“Makanya begitu aku memutusakan berteman sama dia, semua teman aku tuh menjauh," ujar Fitri.
Fitri menjelaskan bahwa rasa simpatinya pada Nikita muncul karena melihat kondisi saat itu yang penuh tekanan.
“Bukan sayang sama dia, karena pada saat saya ketemu, dia lagi mengandung anaknya yang paling kecil,” katanya.
Fitri juga menyebutkan bahwa saat itu Nikita sedang menghadapi dua masalah besar sekaligus. Salah satunya adalah laporan soal anak keduanya yang berkaitan dengan hak asuh
“Jadi ada dua masalah yang dia hadapi saat itu, dia minta menjelaskan kepada pihak berwajib bahwa dia ibu yang baik,” terang Fitri.
Masalah yang kedua adalah saat itu Nikita Mirzani tengah mengandung anak ketiganya tanpa ada sosok suami yang mendampinginya.
“Yang kedua dia sedang mengandung anaknya yang ketiga,” kata Fitri.
Fitri mengatakan bahwa kehadirannya saat itu hanya sebagai sosok yang bisa menguatkan Nikita menghadapi masalahnya, bukan mengambil keuntungan dari popularitas artis kontroversial terebut.
“Enggak ada (keuntungan) hidup saya sudah cukup kok, saya tidak perlu mencari keuntungan dari seorang terdakwa ini,” kata Fitri.
Baca Juga: Dukung Nikita Mirzani, Sunan Kalijaga Sebut Pengacara Reza Gladys Mirip Mafia
Ia dengan tegas menyatakan tidak pernah meraih keuntungan apapun dari kedekatannya dengan Nikita, yang ada justru kerugian secara emosional dan psikologis, terutama bagi keluarganya.
“Sampai hari ini keuntungan yang saya dapat dari dia adalah mental anak saya terganggu, apakah itu keuntungan?” kata Fitri.
Fitri pun menampik anggapan bahwa dirinya sangat dekat dengan Nikita dalam keseharian. Ia justru mengaku dekat pada saat Nikita tengah tertimpa masalah.
“Jadi apa yang orang lihat di dunia maya itu seolah-olah saya sedekat itu enggak juga. Saya ada di hidup dia kalau dia bermasalah,” pungkasnya.
Kontributor : Rizka Utami
Berita Terkait
-
Niat Sindir Nikita Mirzani, Fitri Salhuteru Naik Pitam Masalahnya Telantarkan Ibu Diungkit Lagi
-
Video Ibu Kandungnya Diumbar Nikita Mirzani, Reza Gladys dan Suami Kasih Respons Dingin
-
Saran 'Sumpal Mulut' dr. Oky Pratama: Momen Krusial di Balik Transfer Rp 4 Miliar Reza Gladys
-
Mantan Karyawan Bongkar Tabiat Nikita Mirzani, Fitri Salhuteru: Akhirnya Kebenaran Terbuka
-
Sakit Hati Dikatai Begeng oleh Nikita Mirzani, Reza Gladys Tak Bisa Tidur dan Berobat ke Psikiater
Terpopuler
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi Mobil Kecil untuk Wanita, Harga Mulai Rp80 Jutaan
- 5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
Pilihan
-
IHSG Anjlok 6% Lebih, Rekor Terburuk di Era Menkeu Purbaya
-
Festival Bidar Palembang: Tradisi Sungai Musi yang Bertahan Sejak Zaman Kesultanan
-
IHSG 'Kebakaran' Imbas Kabar MSCI, Saham-saham Idola Pasar Mendadak ARB!
-
Pertamina Mau Batasi Pembelian LPG 3 Kg, Satu Keluarga 10 Tabung/Bulan
-
Keponakan Prabowo Jadi Deputi BI, INDEF: Pasar Keuangan Pasang Mode Waspada Tinggi
Terkini
-
Fitnah Berujung Berkah, Penjual Es Gabus yang Dianiaya Aparat Kini Dihadiahi Motor dan Sembako
-
Hotman Paris Pasang Badan, Siap Kirim 10 Pengacara Bela Penjual Es Gabus yang Dianiaya Aparat
-
Menjelang Kelahiran Cucu, Maia Estianty Ungkap Perubahan Gaya Hidup: Stop Makan Racun
-
Pak Ribut Guru Viral Ungkap Gaji Selama 23 Tahun Jadi Honorer, Nominalnya Miris Banget
-
Gisel Nyaris Jadi Korban Cinta Palsu, Ungkap Tanda Bahaya Love Scamming di Film Balas Budi
-
Penjualan Tiket Konser My Chemical Romance di Jakarta Ditunda, Promotor Minta Maaf
-
Perjalanan Cinta Benedict Bridgerton sebelum Bertemu Sophie Baek di Season 4
-
Bukan Lagi Jelita, Maia Estianty Punya Julukan Baru di Usia 50: Sekarang Aku Lolita
-
Isi Janji Nikah Ranty Maria dan Rayn Wijaya Viral, Nama Maxime Bouttier Terseret
-
Rutinitas Baru Prilly Usai Putuskan Open To Work, Jauh dari Dunia Keartisan