Suara.com - Jong Woo Kim menjadi perwakilan Korea Selatan di ajang kecantikan khusus pria, Mister Global 2019. Ia pun berhasil menjadi pemenang dalam kompetisi bergengsi tersebut.
Keberhasilannya meraih prestasi di ajang tersebut, membuat publik ingin mengetahui sosoknya lebih jauh. Tak heran bila berita mengenai Jong Woo Kim berhasil menyedot banyak perhatian.
Tak cuma Jong Woo Kim yang hits, dari Tanah Air, Betrand Peto, anak angkat pasangan selebriti Ruben Onsu - Sarwendah juga tak kalah menarik.
Pasalnya, saat diajak liburan ke Korea Selatan bersama Ruben Onsu, Betrand Peto mengenakan outfit yang harganya bikin melongo. Penasaran? Berikut lima berita lifestyle menarik yang Suara.com rangkum untuk Anda.
1. Potret Tampan Jong Woo Kim, Sang Juara Mister Global 2019
Jong Woo Kim menjadi perwakilan Korea Selatan di ajang kecantikan khusus pria, Mister Global 2019. Ia pun berhasil menjadi pemenang dalam kompetisi bergengsi tersebut.
Dilansir dari laman Bored Panda, Mister Global merupakan kontes yang telah digelar sejak 2014. Tahun ini, ajang tersebur diselenggarakan di Thailand.
2. Rok Nayeon TWICE Terlihat Robek di Atas Panggung, Ternyata Ini Penyebabnya
Baca Juga: 5 Berita Lifestyle, Ada Museum Pribadi hingga Transportasi Tradisional Unik
Belum lama ini, TWICE tampil di acara MBN bertajuk "Hero Concert". Selain aksi memukau sang idola, penggemar menaruh perhatian pada rok yang dikenakan salah satu member, Nayeon TWICE.
Saat menampilkan lagu "Fancy" bersama member TWICE lain, Nayeon terlihat mengenakan busana silver serta rok mini berwarna senada. Namun, rok tersebut ternyata terlihat telah robek pada sisi kanan maupun kirinya.
3. Betrand Peto ke Korea, Harga Outfitnya Bikin Terkesima
Betrand Peto ke Korea Selatan, Outfit of The Day atau OOTD di bandara ala Betrand Peto membuat warganet tercengang.
Ya, belum lama ini, Ruben Onsu mengajak keluarga untuk berlibur akhir pekan di Korea Selatan.
Berita Terkait
Terpopuler
- 3 Mobil Bekas 60 Jutaan Kapasitas Penumpang di Atas Innova, Keluarga Pasti Suka!
- 5 Sepatu Lokal Senyaman Skechers, Tanpa Tali untuk Jalan Kaki Lansia
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- Cek Fakta: Viral Ferdy Sambo Ditemukan Meninggal di Penjara, Benarkah?
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
Pilihan
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
-
Daftar Saham IPO Paling Boncos di 2025
-
4 HP Snapdragon Paling Murah Terbaru 2025 Mulai Harga 2 Jutaan, Cocok untuk Daily Driver
Terkini
-
4 Zodiak yang Diramal Bakal Hoki Sepanjang Bulan Januari 2026, Kamu Salah Satunya?
-
6 Shio Paling Beruntung Hari Ini 1 Januari 2026, Hoki di Awal Tahun Kuda Api!
-
5 Rekomendasi Sepatu Lokal Selevel Docmart: Harga Lebih Bersahabat, Kualitas Tak Kalah
-
3 Zodiak Paling Beruntung Sepanjang 2026, Karier dan Cinta Dalam Genggaman
-
Hidup Makin Digital, Layanan Antar Barang Ikut Berubah Lebih Personal
-
5 Rekomendasi Krim untuk Mengurangi Kerutan, Harga Terjangkau Mulai Rp15 Ribuan
-
Menuju 2026, Clara Hsu Soroti 4 Sinyal Penting yang Tak Boleh Diabaikan Para Pemimpin
-
26 Ucapan Selamat Tahun Baru 2026 untuk Customer, Menjaga Loyalitas dan Relasi Bisnis
-
5 Serum Retinol Lokal untuk Ibu Rumah Tangga, Efektif Atasi Tanda Penuaan
-
5 Sepatu Skechers yang Diskon 50% di Sports Station, Tahun Baru Gaya Baru