Suara.com - Perjalanan hidup Renata Kusmanto menjadi perhatian warganet usai Fachry Albar kembali terjerat kasus narkoba.
Saat Fachry Albar terjebak narkoba untuk ketiga kalinya, rasa simpati diberikan kepada Renata dan kedua anaknya.
Namun masih hangat tersiar bahwa pasangan yang menikah sejak 2014 ini telah berpisah. Renata Kusmanto mengajukan gugatan cerai kepada Fachry Albar pada 23 Januari 2025 kemarin. Gugatan tersebut dikabulkan secara verstek pada Februari 2025.
Meski telah berpisah, perjuangan dan pengorbanan Renata Kusmanto sebagai pasangan dari Fachry Albar tidak bisa diabaikan.
Mengutip dari berbagai sumber, ada beberapa hal yang dikorbankan oleh Renata Kusmanto demi maupun selama menjadi istri dari Fachry Albar.
1. Agama
Hal pertama yang dikorbankan oleh Renata Kusmanto tidak lain adalah persoalan terkait agama.
Ditelusuri lebih lanjut, Renata Kusmanot mulanya menganut agama yang berbeda dari Fachry Albar.
Perempuan kelahiran 7 November 1982 ini adalah penganut Katolik sebelum dinikahi Fachry Albar.
Baca Juga: Tak Hanya Fachri Albar, Deretan Artis Ini Juga 3 Kali Tersandung Kasus Narkoba
Kemudian ketertarikannya kepada Islam muncul hingga memutuskan menjadi mualaf sebulan sebulan sebelum dinikahi oleh Fachry Albar.
Berdasarkan catatan dari KUA yang beredar, prosesi mualaf Renata Kusmanto berlangsung di Masjid Sunda Kelapa, Jakarta pada 6 Mei 2014 lalu.
Usai menjadi mualaf, Renata Kusmanto mendapatkan arahan dari guru yang spesial, yang tidak lain adalah mertuanya sendiri, Rini S. Bono.
Renata Kusmanto menggambarkan mertuanya tersebut sebagai sosok perempuan yang religius dan bisa membimbing dirinya yang seorang mualaf.
Meski awalnya, Renata memilih belaja Alquran melalui terjemahan.
2. Orang Tua
Tag
Berita Terkait
-
Agama Renata Kusmanto, Diam-Diam Gugat Cerai Fachry Albar sebelum Terjerat Narkoba
-
Diam-Diam Cerai, Fachry Albar dan Renata Kusmanto Sering Cekcok hingga Sulit Didamaikan
-
Sudah Bercerai, Fachry Albar Masih Simpan Foto-Foto Bareng Renata Kusmanto
-
Perjalanan Cinta Fachry Albar dan Renata Kusmanto, Diam-Diam Sudah Cerai
-
Sebelum Ditangkap Kasus Narkoba, Fachry Albar Diam-Diam Digugat Cerai Renata Kusmanto
Terpopuler
- 5 Pilihan Produk Viva untuk Menghilangkan Flek Hitam, Harga Rp20 Ribuan
- 7 Mobil Bekas di Bawah Rp50 Juta untuk Anak Muda, Desain Timeless Anti Mati Gaya
- 7 Rekomendasi Mobil Matic Bekas di Bawah 50 Juta, Irit dan Bandel untuk Harian
- 5 Mobil Mungil 70 Jutaan untuk Libur Akhir Tahun: Cocok untuk Milenial, Gen-Z dan Keluarga Kecil
- 7 Sunscreen Mengandung Niacinamide untuk Mengurangi Flek Hitam, Semua di Bawah Rp60 Ribu
Pilihan
-
Harga Emas Turun Hari ini: Emas Galeri di Pegadaian Rp 2,3 Jutaan, Antam 'Kosong'
-
Trik Rahasia Belanja Kosmetik di 11.11, Biar Tetap Hemat dan Tetap Glowing
-
4 HP Memori 512 GB Paling Murah, Cocok untuk Gamer dan Konten Kreator
-
3 Rekomendasi HP Infinix 1 Jutaan, Speknya Setara Rp3 Jutaan
-
5 HP Layar AMOLED Paling Murah, Selalu Terang di Bawah Terik Matahari mulai Rp1 Jutaan
Terkini
-
Belum Resmi Cerai, Sabrina Chairunnisa Tawarkan Deddy Corbuzier pada Riyuka Bunga
-
Potret Lisa BLACKPINK Jadi Sirene Emas Jibaro di Halloween 2025, Kostumnya Bikin Takjub!
-
Diduga Teler, Onad Bikin Desta Kesal di Podcast Vindes, Sebulan sebelum Terciduk Narkoba
-
Kini Tilap Uang Fuji Rp1 Miliar, Pantas Dulu Karyawan Dikasih Hadiah Uang Segepok Biasa Saja
-
Penampilan Cetar Azizah Salsha di Turnamen Padel, Lipstiknya On Point
-
Kini Onad Terjerat Kasus Narkoba, dr Richard Lee Diduga Sudah Curiga Sejak Setahun Lalu
-
Gendong Anak Erika Carlina, Panggilan Deddy Corbuzier Jadi Omongan
-
Sinopsis Rosario, Ketika Cinta Nenek Jadi Kutukan Mengerikan Bagi Cucu Kesayangan
-
7 Film dan Series Original Netflix Tayang November 2025, Ada Stranger Things 5!
-
Tes Urine Negatif Narkoba, Beby Prisillia Langsung Kirim Pesan Haru untuk Onad: Tuhan Bersamamu