Suara.com - Hari Pelanggan Nasional 4 September 2019, Saatnya Belanja dan Perawatan Murah
Ada banyak momen untuk belanja maupun mendapatkan layanan perawatan wajah berkualitas dengan harga miring. Promo Hari Pelanggan Nasional 2019 pun sangat sayang untuk dilewatkan begitu saja.
Promo makan hemat dan murah mungkin sudah terlalu biasa. Berikut ini adalah beberapa promo menarik lain yang turut memeriahkan Hari Pelanggan Nasional 2019.
1. Miracle Clinic
Promo di klinik kecantikan ini berlangsung pada 2-6 September 2019 dan ada di beberapa daerah.
Miracle Clinic Lombok menawarkan gratis konsultasi dan skin analyzer. Miracle Clinic Surabaya juga mengumumkan penawaran spesial melalui akun Instagram @miracle_surabaya, yakni free welcome drink, free tiket XXI, hingga promo Up to 20% Off untuk berbagai produk dan treatment.
Miracle Clinic Malang pun tak mau kalah dalam menyambut Hari Pelanggan Nasional 2019. "Jadwalkan perawatan Anda dan bersiaplah untuk menerima kejutan spesial dari kami," ungkap mereka melalui akun Instagram @miracle_malang.
2. Rumah Lunar
Penggemar produk tas maupun dekor di Rumah Lunas juga mendapatkan penawaran terbaik khusus tanggal 4 September 2019.
Baca Juga: Tidak Melulu Baik, Ini Kekurangan Belanja Perawatan Kecantikan Lewat Online
Melalui akun Instagram @lunarcreation.id, disebutkan banyak diskon besar-besaran untuk produk baru maupun lama.
3. Bobbe.id
Sedang ingin membeli dompet atau fashion item berbahan kulit lainnya? Sebaiknya ikuti akun @bobbe.id di Instagram. Mereka akan memberikan diskon dan pelayanan spesial kepada para pelanggan di tanggal 4 September 2019. Tak cuma potongan harga, ada juga promo Buy One Get One, gratis ongkir, dan lainnya.
4. Sojana Indonesia
Bagi penyuka anyaman serat alam, Sojana Indonesia menawarkan diskon 20% dan harga spesial untuk produk-produk tertentu untuk promo Hari Pelanggan Nasional 2019.
5. Payless
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas yang Nyaman untuk Lansia, Legroom Lega dan Irit BBM
- 7 Mobil Bekas untuk Grab, Mulai Rp50 Jutaan: Nyaman, Irit dan Tahan Lama!
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
Pilihan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
-
Darurat Judi Online! OJK Blokir 31.382 Rekening Bank, Angka Terus Meroket di Awal 2026
Terkini
-
Terpopuler: Warna Lipstik yang Cocok Buat 50 Tahun ke Atas hingga Sampo Penghitam Uban Paling Ampuh
-
5 Rekomendasi Sepatu Trail Running Lokal: Aman Dipakai Naik Gunung, Keren buat Nongkrong di Cafe
-
Saham Tidur dan Cerita di Baliknya: Pelajaran Investasi untuk Anak Muda
-
Bordir dan Upaya Daur Ulang Pakaian di Tengah Tren Fesyen Berkelanjutan
-
Kapan Idul Fitri 2026? Cek Jadwal Versi Muhammadiyah, Pemerintah, dan NU
-
Jadi Tren Lebaran 2026, Baju Teal Blue dan Ash Blue Cocok dengan Warna Apa?
-
5 Rekomendasi Baju Lebaran 2026 Couple, Apa Warna Terbaik?
-
Siapa Nama Asli Aura Kasih? Bikin Kepo Tiba-Tiba Ganti Bio Instagram Jadi 'Febria'
-
7 Minyak Kemiri untuk Rambut Kering dan Kusut, Ampuh Hempaskan Ketombe
-
Ramalan Shio Paling Hoki Besok 10 Januari 2026, Cek Keberutunganmu di Akhir Pekan!