Suara.com - Putra angkat Ruben Onsu, Betrand Peto rupanya sangat menyayangi sang adik, Thalia Putri Onsu. Hal itu diungkapkan Ruben Onsu ketika putrinya sakit dan harus larikan ke rumah sakit karena mengalami demam tinggi.
"Betrand khawatir, khawatir sekali," kata Ruben Onsu, saat ditemui di kawasan Jalan Kapten P Tendean, Jakarta Selatan, Senin (23/9/2019).
Ruben Onsu mengisahakan, saat itu dia bersama Betrand Peto berencana untuk makan malam bersama. Namun ketika masih berada di lobby restoran, dia mendapat kabar bahwa Thalia mengalami demam tinggi.
"Kamis malam itu baru mau makan sama kakak (Bertand) semuanya. Terus dapat kabar dari rumah Thalia panas tinggi bawa ke rumah sakit. jadi kita nggak ngapa-ngapain baru sampai lobby," ungkap Ruben Onsu.
Mendengar kabar tersebut, Betrand Peto langsung mengurungkan niatnya untuk makan malam. Dia langsung mengajak Ruben untuk pulang melihat keadaan adik tersayang.
"Kakak bilang, 'ayo kita ke rumah sakit' ya sudah ke rumah sakit dipeganging aja adiknya," terang Ruben Onsu.
Menurut Ruben Onsu, kedua anaknya itu mempunyai ikatan yang erat. Karena selama ini Thalia selalu mencari kakaknya jika tak terlihat di rumah, begitu pula sebaliknya.
"Sekuat itu ya ikatan Betrand dengan Thalia. Kalau nggak ada Betrand dia pasti minta video, 'video kakak, video kakak'. Jadi se-sweet itu mereka," tutur Ruben Onsu bahagia.
Baca Juga: Thalia Panas Tinggi, Ruben Onsu Bingung Sakitnya Tidak Terditeksi
Berita Terkait
-
Kejutan Ruben Onsu Jadi Kado Natal Terindah untuk Betrand Peto
-
Diminta Selawat di Depan Jamaah Majelis Rasulullah, Ruben Onsu: Kaki Saya Gemetar
-
Perdana Rayakan Natal Bareng Gio, Sarwendah Gelar Makan-makan Sambil Kerja
-
Betrand Peto Habiskan Natal Bareng Ruben Onsu, Sarwendah Beri Respons Adem
-
Sarwendah Natal Bareng Giorgino Antonio, Ternyata Atas Permintaan Thalia dan Thania
Terpopuler
- 3 Mobil Bekas 60 Jutaan Kapasitas Penumpang di Atas Innova, Keluarga Pasti Suka!
- 5 Sepatu Lokal Senyaman Skechers, Tanpa Tali untuk Jalan Kaki Lansia
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- Cek Fakta: Viral Ferdy Sambo Ditemukan Meninggal di Penjara, Benarkah?
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
Pilihan
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
-
Daftar Saham IPO Paling Boncos di 2025
Terkini
-
Tasya Farasya Jalani Umrah di Awal Tahun: Mau Nangis Meronta-ronta
-
Sheila Marcia Akui Pakai Narkoba Karena Cinta, Nama Roger Danuarta Terseret
-
Padahal Jarang Muncul di TV, Rumah Senilai Rp50 Miliar Aura Kasih Dipertanyakan
-
Masih Cari Job MC Meski Jadi Wakil Bupati, Pembelaan Ramzi Tuai Kritik
-
Rayakan Tahun Baru, Joget Centil Marion Jola Lawan Hujan di Panggung Bundaran HI
-
Momen Atta Halilintar Salat di Emperan Toko Saat Liburan ke Tiongkok Picu Perdebatan
-
Sinopsis The Snitch: Persaingan Panas Jaksa dan Polisi di Balik Kasus Narkoba
-
Sinopsis Jangan Buang Ibu, Film Tentang Nasib Ibu di Panti Jompo
-
Berburu Tiket Gala Premiere Film Alas Roban Diskon 50 Persen, War Mulai Hari Ini!
-
Goyang Maut di Panggung Bundaran HI, Lia Ladysta Tak Lupa Kirim Doa buat Korban Bencana