Suara.com - Di tahun 2019 ini, puasa Ramadan akan mulai dilaksanakan pada hari Senin (9/5/2019) nanti.
Selama bulan puasa, umat Muslim di seluruh dunia akan menahan lapar, haus, dan hawa nafsu mulai dari matahari terbit hingga terbenam.
BACA JUGA:
Robert Downey Jr Rayakan 11 Tahun Iron Man di Lokasi Syuting Avengers
Dapat Saweran, Elly Sugigi Ngaku Kesurupan Pasca Manggung di Kafe
Ikut ke Lombok, Ayah Ammar Zoni Curi Perhatian Lewat Penampilannya
Namun, seperti kita tahu, durasi puasa di berbagai negara-negara dunia akan berbeda. Beberapa negara punya durasi yang super panjang, sementara negara lain malah tergolong singkat.
Indonesia sendiri punya durasi waktu puasa yang cenderung stabil dari tahun ke tahun. Biasanya, umat Muslim di Indonesia akan berpuasa selama 13 hingga 14 jam lamanya.
Hal yang sama juga berlaku untuk negara-negara Timur Tengah dan negara di garis khatulistiwa seperti Saudi Arabia, Dubai, Oman, India, hingga Ethiopia.
Baca Juga: Ini Masalah Kulit yang Harus Diwaspadai Selama Puasa
Namun, bagaimana dengan negara-negara yang terletak jauh di garis lintang utara sana?
Pada tahun 2018 silam, tercatat bahwa durasi puasa paling lama di dunia terjadi di Islandia, Finlandia, dan Greenland. Sementara, durasi tercepat berada di Chile yaitu hanya 10 jam 33 menit saja.
Lantas, bagaimana di tahun 2019 ini?
Dirangkum dari laman Gulfnews, salah satu negara yang akan mengalami durasi puasa terpanjang adalah di Murmansk, Rusia.
Di sana, umat Muslim hanya akan mendapat malam hari selama 3 jam, dan matahari sudah terbit pada pukul 1.41 dini hari. Totalnya, mereka akan berpuasa selama 20 jam 45 menit lamanya.
Tak beda jauh dari Rusia, ada pula Islandia, Swedia, dan Alaska yang akan mengalami sekitar 19 jam berpuasa.
Berita Terkait
- 
            
              Hasil Piala Dunia U-17 2025: Portugal dan Tunisia Pesta 6 Gol, Jepang Menang Tipis
 - 
            
              Legenda Juan Sebastian Veron: Penyihir Lapangan Tengah yang Bikin Sir Alex Naik Pitam
 - 
            
              Piala Dunia U-17 2025: Ambisi Argentina Ulang Memori Indah Qatar 2022
 - 
            
              Terungkap Akta Lahir Asli Kakek Facundo Garces, Tidak Lahir di Malaysia
 - 
            
              Laga Tarkam Berakhir Rusuh! Polisi Keluarkan Pistol di Tengah Lapangan
 
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
 - 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
 - 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
 - 4 Mobil Bekas 7 Seater Harga 70 Jutaan, Tangguh dan Nyaman untuk Jalan Jauh
 - 5 Rekomendasi Mobil Keluarga Bekas Tahan Banjir, Mesin Gagah Bertenaga
 
Pilihan
- 
            
              Tragedi Pilu dari Kendal: Ibu Meninggal, Dua Gadis Bertahan Hidup dalam Kelaparan
 - 
            
              Menko Airlangga Ungkap Rekor Kenaikan Harga Emas Dunia Karena Ulah Freeport
 - 
            
              Emas Hari Ini Anjlok! Harganya Turun Drastis di Pegadaian, Antam Masih Kosong
 - 
            
              Pemilik Tabungan 'Sultan' di Atas Rp5 Miliar Makin Gendut
 - 
            
              Media Inggris Sebut IKN Bakal Jadi Kota Hantu, Menkeu Purbaya: Tidak Perlu Takut!
 
Terkini
- 
            
              Jelang Akhir Tahun, Lonjakan Pengiriman Paket Bikin Banyak yang Lupa Soal Ini
 - 
            
              7 Fakta Kereta Rata Pralaya, Pusaka Kraton Solo untuk Pemakaman Pakubuwono XIII
 - 
            
              7 Rekomendasi Warna Lipstik Pigmented untuk Kulit Sawo Matang, Mulai Rp50 Ribuan
 - 
            
              5 Rekomendasi Sunscreen Azarine Mengandung Vitamin C untuk Kulit Remaja Berjerawat
 - 
            
              Urutan Skincare Cowok Remaja hingga Dewasa Muda Biar Wajah Cerah: Ini Rekomendasinya
 - 
            
              3 Zodiak Paling Beruntung soal Asmara di November 2025, Cinta Lagi Manis-manisnya
 - 
            
              6 Model Frame Kacamata yang Stylish dan Keren di 2025, Mana Pilihanmu?
 - 
            
              Kapan Jumat Kliwon Bulan November 2025? Catat Ini Tanggalnya
 - 
            
              Normalnya, Sehari Kentut Berapa Kali? Ini Kata Ahli Gizi soal Batas Jumlah yang Sehat
 - 
            
              5 Sepatu Uniseks dan Palugada: Serba Bisa buat Ngantor, Nge-gym, dan Jalan!