Suara.com - Terjadi kebakaran di Rumah Dinas Kapolda Papua Irjen Mathius D Fakhiri di Distrik Jayapura Utara, Kota Jayapura, Papua, Selasa (17/1/2023).
Kebakaran yang terjadi sekitar pada Selasa pagi karena diduga dipicu korsleting listrik tersebut menyebabkan kerusakan sekitar 60 persen pada rumah dinas Kapolda Papua.
Kabid Humas Polda Papua Kombes Pol. Ignatius Benny Ady Prabowo menyebutkan mengatakan lokasi rumah dinas berada di tengah kota, tepatnya Distrik Jayapura Utara, sedangkan Mapolda Papua yang baru berada di daerah Koya Koso 1.
Ignatius menuturkan rumah dinas tersebut sehari-hari ditempati oleh Kapolda Papua, namun saat kejadian kebakaran terjadi Irjen Pol. Mathius D Fakhiri sedang tidak berada di kediaman dinasnya.
Ia menyebut tidak ada surat-surat berharga milik Kapolda maupun benda berharga yang terbakar dalam peristiwa tersebut. Kerugian ditaksir sementara mencapai ratusan juta untuk bangunan yang terbakar. [ANTARA]
Berita Terkait
-
Sebut Rumah Dinas Kapolda Papua Terbakar Akibat Korsleting Listrik usai Gempa, Polisi: Tak Ada Unsur Sabotase
-
Rumah Dinas Kapolda Papua Hangus Dilalap Api, Terdengar Jeritan Histeris dan Suara Ledakan!
-
Penyebab Kebakaran Rumah Dinas Kapolda Papua, Disebut Karena Arus Pendek Listrik
-
Tak Ada Korban Jiwa Atau Luka, Polisi Selidiki Kebakaran Rumah Dinas Kapolda Papua
-
BREAKING NEWS! Rumah Dinas Kapolda Papua Kebakaran, Terdengar Suara Ledakan
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan dari Suzuki, Ideal untuk Harian karena Fungsional
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- Apakah Habis Pakai Cushion Perlu Pakai Bedak? Ini 5 Rekomendasi Cushion SPF 50
- 5 Rekomendasi HP RAM 8GB Rp1 Juta Terbaik yang Bisa Jadi Andalan di 2026
- 34 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 20 Januari: Sikat TOTY 115-117 dan 20.000 Gems
Pilihan
-
Rebut Hadiah Berlimpah! Tabungan Pesirah Bank Sumsel Babel Jadi Penggerak Potensi Daerah
-
ASEAN Para Games 2025: Nurfendi Persembahkan Emas Pertama untuk Indonesia
-
Perbedaan Jaring-jaring Kubus dan Balok, Lengkap dengan Gambar
-
Rupiah Loyo, Modal Asing Kabur Rp 27 Triliun Sejak Awal Tahun
-
Izin Tambang Emas Martabe Dicabut, Agincourt Resources Belum Terima Surat Resmi dari Pemerintah
Terkini
-
Momen Prabowo Bertemu Raja Charles III, Konservasi Gajah Jadi Sorotan
-
Usai Renovasi, Benteng Kastela Ternate Siap Tarik Wisatawan
-
Kotak Hitam Pesawat ATR 42-500 Akhirnya Ditemukan
-
KAI Tinggikan Rel di Pekalongan Usai Terdampak Banjir
-
Pemprov DKI Jakarta Luncurkan Bus Sekolah Ramah Disabilitas
-
KPK Tetapkan Wali Kota Madiun Maidi Tersangka, Gratifikasi Rp1,1 Miliar
-
Usai OTT di Pati, KPK Tahan Bupati Sudewo dan 3 Kepala Desa
-
Terjaring OTT, Bupati Pati Sudewo Jalani Pemeriksaan Lanjutan di KPK
-
Pesona Wisata London di Sepanjang Sungai Thames
-
Imbas Cuaca Ekstrem, Pantai Kuta Bali Dibanjiri Sampah