Tirta mengambil contoh di laga sebelumnya, saat Australia yang bermain bertahan bisa memaksimalkan serangan balik mereka yang berbuah 4 gol ke gawang Maarten Paes.
"Jadi main di garis pertahanan rendah. Daripada kayak kemarin, ball possesion mantep, tapi Australia bisa 4 shoot 4 gol," imbuhnya.
Timnas Indonesia tidak punya pilihan selain merebut tiga poin dari Bahrain untuk memperpanjang nyawa mereka di Kualifikasi Piala Dunia 2026.
Saat ini, Indonesia terjun bebas ke posisi kelima klasemen, dengan mengumpulkan 6 poin dari empat laga. Untungnya, Bahrain yang bertandang ke Jepang juga mengalami kekalahan saat Timnas digulung Australia.
Kemenangan melawan Bahrain setidaknya bisa meringankan beban Timnas Indonesia di laga pamungkas Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia melawan Cina.
Patrick Kluivert sendiri, dalam pernyataanya jelang melawan Bahrain, menyatakan bahwa mereka sudah belajar dari kesalahan saat melawan Australia. Semangat para pemain untuk menang di laga melawan Bahrain pun masih tinggi.
Namun, belum ada informasi lebih lanjut apakah Patrick Kluivert akan tetap menerapkan gaya bermain menyerang, atau ada sedikit penyesuaian dalam untuk menghadapi Bahrain setelah kalah dari Australia.
Berita Terkait
-
Timnas Indonesia vs Bahrain: Haram Seri Apalagi Kalah, Menang Harga Mati!
-
Rekam Jejak Wasit Timnas Indonesia vs Bahrain: 11-12 dengan Ahmed Al Kaf?
-
Menanti Performa Duet Terbaik Jay Idzes-Rizky Ridho di Pertahanan Timnas Indonesia
-
Menjamu Bahrain, Timnas Indonesia Wajib Cegah Tim Tamu Unggul Terlebih Dahulu!
-
Wajib! 3 Hal yang Perlu Dievaluasi Timnas Indonesia Jelang Lawan Bahrain
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
- 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
- 4 Mobil Bekas 7 Seater Harga 70 Jutaan, Tangguh dan Nyaman untuk Jalan Jauh
- 5 Rekomendasi Mobil Keluarga Bekas Tahan Banjir, Mesin Gagah Bertenaga
Pilihan
-
7 Mobil Sedan Bekas Mulai 15 Jutaan, Performa Legenda untuk Harian
-
Nova Arianto Ungkap Biang Kerok Kekalahan Timnas Indonesia U-17 dari Zambia
-
Tragedi Pilu dari Kendal: Ibu Meninggal, Dua Gadis Bertahan Hidup dalam Kelaparan
-
Menko Airlangga Ungkap Rekor Kenaikan Harga Emas Dunia Karena Ulah Freeport
-
Emas Hari Ini Anjlok! Harganya Turun Drastis di Pegadaian, Antam Masih Kosong
Terkini
-
Pengakuan Hamish Daud Beda Spesies dengan Raisa Viral Lagi: Menyakitkan Banget
-
Prediksi Grammy Awards 2026: 5 Pendatang Baru yang Siap Rebut Piala Best New Artist!
-
4 Fakta Menarik Film Sosok Ketiga: Lintrik, Ternyata Bukan Sekuel!
-
Rachel Vennya dan Erika Carlina ungkap Perjuangan Fuji Hadapi Haters
-
16 Tahun Jadi Aktor, Wafda Saifan Ungkap 3 Keinginan Terpendam
-
Alasan Wafda Saifan dan Istri Kompak Sembunyikan Wajah Anak
-
Wafda Saifan Ogah Disebut Antagonis di Film Riba: Tergantung Sudut Pandang
-
Profil Nicole Parham, 'Pengganti' Davina Karamoy di Ipar Adalah Maut The Series
-
13 Tahun Bersama, Cynantia Pratita Resmi Tinggalkan Stereowall
-
The Greatest Role: Pevita Pearce Buka-bukaan Soal Buku Barunya yang Menginspirasi