh memberikan reaksi yang senada ketika anak bungsu mereka ditetapkan sebagai tersangka oleh Polres Metro Jakarta Selatan.
Meski sama-sama memberi reaksi pasrah, ayah dan ibu Vadel Badjideh mendapat perbedaan nasib dari warganet. Salah satu di antaranya harus menelan pil pahit dihujat netizen.
Ditilik pada Selasan (18/2/2025), berikut adalah perbandingan reaksi kedua orang tua Vadel Badjideh ketika anaknya ditetapkan sebagai tersangka.
Titin Badjideh
Saat laporan Nikita Mirzani naik berstatus sidik pada November 2024, Titin Badjideh sempat merasa syol. Dia terkaget-kaget anaknya bisa terlibat dalam hubungan asusila dan tindak pidana aborsi di bawah umur.
"Tentunya dia kaget, kok bisa (naik sidik) di saat dia tidak pernah merasa melakukan apa pun yang dituduhkan. Vadel bilang, 'Gue enggak melakukannya, Om. Kok bisa jadi begini? Kenapa?'," kata Razman Nasution.
Selang tiga bulan kemudian atau pada Kamis (13/2/2025), status Vadel Badjideh naik menjadi tersangka. Titin dikabarkan sempat syok hingga jatuh sakit.
"Ibu belum bisa lihat (jenguk) juga, ya. Dia lagi sakit juga, sempat drop juga dengar ini," tutur Martin Badjideh.
Baca Juga: Hotman Paris Sempat Wanti-wanti Vadel Badjideh Sebelum Jadi Tersangka: Salah Pilih Pengacara
Sementara itu, Umar Badjideh sempat memberikan perlawanan saat status kasus yang menimpa anaknya naik sidik. Dia berkoar-koar menyindir balik Nikita Mirzani seraya membela Vadel dari isu miring.
"Itu (Laura) datang bikin masalah di rumah. Jadi kita kalau anak-anak saya tuh saya didik akidah imannya tebal semua, jadi alhamdulillah jalannya lurus-lurus aja," ucap Umar Badjideh.
Akan tetapi, sikap perlawanan Umar Badjideh luntur seiring berjalannya waktu. Dia mulai melunak saat Vadel ditetapkan bersalah oleh Polres Metro Jakarta Selatan.
"Ya kalau kecewa, dari pertama udah kecewa," ujar Umar Badjideh.
Akibat perubahan sikap yang 180 derajat terbalik itu, Umar Badjideh ramai mendapat kritik. Dia diledek melempem tak lagi sekeras dahulu.
Demikian adalah perbandingan reaksi kedua orang tua Vadel Badjideh ketika anaknya ditetapkan sebagai tersangka.
Berita Terkait
-
Hampir Seminggu Ditahan, Vadel Badjideh Dibotakin
-
Lepas dari Vadel Badjideh, Lolly Selalu Dikawal Bodyguard dan Bau Badannya Jadi Omongan
-
Jenguk Vadel Badjideh di Polres Jaksel, Sang Kakak bawa Camilan Favorit
-
Hotman Paris: Razman Rela Tak Dibayar Jadi Pengacara Vadel Badjideh, Asal Bisa Pansos
-
Hotman Paris Sempat Wanti-wanti Vadel Badjideh Sebelum Jadi Tersangka: Salah Pilih Pengacara
Terpopuler
- 5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
- Jalan Rusak Parah, Warga Kulon Progo Pasang Spanduk Protes: 'Ini Jalan atau Cobaan?'
- 5 Mobil Bekas 80 Jutaan dengan Pajak Murah, Irit dan Nyaman untuk Harian
Pilihan
-
5 HP Memori 512 GB Paling Murah, Terbaik untuk Gamer dan Kreator Konten Budget Terbatas
-
7 HP RAM 8 GB Rp2 Jutaan Terbaik dengan Baterai Jumbo, Cocok buat Multitasking dan Gaming Harian
-
IHSG Anjlok, Purbaya: Jangan Takut, Saya Menteri Keuangan
-
10 Sneakers Putih Ikonik untuk Gaya Kasual yang Tak Pernah Ketinggalan Zaman, Wajib Punya
-
Bursa Saham Indonesia Tidak Siap? BEI Klarifikasi Masalah Data yang Diminta MSCI
Terkini
-
Dituduh Ahmad Dhani Cari Muka, Maia Estianty Singgung tentang Manusia yang Sibuk Terlihat Baik
-
Kritik Loker di Komdigi, Konten Kreator Abil Sudarman Diterpa Serangan Siber
-
Hanya Hari Ini! Tiket Film Horor Alas Roban Diskon Buy 1 Get 1 Free di M.Tix
-
Betrand Peto Jelaskan Pilihannya Tinggal Bersama Ruben Onsu: Demi Keadilan untuk Ayah
-
Denada Dianggap Menjual Tangis di Acara DMD, Seruan Boikot Menggema
-
Deddy Mulyadi Semprot Sudrajat Penjual Es Gabus karena Ketahuan Bohong soal Biaya Sekolah Anak
-
Maia Estianty Ngaku Dulu Biaya Sewa Rumah Dibantu Emilia Contessa, Ahmad Dhani Murka
-
Catat! Beberapa Jalan yang Dialihkan di Tangerang karena Syuting Film Lisa Blackpink
-
Profil Katie Qian Fashion Stylist No Na, Sudah Jadi Langganan Artis Dunia
-
Drama Chiki Fawzi Jadi Petugas Haji: Dicopot Mendadak, Dipanggil, Dibatalkan Lagi