- Tiga pasangan selebritas muda, termasuk El Rumi dan Syifa Hadju, diprediksi akan melangsungkan pernikahan sepanjang tahun 2026.
- Aktor Teuku Rassya dipastikan akan menyelenggarakan pernikahan pada tahun 2026 setelah melamar kekasihnya pertengahan tahun 2025.
- Pemain sepak bola Justin Hubner melamar Jennifer Coppen saat Natal 2025, menandakan rencana pernikahan mereka di tahun 2026.
Suara.com - Tahun 2026 diprediksi akan menjadi tahun penuh cinta bagi industri hiburan Tanah Air.
Setelah melalui serangkaian momen romantis dan pertunangan pada akhir tahun lalu, setidaknya ada tiga pasangan selebritas muda yang memberikan sinyal kuat akan melangsungkan pernikahan tahun ini.
Mulai dari musisi, aktor, hingga bintang lapangan hijau, berikut adalah rangkuman rencana pernikahan artis yang paling dinanti publik pada 2026:
1. El Rumi dan Syifa Hadju
Sorotan utama tertuju pada pasangan fenomenal, El Rumi dan Syifa Hadju. Usai semua rencana yang sudah terungkap sejak tahun lalu, diduga tanggal pernikahan pasangan ini semakin dekat.
Melalui unggahan media sosial terbarunya, putra kedua Maia Estianty tersebut membagikan potret kebersamaan dengan sang kekasih disertai doa penuh harapan.
"2026 started well. Bismillah," tulis El Rumi, menyiratkan awal yang baik untuk rencana besarnya.
Senada dengan sang kekasih, Syifa Hadju turut mengunggah ulang foto pre wedding-nya bersama sang kekasih dengan pesan yang menyentuh.
"This moment will always be one of my favorite parts of this year. Forever grateful for you. Bismillah for 2026," ungkap aktris 25 tahun tersebut.
Baca Juga: Sherly Annavita Diteror Usai Speak Up Soal Bencana Sumatra, Mobil Dicoret Hingga Dilempari Telur
Keduanya tampak mantap untuk meresmikan hubungan asmara mereka ke jenjang pelaminan tahun ini.
2. Teuku Rassya
Menyusul kabar bahagia tersebut, aktor Teuku Rassya juga masuk dalam daftar artis yang siap menikah di 2026.
Putra Tamara Bleszynski ini diketahui telah melamar pujaan hatinya secara privat pada pertengahan tahun 2025 lalu.
Meski cenderung tertutup mengenai detail persiapan, Rassya memastikan bahwa tahun ini dipilih sebagai waktu yang tepat untuk mengucap janji suci. Persiapan menuju hari bahagia tersebut dikabarkan tengah berjalan intensif.
3. Jennifer Coppen dan Justin Hubner
Tag
Berita Terkait
-
Sal Priadi Tuai Amarah Publik Usai Foto Bareng Terduga Pelaku Kekerasan Seksual
-
Viral Sosok 'Mbak Pipit' Disebut ART Cristiano Ronaldo yang Digaji Rp93 Juta, Begini Faktanya
-
Dipanggil Kamari 'Papa', Senyum Justin Hubner Disebut Mirip dengan Mendiang Dali Wasink
-
Sempat Ditolong, Mantan Bintang Nickelodeon Tylor Chase Kembali Menggelandang di Jalan
-
Usai Dikirim Bangkai Ayam Gegara Vokal Kritik Pemerintah, DJ Donny Kini Diteror Bom Molotov
Terpopuler
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- 9 HP Redmi RAM 8 GB Harga Rp1 Jutaan, Lancar Jaya Dipakai Multitasking
- Semurah Xpander Sekencang Pajero, Huawei-Wuling Rilis SUV Hybrid 'Huajing S'
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
- 5 Lem Sepatu Kuat Mulai Rp 3 Ribuan: Terbaik untuk Sneakers dan Bahan Kulit
Pilihan
-
Omon-omon Purbaya di BEI: IHSG Sentuh 10.000 Tahun Ini Bukan Mustahil!
-
Wajah Suram Kripto Awal 2026: Bitcoin Terjebak di Bawah $100.000 Akibat Aksi Jual Masif
-
Tahun Baru, Tarif Baru: Tol Bandara Soekarno-Hatta Naik Mulai 5 Januari 2026
-
Kutukan Pelatih Italia di Chelsea: Enzo Maresca Jadi Korban Ketujuh
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
Terkini
-
Slank Gelar Sayembara Cover Lagu 'Republik Fufufafa', Tantang Slankers Unjuk Kreativitas Tanpa Batas
-
Pilih Cerai dari Ridwan Kamil, Atalia Praratya Ungkap Harapan Baru di 2026
-
Rumah Keluarga dan Mobil Jadi Sasaran, Sherly Annavita Buka Rekaman CCTV Aksi Teror
-
Virzha hingga Zealous Meriahkan Pesta Tahun Baru Bertema Rock di Grand Sahid Jaya
-
Bahas 'Money Laundry' Jenderal Polisi, Pandji Pragiwaksono Bercanda Bawa-Bawa Nama Raffi Ahmad
-
Selamat! Frislly Herlind Dilamar Sang Kekasih
-
Liburan ke Jepang Tanpa Bawa Anak Angkat, Kiky Saputri Ungkap Faktanya
-
Inara Rusli dan Insanul Fahmi Rujuk, Wardatina Mawa Ikhlas Sambut Tahun Baru 2026
-
Resmi Jadi Duda Setelah Gagal Cerai Berkali-kali, Andre Taulany Ngebet Nikah Lagi di 2026
-
Nama Anak Steffi Zamora Terinspirasi dari Almarhumah Laura Anna?