Suara.com - Model sekaligus influencer Sabrina Chairunnisa baru-baru ini mendapat komentar kurang menyenangkan di postingan media sosialnya.
Tak tinggal diam, istri Deddy Corbuzier ini langsung memberikan balasan yang menohok. Hal itu terungkap di akun TikTok milik Sabrina Chairunnisa.
Saat itu beauty creator berusia 32 tahun ini mengunggah sederet potret cantiknya dalam balutan busana kombinasi pink dan putih.
Sabrina tampak begitu muda dan bergaya dalam balutan inner dan rok mini putih yang dilengkapi dengan outerwear nuansa pink.
Rambut panjangnya yang indah diikat setengah dengan pita warna pink. Makeup-nya tampak flawless dan segar.
Sepatu boots putih yang dikenakannya semakin menonjolkan kaki jenjang selebgram kelahiran tahun 1992 ini. Sabrina juga membawa tas yang kece.
"They say when a woman starts loving pink again, she's healing and happy. And I think it's true," tulis Sabrina Chairunnisa pada caption Instagram dan TikTok pribadinya.
Penampilan Sabrina Chairunnisa langsung banjir pujian dari netizen. Warganet memuji penampilan Sabrina begitu muda dan cantik.
Baca Juga: Kuliti Habis Paula Verhoeven, Denny Sumargo Pertanyakan Level Kebahagiaan Pernikahan Baim Wong
"Kayak Barbie korea ini mah," puji warganet di Instagram.
"Duhh berasa 17 tahun deh Kak Sab, modis banget," ujar yang lain.
"Nggak pernah gagal, cantik terosss," timpal warganet ikut memuji.
Namun, ada satu komentar netizen yang kurang menyenangkan di TikTok. Warganet tersebut menyinggung soal anak.
"Kasihan udah lama nikah belum dapat anak, nggak ingin punya anak apa dari Deddy Corbuzier," tulis netizen itu.
Sabrina Chairunnisa jelas tak tinggal diam saat melihat nyinyiran warganet itu. Ibu sambung Azka Corbuzier ini langsung memberikan balasan yang menohok.
Berita Terkait
-
Sabrina Chairunnisa Tegaskan Finansial usai Cerai: Dari Dulu Sudah Mandiri
-
Disuruh 'Tebalkan Dompet' Usai Pisah, Sabrina Chairunnisa Tegaskan Biasa Beli Apapun Sendiri
-
Dilema Deddy Corbuzier, Pilih Ummy Quary atau Riyuka Bunga?
-
Vidi Aldiano Takut Penyakit Genetik Menurun Jika Punya Anak
-
Vidi Aldiano Menangis Baca Dukungan Publik Usai Putuskan Rehat
Terpopuler
- Pandji Pragiwaksono Dihukum Adat Toraja: 48 Kerbau, 48 Babi, dan Denda 2 Miliar
- 6 HP Snapdragon dengan RAM 8 GB Paling Murah, Lancar untuk Gaming dan Multitasking Intens
- 8 Mobil Kecil Bekas Terkenal Irit BBM dan Nyaman, Terbaik buat Harian
- 7 Rekomendasi Parfum Lokal Aroma Citrus yang Segar, Tahan Lama dan Anti Bau Keringat
- 5 Rekomendasi Moisturizer Korea untuk Mencerahkan Wajah, Bisa Bantu Atasi Flek Hitam
Pilihan
-
Berapa Gaji Zinedine Zidane Jika Latih Timnas Indonesia?
-
Breaking News! Bahrain Batalkan Uji Coba Hadapi Timnas Indonesia U-22
-
James Riady Tegaskan Tanah Jusuf Kalla Bukan Milik Lippo, Tapi..
-
6 Tablet Memori 128 GB Paling Murah, Pilihan Terbaik Pelajar dan Pekerja Multitasking
-
Heboh Merger GrabGoTo, Begini Tanggapan Resmi Danantara dan Pemerintah!
Terkini
-
Album Legendaris Padi Reborn Bakal Dirilis dalam Bentuk Piringan Hitam
-
Sinopsis The Running Man, Aksi Seru Glen Powell Jadi Tumbal Hiburan Brutal
-
8 Film Adaptasi Video Game Terbaik, Silent Hill hingga Mario Bros
-
Olski Comeback! Single Baru Jadi Obat Rindu Penggemar
-
Kisah Penyair Legendaris Chairil Anwar 'Si Binatang Jalang' Bakal Diangkat ke Layar Lebar
-
Bocoran Geng Bridesmaid Pernikahan Taylor Swift dan Travis Kelce: Ada Gigi Hadid dan Selena Gomez
-
Ji Chang Wook Ungkap Perbedaan Aktingnya di Fabricated City dan The Manipulated
-
Film Terbaru Ernest Prakasa Lupa Daratan Singgung Kehidupan Artis Papan Atas
-
Amanda Manopo Siap Tanggung Hidup Kenny Austin Jika Karier Suami Seret
-
Sinopsis dan Fakta Menarik Don't Call Me Ma'am, Kisah Pahit Manis Persahabatan di Usia 40-an