Boyband The Boyz bersiap konser di Jakarta [Instagram/@litxperience.id]
Baca 10 detik
- The Boyz akan menutup tur dunia “The Blaze” di Indonesia pada 8 November 2025 di ICE BSD City, Tangerang, sebagai bentuk apresiasi untuk penggemar Tanah Air.
- Para member menyapa The B Indonesia dengan pesan hangat berbahasa Indonesia, menunjukkan antusiasme mereka untuk segera bertemu langsung.
- Tiket konser sudah dijual melalui Loket.com dengan harga mulai Rp1,25 juta, dan antusiasme penggemar sangat tinggi menjelang hari konser.
Antusiasme para penggemar juga terlihat dari penjualan tiket yang sudah dibuka beberapa waktu lalu.
Tiket konser The Boyz di Jakarta dapat dibeli melalui situs resmi Loket.com, dengan harga mulai dari Rp 1.250.000 hingga Rp 2.850.000, tergantung kategori tempat duduk dan fasilitas yang dipilih.
Meskipun sebagian besar kategori sudah ramai peminat, pihak promotor memastikan bahwa masih tersedia tiket bagi penggemar yang belum sempat membeli.
Bagaimana, sudah siap berjumpa member The Boyz secara langsung lewat konser ini?
Komentar
Berita Terkait
-
Berawal dari DM Instagram, Jeje Soekarno Minta Ikut Tampil di Konser Tribute to Glee
-
Sukses Besar Tahun Lalu, Konser Tribute to Glee Kembali Digelar dengan Skala Lebih Megah
-
War Tiket Anti Gagal: 7 Jurus Jitu Biar Gak Cuma Dapet Tulisan Sold Out
-
4 Rekomendasi HP Xiaomi Terbaik untuk Ngonser: Mulai Rp5 Jutaan Kamera Jernih, Video Stabil
-
Jerinx Jawab Tuduhan Nora Alexandra Pansos dengan SID
Terpopuler
- 7 Sepatu New Balance Diskon 70 Persen di Sports Station, Mulai Rp100 Ribuan
- Petugas Haji Dibayar Berapa? Ini Kisaran Gaji dan Jadwal Rekrutmen 2026
- Liverpool Pecat Arne Slot, Giovanni van Bronckhorst Latih Timnas Indonesia?
- 5 Mobil Bekas Selevel Innova Budget Rp60 Jutaan untuk Keluarga Besar
- 5 Shio Paling Beruntung Besok 25 November 2025, Cuan Mengalir Deras
Pilihan
-
Menkeu Purbaya Diminta Jangan Banyak Omon-omon, Janji Tak Tercapai Bisa Jadi Bumerang
-
Trofi Piala Dunia Hilang 7 Hari di Siang Bolong, Misteri 59 Tahun yang Tak Pernah Tuntas
-
16 Tahun Disimpan Rapat: Kisah Pilu RR Korban Pelecehan Seksual di Kantor PLN
-
Harga Pangan Nasional Hari Ini: Cabai Makin Pedas
-
FIFA Atur Ulang Undian Piala Dunia 2026: 4 Tim Unggulan Dipastikan Tak Segrup
Terkini
-
Sosok ini Dengar Kabar Inara Rusli dan Insanul Fahmi Sudah Nikah Siri
-
KPI Tegur MDTV karena Adegan Ciuman, Ipar Adalah Maut The Series Bakal Pindah Jam Tayang?
-
Amanda Manopo Hamil Anak Pertama, Fajar Sadboy Kaget Sampai Nangis
-
Insanul Fahmi Minta Poligami, Wardatina Mawa Sentil Salat Subuhnya Saja Masih Bolong
-
Menelaah Larisnya Series 18+ di Indonesia
-
Soroti Konflik Lahan TNTN Riau, Chicco Jerikho 'Colek' Menhut Raja Juli
-
Inara Rusli Diduga Jadi Selingkuhan Pria Beristri, Padahal Anak Sulung Larang Punya Pasangan
-
Maia Estianty Dihujat karena Tampak Cuek, Dul Jaelani Justru Nangis Tahu Alyssa Daguise Hamil
-
8 Artis yang Umumkan Kehamilan Sepanjang 2025, Termasuk Alyssa Daguise
-
5 Fakta Tristan Molina, Pacar Baru Olla Ramlan yang Seumuran dengan Putranya Sendiri