Suara.com - Nama Indy Barends mendadak jadi trending di berbagai media sosial, terutama X (dulu Twitter), pada Minggu, 9 November 2025.
Semua itu berhubungan dengan RM BTS yang mendapat komentar kebencian dari sejumlah warganet.
Awalnya seorang warganet mengomentari potret RM BTS yang menghadiri APEC CEO Summit Korea 2025 dengan caption "Indy Barends".
Komentar tersebut mendapat persetujuan dari sejumlah warganet akan kemiripan RM BTS dan Indy Barends.
Namun tak sedikit pula yang menganggap RM BTS sedang dihina karena dimiripkan dengan host senior Tanah Air tersebut.
Pasalnya sejumlah warganet bereaksi dengan komentar mengejek penampilan RM BTS alias body shaming.
Atas ramainya pembicaraan di media sosial itu, pemilik akun X @RMprotect_INA sebagai fanbase menghubungi manajer Indy Barends.
Manajer Indy Barends diketahui bernama Kiky dan nomornya tertera di bio akun Instagram @indybarends.
"Sebelumnya mau minta maaf jika namanya kak Indy Barends terseret menjadi trending topic di media Twitter," tulis akun @RMprotect_INA melalui WhatsApp.
Baca Juga: Cerita Jennifer Bachdim Diselamatkan Damkar, Ada Apa?
Akun @RMprotect_INA lantas memberikan penjelasan panjang lebar mengenai kronologi nama Indy Barends jadi trending topic.
Mereka takut Indy Barends salah paham karena fans RM BTS 'digoreng' enggan sang idola disamakan dengannya.
"Dari kami, ARMY (nama fans BTS), sangat senang sekali idola kami disandingkan dengan kak Indy Barends karena beliau berprestasi," lanjut akun @RMprotect_INA.
"Saya sebagai perwakilan ARMY meminta maaf atas hal trending tersebut. Kami takut Kak Indy Barends salah paham dan tersakiti," tandasnya.
Menanggapi pesan dari akun @RMprotect_INA, Kiky manajer Indy Barends membalas singkat.
"Malam kak. Terima kasih atas informasi juga support-nya ya," balas Kiky.
Berita Terkait
-
Cerita Personel Elephant Kind Dapat Ancaman Pembunuhan di London
-
SMAN 72 Trending: Viral Ledakan dan 'Senjata', Korban Bully Jadi Perbincangan
-
Viral di Dunia Maya! Kolaborasi Dua Dunia Digital Ini Jadi Pembicaraan Hangat
-
Para Korban Diangkut Mobil, Viral Detik-detik Kepanikan usai Ledakan di Masjid SMAN 72 Kelapa Gading
-
Terungkap! Ini 5 Fakta Motif Kebakaran Pesantren di Aceh
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Moisturizer Mengandung SPF untuk Usia 40 Tahun, Cegah Flek Hitam dan Penuaan
- PSSI Kalah Cepat? Timur Kapadze Terima Tawaran Manchester City
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan Muat 7-9 Orang, Nyaman Angkut Rombongan
- Daftar Mobil Bekas yang Harganya Paling Stabil di Pasaran
- 3 Pemain Naturalisasi Baru Timnas Indonesia untuk Piala Asia 2027 dan Piala Dunia 2030
Pilihan
-
Pandji Pragiwaksono Dihukum Adat Toraja: 48 Kerbau, 48 Babi, dan Denda 2 Miliar
-
4 HP 5G Paling Murah November 2025, Spek Gahar Mulai dari Rp 2 Jutaan
-
6 HP Snapdragon dengan RAM 8 GB Paling Murah, Lancar untuk Gaming dan Multitasking Intens
-
Harga Emas di Pegadaian Stabil Tinggi Hari Ini: Galeri 24 dan UBS Kompak Naik
-
PSSI Kalah Cepat? Timur Kapadze Terima Tawaran Manchester City
Terkini
-
Abimana Aryasatya Kritik Industri Sinema: Keserakahan Membunuh Film Indonesia
-
Harris J Buka Konser Maher Zain di Istora: Aku Cinta Indonesia!
-
Kenny Austin Tak Batasi Karier Amanda Manopo Usai Nikah
-
Nasib Akhir Sertifikat Rumah Orang Tua Komika Musdalifah Basri yang Digadai Paman
-
Di Balik Kisah Malin Kundang, Joko Anwar Curiga Ada Kebenaran yang Disembunyikan
-
Sosok Ketiga: Lintrik Nyaris Ditonton 300 Ribu Orang, Film Pangku Kalah Jauh?
-
Saking Bencinya, Lee Kwang Soo Ngaku Ingin Ludahi Naskah The Manipulated
-
Viral Ustaz Yusuf Mansur Mau Beli YouTube dan Ganti jadi YouSufe, Dinar Candy: Halo BNN
-
7 Karakter Marvel Cinematic Universe Paling Aneh yang Pernah Ada, Nomor 4 Bikin Kaget!
-
Konser The Boyz Bikin Susah Move On, Para Member Lancar Ngomong Bahasa Indonesia: Sayang-sayangku!