Suara.com - Nikita Mirzani dikabarkan sakit di tengah masa penahanannya di Rutan Polda Metro Jaya, Jakarta.
Cerita datang dari Lucinta Luna, yang bermaksud menjenguk Nikita Mirzani pada Selasa (18/3/2025) kemarin.
"Katanya kena asam lambung, sama kayak agak sakit perutnya," ungkap Lucinta Luna.
Lucinta Luna tidak mendapat informasi soal seberapa parah sakit yang Nikita Mirzani alami.
Namun menurut cerita petugas rutan kepada Lucinta Luna, Nikita Mirzani sampai harus dibawa berobat ke Biddokes Polda Metro Jaya.
"Sempet dibawa ke dokter juga katanya," jelas Lucinta Luna.
Ternyata, cerita serupa datang dari Vadel Badjideh, sosok yang Nikita Mirzani penjarakan atas tindak asusila terhadap Laura Meizani.
Beberapa hari lalu, Vadel Badjideh juga mengalami masalah kesehatan di Rutan Polres Metro Jakarta Selatan, tempatnya ditahan.
"Vadel sempet sakit ya, tiga hari yang lalu. Sempat meriang," beber sang kakak, Bintang Badjideh usai datang membesuk bersama Martin dan Titin Badjideh kemarin.
Baca Juga: Batal Membesuk Gara-Gara Nikita Mirzani Sakit, Padahal Lucinta Luna Bawa Kado Mewah dari Korea
Bedanya, kondisi Vadel Badjideh sudah jauh lebih baik setelah diobati unit kesehatan Polres Metro Jakarta Selatan.
"Alhamdulillah, sudah sehat. Sempet sakit flu aja, sudah agak mendingan. Tapi emang masih bindeng sih," jelas Bintang Badjideh.
Vadel Badjideh juga tetap bisa menjalankan ibadah puasa, meski kondisi kesehatannya kurang baik.
"Alhamdulillah, puasa masih tetap puasa. Walaupun keadaan nggak enak badan, masih puasa, alhamdulilah," papar Bintang Badjideh.
Kabar sakitnya Vadel Badjideh beberapa hari lalu sempat membuat sang ibu, Titin Badjideh was-was.
Sempat terbersit ide untuk mengajukan penangguhan penahanan sementara, kalau memang sakit yang Vadel Badjideh alami tergolong serius.
Berita Terkait
-
Getaran Hati Ibu Vadel Badjideh Usai Putranya Dibesuk Ustaz Das'ad Latif di Penjara
-
Oky Pratama Bak Ditelan Bumi Usai Penahanan Nikita Mirzani, Razman Curiga Ada yang Takut
-
Keluarga Vadel Badjideh Akhirnya Menyerah Lawan Nikita Mirzani, Bakal Cabut Laporan
-
Tangis Vista Putri Usai Lima Menit Bertemu Nikita Mirzani di Tahanan
-
Dari Penjara, Vadel Badjideh Titip Surat ke Keponakan yang Bikin Sang Ibu Menangis
Terpopuler
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
- 5 Sunscreen Terbaik Harga di Bawah Rp30 Ribu agar Wajah Cerah Terlindungi
- 7 Mobil Sedan Bekas Mulai 15 Jutaan, Performa Legenda untuk Harian
- 24 Kode Redeem FC Mobile 4 November: Segera Klaim Hadiah Parallel Pitches, Gems, dan Emote Eksklusif
Pilihan
-
Comeback Dramatis! Persib Bandung Jungkalkan Selangor FC di Malaysia
-
Bisnis Pizza Hut di Ujung Tanduk, Pemilik 'Pusing' Berat Sampai Berniat Melego Saham!
-
Bos Pajak Cium Manipulasi Ekspor Sawit Senilai Rp45,9 Triliun
-
6 Kasus Sengketa Tanah Paling Menyita Perhatian di Makassar Sepanjang 2025
-
6 HP Memori 128 GB Paling Murah Terbaru 2025 yang Cocok untuk Segala Kebutuhan
Terkini
-
Iko Uwais Bergabung di Film Road House 2, Main BarengJake Gyllenhaal danHidetoshi Nishijima
-
Film Hollywood di Netflix November 2025, Horor Klasik Sampai Komedi Nostalgia
-
Produseri Film 'Timur', Nagita Slavina Temukan Kesamaan Sensasi Genre Action dan Horor
-
Nagita Slavina Beberkan Alasan Produseri Film Laga Iko Uwais 'Timur'
-
Sosok Ketiga Lintrik: Teror Berbalut Misteri Pelet, Tayang di Bioskop Mulai Hari Ini
-
Sinopsis LOVE.exe, Drama Komedi Romantis Baru Kim Yo Han dan Hwang Bo Reum Byeol di Viu
-
Profil Fatima Bosch, Miss Meksiko 2025 yang Walk Out Usai Dihina 'Bodoh'
-
Ada Adegan Sentuhan dengan Senior, Norma Cinta Salut dengan Totalitas Pemain Danyang Wingit
-
4 Film Ariel Noah Sebelum Jadi Dilan 1997, Ada yang Laku Keras!
-
Bukan Cuma Modal Tampang, Ini Sederet Kemiripan Ariel NOAH dan Dilan yang Bikin Pidi Baiq Kepincut