Suara.com - Film The Dutchman merupakan thriller psikologis karya sutradara Andre Gaines yang dibintangi André Holland, Zazie Beetz, dan Kate Mara.
Film ini diproduksi oleh Rogue Pictures dan Inaugural Entertainment.
The Dutchman merupakan adaptasi modern dari drama pemenang Obie Award tahun 1964 karya Amiri Baraka dengan judul yang sama.
Kisahnya membawa tema ras, identitas kulit hitam, dan konflik batin ke dalam latar New York City masa kini.
Bagi yang penasaran dengan kisahnya, berikut adalah sinopsis The Dutchman selengkapnya.
Sinopsis
Cerita berpusat pada Clay, seorang pengusaha kulit hitam yang sukses namun menyimpan banyak masalah pribadi.
Clay menghadiri sesi terapi pernikahan bersama istrinya, Kaya, untuk menghadapi perselingkuhan yang menguji hubungan mereka.
Dalam sesi terapi tersebut, Clay mulai menyadari bahwa sang terapis menggunakan metode yang tidak konvensional.
Baca Juga: Sinopsis Wonder Man, Perjalanan Aktor Hollywood Masuk Dunia Superhero
Terapis itu mendesaknya untuk benar-benar mendengarkan Kaya dan membuka diri secara emosional.
Konflik semakin rumit ketika Clay bertemu Lula, seorang wanita kulit putih yang menggoda sekaligus mengintimidasi, di kereta bawah tanah New York.
Pertemuan tersebut menjadi awal dari malam mengerikan yang berpotensi mengubah hidup Clay secara drastis.
Lula secara aktif mengejutkan, merayu, mengejek, dan memancing ketakutan Clay dalam waktu bersamaan.
Dalam satu momen ia menggoda Clay, sementara di saat lain ia mengancam dan menuduhnya melakukan kejahatan.
Daftar Pemain
Berita Terkait
-
Promo Beli 1 Gratis 1 Tiket Nonton Film Malam 3 Yasinan Masih Berlangsung, Cek Syaratnya
-
Agak Laen: Menyala Pantiku Jadi Film Indonesia Terlaris, Posisi Avengers Endgame Terancam
-
5 Film dan Series Prime Video Tayang Januari 2026, Ada Drakor Spring Fever
-
7 Rilisan Terbaru Disney+ Januari 2026, Ada Tron: Ares dan Wonder Man
-
5 Fakta Menarik Stranger Things: Tales from '85, Spin-off Versi Animasi di Netflix
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 5 Cat Rambut yang Tahan Lama untuk Tutupi Uban, Harga Mulai Rp17 Ribuan
Pilihan
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
-
Duduk Perkara Ribut Diego Simeone dengan Vinicius Jr di Laga Derby Madrid
Terkini
-
Kilas Balik 10 Karya Ikonik Wim Wenders, Sang Presiden Juri Berlinale 2026
-
Kisah Kelam Aurelie Moeremans Diminta Mantan Bertato Agar Gagal Ikut Kontes Kecantikan
-
Segera Tayang di Indonesia, Papa Zola The Movie Angkat Peran Ayah dalam Film Animasi Keluarga
-
7 Fakta Perceraian Kristy dan Desmond Scott yang Bikin Geger, Ada Perselingkuhan?
-
Fakta Film Bidadari Surga: File Sempat Hilang hingga Dinda Hauw Syuting dalam Kondisi Baby Blues
-
Sintya Marisca Pamer Foto Cincin di Jari Manis, Resmi Tunangan?
-
Sinopsis Crime 101, Chris Hemsworth Jadi Pencuri Ulung Paling Diburu Polisi
-
5 Aktris yang Paling Diunggulkan untuk Peran Mother Gothel di Live-Action Tangled
-
5 Momen Ikonik GDA 2026: Daesang Jennie hingga Aksi 'Loading' CORTIS!
-
Apa Itu Child Grooming? Pengalaman Traumatis Aurelie Moeremans di Buku Broken Strings