“Bayarannya kan mereka di atas Rp100 juta semua,” katanya.
Dalam kesempatan itu, Soleh Solihunn yang merasa penasaran lantas bertanya apakah Dhani akan menerima jika Once ingin kembali membawakan lagu-lagu Dewa 19 dan bersedia membayar royalti yang diminta
“Tapi kalau sekarang Once ‘ya udah Dhan, gue bayar Rp10 juta, mau nggak?” tanya Soleh Solihun.
“Enggak lah,” Dengan tegas Dhani menolaknya.
Dhani menyebut bahwa pembicaraan itu ternyata pernah dibahas oleh Once kepada Bebi Romeo. “Kemarin udah ngomong gitu dia sama Bebi. Cuma enggak lah Beb,” katanya.
Dhani mengatakan bahwa penolakan itu bukan soal harga diri atau balas dendam. Dhani merasa ini lebih pada soal prinsip dan penghargaan atas karyanya.
“Bukan lah bukan masalah gengsi. Kan Once keluar dari Dewa 19 tahun 2010, keluar dari Dewa 19 kita kan enggak tahu alasannya,” kata Dhani.
“Tiba-tiba dia keluar dari Dewa 19, terus dia punya solo album, dia konser terus nyanyi pakai lagu Dewa 19, itu kan nggak aci namanya,” lanjutnya.
Ia menilai tindakan Once itu tidak etis. Terlebih lagi saat itu Once yang memutuskan sendiri untuk keluar dari band yang membesarkan namanya itu.
Baca Juga: Penyanyi dan Pencipta Lagu Ribut, Rhoma Irama: Jangan Saling Mencederai
Bagi Dhani, satu-satunya jika Once ingin menyanyikan lagu-lagu tersebut, adalah kembali bergabung dengan Dewa 19.
“Ya kalau Once mau nyanyi lagu Dewa 19, ya balik lagi ke Dewa 19 dong,” ujar Dhani.
Kontributor : Rizka Utami
Berita Terkait
-
Heboh Pernyataan Pandji Pragiwaksono soal Ahmad Dhani di Tengah Promosi Spesial Netflix 'Mens Rea'
-
Sudah Ganti Tahun, Rayen Pono Sebut Laporannya ke Ahmad Dhani Mandek karena Izin Presiden
-
Tiara Savitri Anak Mulan Jameela Diterima S2 di New York University SPS, Lulusan Apa Sebelumnya?
-
5 Konser Gratis Malam Tahun Baru 2026 di Berbagai Daerah, Ada Dewa 19 hingga Hindia
-
Big Bang Festival 2025 Hadirkan 45 Penyanyi, Ada Dewa 19 Full Line-up
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Kontroversi Grok AI dan Ancaman Kekerasan Berbasis Gender di Ruang Digital
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
Terkini
-
Pilu! Dokter Kamelia Pacar Ammar Zoni Ditinggal Suami saat Hamil 7 Bulan
-
Joshua Suherman Terseret Viralnya Kisah Aurelie Moeremans, Banjir Ucapan Terima Kasih
-
Aurelie Moeremans Ngaku Terus Diganggu Pelaku Grooming Setelah Rilis Buku Broken Strings
-
Kembalikan Hadiah Hingga Sebut 'Suami', Curhatan Dearly Joshua soal Ari Lasso Singgung Preman Pasar
-
Diterpa Isu Child Grooming, Roby Tremonti Diduga Buka Endorsement
-
Kilas Balik 10 Karya Ikonik Wim Wenders, Sang Presiden Juri Berlinale 2026
-
Kisah Kelam Aurelie Moeremans Diminta Mantan Bertato Agar Gagal Ikut Kontes Kecantikan
-
Segera Tayang di Indonesia, Papa Zola The Movie Angkat Peran Ayah dalam Film Animasi Keluarga
-
7 Fakta Perceraian Kristy dan Desmond Scott yang Bikin Geger, Ada Perselingkuhan?
-
Fakta Film Bidadari Surga: File Sempat Hilang hingga Dinda Hauw Syuting dalam Kondisi Baby Blues