Suara.com - Nicholas Saputra telah membintangi dua film yang rilis di bioskop tahun 2025 ini.
Setelah film Siapa Dia yang tayang Agustus, Tukar Takdir rilis pada Kamis, 2 Oktober 2025.
Tukar Takdir merupakan film kedua Nicholas Saputra yang diarahkan Mouly Surya setelah Yang Tidak Dibicarakan Ketika Membicarakan Cinta.
Selain nonton Tukar Takdir di bioskop, film-film Nicholas Saputra juga dapat dijumpai di Netflix.
Ketahui melalui ulasan film Nicholas Saputra di Netflix berikut ini.
1. Kabut Berduri (2024)
Kabut Berduri merupakan film original Netflix yang rilis pada Agustus 2024. Nicholas Saputra berperan sebagai Letkol Daniel Lumenta.
Sedangkan fokus cerita film Kabut Berduri adalah Ipda Sanja Arunika (Putri Marino) yang dikirim dari Jakarta ke perbatasan Indonesia-Malaysia untuk menyelidiki penemuan mayat kepala dan tubuh dari dua orang berbeda.
2. The Architecture of Love (2024)
Baca Juga: Angelina Sondakh Bacakan Ayat Al-Quran, Ajak Bertaubat Usai Menonton Film Jembatan Shiratal Mustaqim
The Architecture of Love pun menampilkan Nicholas Saputra sebagai lawan main Putri Marino.
Diadaptasi dari novel berjudul sama karya Ika Natassa, Nicholas Saputra berperan sebagai sosok River.
Raia yang diperankan Putri Marino bertemu River saat mencari inspirasi di New York dan setelah bercerai dari sang suami.
3. Sayap-Sayap Patah (2022)
Sementara Sayap-Sayap Patah menampilkan chemistry apik antara Nicholas Saputra dan Ariel Tatum sebagai pasangan suami istri.
Sayap-Sayap Patah merupakan film yang ceritanya berdasarkan kerusuhan di Mako Brimob pada 2018.
Tag
Berita Terkait
-
Rekomendasi Film Horor yang Rilis di Netflix Oktober 2025
-
Ipar Adalah Maut Tayang Jadi Series, MDTV Gandeng Netflix
-
Agus Kuncoro Gambarkan Kepribadian Bunglon Koruptor di Film Jembatan Shiratal Mustaqim
-
4 Film dan Drama Korea Tayang di Vidio Oktober 2025, Ada Walking on Thin Ice
-
Ipar Adalah Maut Dibuat Series di Netflix, Bakal Mirip dengan Kisah Aslinya?
Terpopuler
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- 9 HP Redmi RAM 8 GB Harga Rp1 Jutaan, Lancar Jaya Dipakai Multitasking
- Semurah Xpander Sekencang Pajero, Huawei-Wuling Rilis SUV Hybrid 'Huajing S'
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
- 5 Lem Sepatu Kuat Mulai Rp 3 Ribuan: Terbaik untuk Sneakers dan Bahan Kulit
Pilihan
-
Omon-omon Purbaya di BEI: IHSG Sentuh 10.000 Tahun Ini Bukan Mustahil!
-
Wajah Suram Kripto Awal 2026: Bitcoin Terjebak di Bawah $100.000 Akibat Aksi Jual Masif
-
Tahun Baru, Tarif Baru: Tol Bandara Soekarno-Hatta Naik Mulai 5 Januari 2026
-
Kutukan Pelatih Italia di Chelsea: Enzo Maresca Jadi Korban Ketujuh
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
Terkini
-
Dibintangi Jeno dan Jaemin NCT, Drama Wind Up Resmi Umumkan Poster dan Jadwal Tayang
-
160 Ribu Orang di Sarinah Pilih Hening demi Korban Bencana: Tiara Andini hingga Donasi Miliaran
-
MNET Bocorkan Reuni Wanna One di Awal 2026, Reality Show Jadi Proyek Perdana
-
Marion Jola Ikut Geram dengan Sikap Tengil Insanul Fahmi
-
Dilaporkan Istri Sah ke Polisi, Satu Cara Ini Disebut Bisa Selamatkan Inara Rusli dari Jeratan Hukum
-
Sinopsis Wonder Man, Perjalanan Aktor Hollywood Masuk Dunia Superhero
-
Analisis Deolipa Yumara: Kenapa CCTV Ilegal Tetap Bisa Seret Inara Rusli di Kasus Zina
-
Siap Lepas Masa Lajang, Ini Deretan Pasangan Artis yang Berniat Gelar Pernikahan di 2026
-
Slank Gelar Sayembara Cover Lagu 'Republik Fufufafa', Tantang Slankers Unjuk Kreativitas Tanpa Batas
-
Pilih Cerai dari Ridwan Kamil, Atalia Praratya Ungkap Harapan Baru di 2026