Suara.com - Sebuah penelitian mengungkap bahwa lelaki tidak tertarik pada perempuan cerdas kecuali jika mereka memiliki fisik yang menarik. Penelitian ini nampaknya telah mengonfirmasi pendapat umum bahwa semakin cerdas seorang perempuan, semakin kecil kemungkinan lelaki menyukainya.
Lelaki akan menutup diri pada perempuan pintar, kecuali jika perempuan itu sangat menarik secara fisik. Para ilmuan dalam studi yang dilakukan oleh Warsawa School of Economics mempelajari 'kencan kilat' 560 orang yang semuanya berasal dari Columbia University New York. Mereka diberi waktu empat menit untuk saling mengenal pasangan kencan baru mereka.
Setelah itu, para relawan ini diminta untuk menilai berdasarkan kecerdasan dan daya tarik satu sama lain. Setelah menganalisis hasil, para peneliti menemukan bahwa perempuan terkesan dengan lelaki yang tampan atau cerdas.
Namun, peneliti menemukan lelaki lebih memandang perempuan pada penampilan fisik mereka.
Perempuan yang memiliki kecerdasan tentu memiliki nilai lebih dan berbeda dibandingkan mereka yang tidak, tapi perempuan yang pintar tetap harus memiliki paras yang cantik agar bisa lebih bernilai di mata lelaki.
Ada garis yang jelas di mana intelektualitas yang sebenarnya adalah hal yang positif dapat berubah menjadi salah satu faktor negatif. Pakar hubungan Pauline Brown mengatakan, penelitian ini cocok dengan apa yang ia amati dan dengar.
"Perempuan pintar dengan lulusan terbaik, rasanya harus merasa bodoh dan 'menyembunyikan otak' mereka agar bisa menarik bagi lelaki," ungkapnya.
Sebaliknya, studi yang diterbitkan dalam jurnal Personality and Individual Differences justru menemukan bahwa perempuan tidak membedakan lelaki yang mereka anggap kurang tampan.
"Bahkan, jika lelaki tersebut pintar, tapi dianggap kurang menarik secara fisik, perempuan tetap memiliki hasil positif dalam kencan cepat ini. Ini tentu menunjukan pendekatan yang berbeda antara lelaki dan perempuan dalam hal memilih pasangan," kata dia. (independent.co.uk)
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
- 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
- 4 Mobil Bekas 7 Seater Harga 70 Jutaan, Tangguh dan Nyaman untuk Jalan Jauh
- 5 Rekomendasi Mobil Keluarga Bekas Tahan Banjir, Mesin Gagah Bertenaga
Pilihan
-
Rugi Triliunan! Emiten Grup Djarum, Blibli PHK 270 Karyawan
-
Angka Pengangguran Indonesia Tembus 7,46 Juta, Cuma Turun 4.000 Orang Setahun!
-
HUT ke 68 Bank Sumsel Babel, Jajan Cuma Rp68 Pakai QRIS BSB Mobile
-
6 Rekomendasi HP Snapdragon Paling Murah untuk Kebutuhan Sehari-hari, Mulai dari Rp 1 Jutaan
-
7 Mobil Sedan Bekas Mulai 15 Jutaan, Performa Legenda untuk Harian
Terkini
-
7 Lipstik Lokal Warna Nude yang Tidak Pucat dan Tahan Lama untuk Pekerja
-
Rahasia Kulit Awet Muda: Peran Air dalam Hyaluronic Acid
-
Makna Tradisi Rambu Solo' di Toraja, Lebih dari Sekadar Ritual dengan Biaya Besar
-
Penjelasan Resmi Kemnaker soal Nasib BSU November 2025, Cair atau Tidak?
-
5 Sunscreen Chemical untuk Perlindungan Tanpa White Cast, Cocok untuk Semua Jenis Kulit
-
5 Lipstik Anti Bleeding Mulai Rp30 Ribuan untuk Wanita Usia 40-an, Tetap Rapi Meski Ada Garis Bibir
-
7 Taman Nasional Paling Memukau di Indonesia, Wajib Kamu Kunjungi
-
Nafkah Iddah dan Mut'ah Diberikan Berapa Lama? Erin Minta Rp1 M dari Andre Taulany
-
Promo Superindo Hari Ini 5 November 2025: Cek Katalog Super Hemat Terbaru!
-
Latar Belakang Giorgio Antonio, Temen Dekat Sarwendah yang Punya Bisnis Mentereng