Suara.com - Pangeran Harry dan Meghan Markle semakin sering dibicarakan sejak memutuskan untuk mundur dari anggota senior kerajaan Inggris. Ditambah, buku Finding Freedom yang mengisahkan perjalanan Harry dan Meghan selama menjadi anggota keluarga kerajaan hingga pindah ke Amerika kini tengah menjadi topik hangat. Mungkinkah pasangan ini akan menjadi lebih terkenal daripada Pangeran William dan Kate Middleton?
Berita menarik lainnya datang dari daun pisang. Di Indonesia, daun pisang mungkin sangat mudah untuk ditemui. Bahkan jika dijual, harganya terbilang sangat murah karena tak sampai Rp 5 ribu. Tapi, di jepang, daun pisang dihargai sangat mahal, mencapai ratusan ribu rupiah! Kok bisa?
Simak lanjutan beritanya di bawah ini ya! Jangan lewatkan pula berita menarik lainnya yang bisa Anda klik di bawah!
1. Harry dan Meghan Lebih Terkenal, Ratu Khawatir Kate dan William Bakal Kalah
Pasangan The Duke dan Duchess of Sussex, Pangeran Harry dan Meghan Markle makin sering dibicarakan. Sejak memutuskan untuk mundur dari anggota senior kerajaan Inggris, Harry dan Meghan dinilai makin terkenal.
Tidak hanya itu, buku Finding Freedom yang mengisahkan perjalanan Harry dan Meghan selama menjadi anggota keluarga kerajaan hingga pindah ke Amerika juga menjadi topik hangat.
2. Viral Daun Pisang Dijual Ratusan Ribu, Warganet: "Gak Ada yang Nanem?"
Di Indonesia, daun pisang mungkin sangat mudah untuk ditemui. Bahkan jika dijual, harganya terbilang sangat murah karena tak sampai Rp5 ribu.
Baca Juga: Harga Daun Pisang di Jepang Capai Rp 800 Ribu, Warganet Geger Pengin Ekspor
Tentu saja ini cukup menguntungkan, mengingat Indonesia memiliki banyak kuliner khas yang disajikan dengan balutan daun pisang sebagai bungkusnya.
3. Viral Tagihan Makan Rp 50 Juta Dikira Rp 5 Juta, Netizen: Bisa Beli Motor
Jangankan Rp 50 juta, sekali makan di restoran menghabiskan uang Rp 5 juta saja bikin kita geleng-geleng kepala. Itulah yang dialami seorang warganet (netizen) yang mem-posting struk tagihan makan di media sosial hingga bikin geger dunia maya.
Penting memang memperhatikan harga sebelum memesan makanan, alih-alih makan di restoran karena penasaran, ternyata harganya selangit bikin kantong bolong jadi menyesal kemudian. Tentukan budget dari awal sesuai kemampuan.
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
- 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
- 4 Mobil Bekas 7 Seater Harga 70 Jutaan, Tangguh dan Nyaman untuk Jalan Jauh
- 5 Rekomendasi Mobil Keluarga Bekas Tahan Banjir, Mesin Gagah Bertenaga
Pilihan
-
7 Mobil Sedan Bekas Mulai 15 Jutaan, Performa Legenda untuk Harian
-
Nova Arianto Ungkap Biang Kerok Kekalahan Timnas Indonesia U-17 dari Zambia
-
Tragedi Pilu dari Kendal: Ibu Meninggal, Dua Gadis Bertahan Hidup dalam Kelaparan
-
Menko Airlangga Ungkap Rekor Kenaikan Harga Emas Dunia Karena Ulah Freeport
-
Emas Hari Ini Anjlok! Harganya Turun Drastis di Pegadaian, Antam Masih Kosong
Terkini
-
Mengapa Pertanian Berkelanjutan Menjadi Kunci Masa Depan Indonesia
-
5 Fakta Menarik Tas Kulit yang Dipakai PM Jepang Sanae Takaichi, Pesanan Langsung Melonjak
-
5 Rekomendasi Sunscreen Gel SPF 50 Terbaik, Cocok untuk Tipe Kulit Berminyak
-
5 Rekomendasi Energy Gel Terbaik di Indomaret untuk Lari, Murah Meriah!
-
Satu dari Tiga Pemimpin Bisnis Global Adalah Perempuan, Tapi Modal Masih Jadi Kendala
-
Dari Barat ke Timur, Sorong Kedatangan Toko Retail yang Hadirkan Pengalaman Belanja Seru
-
Jelang Akhir Tahun, Lonjakan Pengiriman Paket Bikin Banyak yang Lupa Soal Ini
-
7 Fakta Kereta Rata Pralaya, Pusaka Kraton Solo untuk Pemakaman Pakubuwono XIII
-
7 Rekomendasi Warna Lipstik Pigmented untuk Kulit Sawo Matang, Mulai Rp50 Ribuan
-
5 Rekomendasi Sunscreen Azarine Mengandung Vitamin C untuk Kulit Remaja Berjerawat