Berbagai tantangan pun dihadapi oleh KPMI untuk melestarikan dan mengenalkan museum pada berbagai kalangan di Indonesia. Pasalnya, tak seperti di negara lain minat masyarakat Indonesia untuk berkunjung ke museum makin menipis.
"Semakin ke sini, museum bukanlah tempat yang familiar bagi masyarakat, apalagi jika dibandingkan dengan mall atau tempat hiburan lainnya," keluh Selvina.
Namun bagi KPMI, museum tetaplah sebuah paket lengkap di mana mereka bisa berwisata sekaligus belajar. Untuk itu, KPMI bertekad ke depan masyarakat Indonesia lebih mencintai museum.
"Komunitas pun harus 'memberi' hidup kepada museum, bukan 'mencari' hidup dari museum," ungkapnya.
Ia yakin suatu saat cita-cita ini akan terwujud. Ini melihat dari jumlah anggota yang terus bertambah. Saat ini, keanggotaan KPMI tercatat ada 759 orang. Sedangkan yang me-like fanpage KMPI mencapai ribuan orang.
"Untuk perekrutan anggota kami terbuka bagi siapapun yang ingin bergabung, yang penting orang tersebut suka dan mau berbuat sesuatu untuk museum. Kecuali dalam memilih orang dalam kepengurusan inti, kami sangat selektif untuk itu. Karena kami tidak ingin komunitas ini dimanfaatkan oleh orang-orang yang tidak bertanggung jawab," tutup dia.
Tag
Berita Terkait
-
Melihat Destinasi Wisata Konservasi Pesut Mahakam di Kaltim
-
Eksplorasi Museum Wayang Jakarta: Perpaduan Sejarah Klasik dan Teknologi Hologram
-
Tiket Museum Nasional Naik Drastis, Pengamat: Edukasi Jangan Dijadikan Bisnis!
-
Museum dan Rumah Singgah Marsinah Resmi Mulai Dibangun di Nganjuk
-
Momen Kolaborasi Akhir Tahun Motul Indonesia dan NGK Busi untuk Komunitas Otomotif
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki dengan Sol Karet Anti Slip Terbaik, Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas di Bawah 60 Juta, Pilihan Terbaik per Januari 2026
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
Pilihan
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
-
Darurat Judi Online! OJK Blokir 31.382 Rekening Bank, Angka Terus Meroket di Awal 2026
-
Sita Si Buruh Belia: Upah Minim dan Harapan yang Dijahit Perlahan
-
Investor Besar Tak Ada Jaminan, Pinjol Milik Grup Astra Resmi Gulung Tikar
Terkini
-
5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
-
5 Rekomendasi Smartwatch Murah yang Bisa Telepon dan Balas WhatsApp, Fungsional
-
20 Bahan Alami untuk Mengatasi Rambut Beruban dan Mengembalikan Warna Hitam
-
3 Produk Makarizo untuk Menghitamkan Rambut Beruban dan Kembalikan Warna Alami
-
5 Penyebab Rambut Beruban selain karena Faktor Usia, Sudah Tahu?
-
5 Rekomendasi Conditioner Rambut Terbaik untuk Lansia, Bisa Dibeli di Indomaret
-
Terpopuler: Arti Mens Rea yang Bikin Panas Dingin hingga Istri Dilarang Jadi IRT Dalam Hukum Islam
-
Cara Mandi Junub yang Benar untuk Pria, Lengkap dengan Niatnya
-
4 Skincare Anti Aging GEUT Milik Dokter Tompi, Berapa Harganya?
-
5 Shio Ini Diprediksi Bakal Kaya Raya dan Sukses Besar di Tahun Kuda Api 2026