Dia punya impian untuk menjalani hidup normal. Min Soo pun masuk kuliah dan merasakan pengalaman yang benar-benar baru.
Beauty in the Beast adalah drakor anyar Kim Min Ju setelah Connection pada 2024 dan Undercover High School tahun lalu.
Aktor Moon Sang Min akan menjadi Hae Jun, senior Min Soo di universitas. Min Soo jatuh cinta padanya.
Meski ekspresi wajahnya yang muram dan tatapannya yang tajam tampak mengintimidasi, Hae Jun sebenarnya punya kepribadian yang lembut.
Hae Jun juga biasanya cuek, tetapi Min Soo yang kerap bertingkah aneh di dekatnya langsung menarik perhatiannya.
Beauty in the Beast merupakan drama Korea baru Moon Sang Min selain To My Beloved Thief yang baru saja tayang di KBS2 pada 3 Januari 2026.
Sementara itu, transformasi baru Lomon di Beauty in the Beast tentu sayang dilewatkan karena dia akan berperan sebagai manusia serigala yang bernama Do Ha.
Tidak seperti Min Soo yang terbiasa menahan diri, Do Ha adalah tipe manusia serigala yang berjiwa bebas.
Do Ha tidak pernah ragu untuk bertindak saat menginginkan sesuatu. Dia juga merupakan seorang pemburu.
Baca Juga: 3 Prediksi Nasib Akhir Baek Ki Tae Made In Korea, Jadi Tumbal Elite?
Namun, Do Ha hanya melepaskan naluri predatornya saat memburu penjahat atau pengedar narkoba.
Selain Beauty in the Beast, Lomon juga akan membintangi dua drakor anyar di Netflix yakni No Tail To Tell dan All of Us Are Dead Season 2.
Itu dia sinopsis Beauty in the Beast, drama Korea baru yang dibintangi Kim Min Ju, Moon Sang Min, dan Lomon.
Drakor bergenre fantasi ini akan tayang di Netflix. So, tunggu tanggal mainnya ya!
Kontributor : Yoeni Syafitri Sekar
Berita Terkait
-
3 Prediksi Nasib Akhir Baek Ki Tae Made In Korea, Jadi Tumbal Elite?
-
Rekomendasi Drama Korea Time Travel yang Seru dan Wajib Ditonton
-
Deretan Rekomendasi Drama Korea Genre Hukum, Terbaru The Judge Returns
-
Deretan Fakta Sosok Baek Ki Tae, Peran Baru Hyun Bin di Drakor Made in Korea
-
Dibintangi Jeno dan Jaemin NCT, Drama Wind Up Resmi Umumkan Poster dan Jadwal Tayang
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
Terkini
-
Kilas Balik 10 Karya Ikonik Wim Wenders, Sang Presiden Juri Berlinale 2026
-
Kisah Kelam Aurelie Moeremans Diminta Mantan Bertato Agar Gagal Ikut Kontes Kecantikan
-
Segera Tayang di Indonesia, Papa Zola The Movie Angkat Peran Ayah dalam Film Animasi Keluarga
-
7 Fakta Perceraian Kristy dan Desmond Scott yang Bikin Geger, Ada Perselingkuhan?
-
Fakta Film Bidadari Surga: File Sempat Hilang hingga Dinda Hauw Syuting dalam Kondisi Baby Blues
-
Sintya Marisca Pamer Foto Cincin di Jari Manis, Resmi Tunangan?
-
Sinopsis Crime 101, Chris Hemsworth Jadi Pencuri Ulung Paling Diburu Polisi
-
5 Aktris yang Paling Diunggulkan untuk Peran Mother Gothel di Live-Action Tangled
-
5 Momen Ikonik GDA 2026: Daesang Jennie hingga Aksi 'Loading' CORTIS!
-
Apa Itu Child Grooming? Pengalaman Traumatis Aurelie Moeremans di Buku Broken Strings