Suara.com - Belum jadi pengantin namanya kalau tidak terlihat manglingi di hari pernikahan.
Terlihat berbeda saat jadi pengantin disebut-sebut adalah kunci sukses perempuan layak menginjak pelaminan. Tetapi, benarkah begitu? Ternyata tidak semua berpikir seperti itu.
BACA JUGA: Dicecar soal Penyebaran Berita Hoax, Mark Zuckerberg Buka Suara
Tampil natural tanpa makeup berlebihan di hari pernikahan jauh lebih mengesankan. Terbukti beberapa selebriti ini tetap terlihat anggun dan memancarkan aura kecantikan alami di hari pernikahannya. Siapa sajakah mereka?
BACA JUGA: Ada Bug di WhatsApp, Akun yang Diblokir Masih Bisa Kirim Pesan
Putri Marino
Menikah dengan pujaan hatinya, Chicco Jerikho, Putri Marino tidak ingin menjelma menjadi siapa-siapa. Dia hanya ingin tampil menjadi diri sendiri. Awalnya, ia malah tak ingin wajahnya dipulas makeup sama sekali, tapi akhirya dirias sedikit.
Raisa
Raisa sempat di-bully karena makeup-nya dianggap tidak berbeda dari penampilannya sehari-hari dan saat manggung. Tapi Raisa cuek saja, tuh.
Rini Wulandari
Saat menikah dengan Jevin Julian, makeup Rini terlihat pucat. Tapi justru terlihat cantik natural, jauh dari kesan norak.
Meghan Markle
Siapa lagi selebriti yang riasannya sedang jadi sorotan dunia kalau bukan Meghan Markle. Menikah dengan Pangeran Harry, wajah Meghan terlihat hampir polos tanpa pulasan apa pun.
Min Hyo Rin
Apa bedanya riasan Min Hyo Rin dengan penampilannya sehari-hari? Hampir sama, bukan?
Berita Terkait
Terpopuler
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
- 5 Sunscreen Terbaik Harga di Bawah Rp30 Ribu agar Wajah Cerah Terlindungi
- 7 Mobil Sedan Bekas Mulai 15 Jutaan, Performa Legenda untuk Harian
- 24 Kode Redeem FC Mobile 4 November: Segera Klaim Hadiah Parallel Pitches, Gems, dan Emote Eksklusif
Pilihan
-
Comeback Dramatis! Persib Bandung Jungkalkan Selangor FC di Malaysia
-
Bisnis Pizza Hut di Ujung Tanduk, Pemilik 'Pusing' Berat Sampai Berniat Melego Saham!
-
Bos Pajak Cium Manipulasi Ekspor Sawit Senilai Rp45,9 Triliun
-
6 Kasus Sengketa Tanah Paling Menyita Perhatian di Makassar Sepanjang 2025
-
6 HP Memori 128 GB Paling Murah Terbaru 2025 yang Cocok untuk Segala Kebutuhan
Terkini
-
Cristina Macina, Pemimpin Perempuan yang Dorong Masa Depan Pangan Berkelanjutan di Indonesia
-
Transformasi Para Muse Natasha Luxe di Panggung Jakarta Fashion Week 2026
-
Koridor Timur Jakarta Kian Berkembang, Kini Jadi Magnet Investasi Brand Ternama
-
Perubahan Besar Dimulai dari Langkah Kecil: Gaya Hidup Berkelanjutan yang Bisa Dimulai Hari Ini
-
Apakah Semua Produk Wardah Wudhu Friendly? Ini 6 Pilihan Produk yang Aman untuk Muslimah
-
5 Rekomendasi Sunscreen SPF 50 Buat Cegah Flek Hitam di Usia 30
-
Mau Beli Hijab Baru? Kenali Dulu 5 Jenis Kain yang Paling Populer Ini
-
3 Shio Paling Beruntung Besok 7 November 2025, Cek Nomor Hokinya!
-
5 Moisturizer Non-Comedogenic untuk Acne Prone Skin, Bebas Clog Kulit Tetap Lembap
-
Tema dan Link Downlod Logo Resmi Hari Pahlawan 2025, Lengkap dengan Makna dan Filosofinya