Itu adalah komentar dari calon mertua Syifa Hadju yakni Mulan Jameela. Istri Ahmad Dhani ini bilang kalau Syifa selalu cantik.
"MashaaAllah TabarakAllah. Selalu cantik. Selamat Idul Fitri Mohon Maaf Lahir Batin," tulis Mulan Jameela di kolom komentar.
Syifa Hadju juga mengunggah Instagram Story yang mengungkapkan kebahagiaannya karena ini merupakan Hari Raya Idul Fitri pertamanya bersama El Rumi.
"Our first eid together @elelrumi," tulis pemain film 200 Pounds Beauty tersebut.
Sebagai informasi, penampilan Syifa Hadju dan Alyssa Daguise memang kerap jadi sorotan saat tengah menghadiri acara keluarga sang kekasih.
Saat buka puasa bareng Ahmad Dhani dan Mulan Jameela beberapa waktu lalu misalnya, Alyssa dan Syifa tampil kompak memakai outfit warna hitam.
Sementara Alyssa terlihat anggun dalam balutan dress panjang warna hitam, Syifa Hadju tak kalah cantik memakai blus hitam lengan pendek dan jeans biru.
Syifa Hadju dan Alyssa Daguise juga hadir saat buka puasa bareng Maia Estianty dan Irwan Mussry tak lama kemudian.
Alyssa Daguise terlihat luar biasa memukau dalam balutan outfit warna putih berhias bordir bunga dan renda yang mewah.
Baca Juga: Dipegang-pegang Fans di Tempat Umum, Adab Syifa Hadju Jadi Perbincangan
Sedangkan Syifa Hadju memakai blus warna biru muda waktu itu. Dia memadukannya dengan celana panjang warna putih.
Di momen buka puasa jelang Lebaran itu, Tissa Biani juga hadir. Kekasih Dul Jaelani tersebut tampak manis saat memakai dress hitam.
Sementara itu, berbeda dengan Alyssa Daguise dan Syifa Hadju yang sama-sama memakai dress hijau saat Lebaran, Tissa Biani memilih warna ungu.
Berpose dengan keluarga tercinta di hari Lebaran pertama, pemain film Norma: Antara Mertua dan Menantu itu tampil memesona dalam balutan kaftan dress bermotif bunga.
"Lebaran Day 1. Mohon Maaf Lahir dan Batin semua!! Met Lebaran semuaaa. -Biani's Family-," tulis Tissa Biani di Instagram pribadinya.
Kontributor : Yoeni Syafitri Sekar
Tag
Berita Terkait
-
Al Ghazali Diledek Manja, Didikan Ahmad Dhani Dibongkar El Rumi
-
8 Momen Artis Iktikaf Jelang Ramadan Berakhir, Ada Calon-Calon Menantu Maia Estianty
-
Asisten Bantu Lipat Celana, Adab Al Ghazali Digunjing
-
Tissa Biani Sulit Perankan Istri yang Diselingkuhi, Maia Estianty: Harusnya Kamu Tanya Aku
-
Kondisi Kimberly Ryder Saat Nikah dengan Edward Akbar Bikin Maia Estianty Miris
Terpopuler
- Pandji Pragiwaksono Dihukum Adat Toraja: 48 Kerbau, 48 Babi, dan Denda 2 Miliar
- 6 HP Snapdragon dengan RAM 8 GB Paling Murah, Lancar untuk Gaming dan Multitasking Intens
- 8 Mobil Kecil Bekas Terkenal Irit BBM dan Nyaman, Terbaik buat Harian
- 7 Rekomendasi Parfum Lokal Aroma Citrus yang Segar, Tahan Lama dan Anti Bau Keringat
- 5 Rekomendasi Moisturizer Korea untuk Mencerahkan Wajah, Bisa Bantu Atasi Flek Hitam
Pilihan
-
Breaking News! Bahrain Batalkan Uji Coba Hadapi Timnas Indonesia U-22
-
James Riady Tegaskan Tanah Jusuf Kalla Bukan Milik Lippo, Tapi..
-
6 Tablet Memori 128 GB Paling Murah, Pilihan Terbaik Pelajar dan Pekerja Multitasking
-
Heboh Merger GrabGoTo, Begini Tanggapan Resmi Danantara dan Pemerintah!
-
Toyota Investasi Bioetanol Rp 2,5 T di Lampung, Bahlil: Semakin Banyak, Semakin Bagus!
Terkini
-
6 Drama Romantis Dibintangi Jang Ki Yong, Dynamite Kiss Tayang Besok di Netflix
-
Empat Kali Coba Berpisah, Andre Taulany dan Erin Taulany Akhirnya Resmi Cerai!
-
Mengapa Maharani 4 Wajib Tonton? Kombinasi Akting Memukau dan Cerita Politik yang Sangat Relevan
-
Belum 24 Jam Putus dari Erika Carlina, Beredar Video Bravy Layani Perempuan Lain
-
Trailer Film Michael Jackson Meledak Ditonton Banyak Orang, Sosok Keponakannya Bikin Merinding!
-
Sinopsis Film Janur Ireng, Teror Santet Paling Mematikan di Rumah Paman Sendiri
-
The Informer: Ketika Loyalitas Diuji di Tengah Jerat Kriminal dan Korupsi, Malam Ini di Trans TV
-
Reaksi Jefri Nichol Ditanya Kabar Putus dengan Ameena Khan
-
Sinopsis Man vs Baby, Serial Komedi Spesial Natal Dibintangi Rowan Atkinson
-
Direktur Miss Universe Meksiko Ditangkap di Thailand, Dituduh Terlibat Judi Ilegal