Suara.com - Putri Zaskia Gotik, Arsila baru-baru ini menjadi sorotan warganet. Ini karena tampilannya yang begitu menggemaskan.
Sementara itu, selama Pangeran Harry dan Meghan Markle tinggal di Amerika Serikat, rumah yang sempat ditinggalinya ditempati oleh Putri Eugenie. Benarkah ia harus membayar uang sewa? Dua berita tadi merupakan kabar terpopuler di kanal lifestyle Suara.com. Berikut ini kabar terpopuler lainnya
1. Tengok Potret Arsila, Putri Zaskia Gotik yang Super Menggemaskan
Penyanyi dangdut Zaskia Gotik baru saja dikaruniai anak pertama yang diberi nama Arsila Bungalia Sirkiani, dari pernikahannya dengan sang suami, Sirajuddin Mahmud pada 7 November 2020.
Penyanyi dangdut yang memiliki goyang khas yang diberi nama goyang itik itu kerap membagikan potret anaknya saat melakukan photoshoot di akun Instagram pribadinya.
2. Tinggal di Rumah Pangeran Harry, Putri Eugenie Bayar Uang Sewa?
Pangeran Harry dan Meghan Markle secara dramatis mengundurkan diri sebagai anggota senior Keluarga Kerajaan Inggris pada awal tahun ini.
Maret lalu, Duke dan Duchess of Sussex mengumumkan bahwa mereka akan mencari penghasilan di Amerika Serikat (AS). Saat ini, keduanya, bersama putra semata wayang mereka, Archie menetap di rumah baru di Santa Barbara, California.
Baca Juga: Heboh Link Video Syur Jessica Iskandar, Gatot Brajamusti Meninggal Dunia
3. Heboh! Biduan Nekat Duduk di Pangkuan Pengantin Pria, Tuai Komentar Nyinyir
Tradisi mengundang biduan masih kerap dilakukan dalam rangka membuat suasana pesta pernikahan makin meriah. Meski begitu, biduan satu ini malah melakukan aksi di luar dugaan.
Belum lama ini, aksi biduan perempuan yang mengundang amarah diunggah lewat akun TikTok @cibey4. Video tersebut lantas viral dan diunggah ulang di akun Instagram @tante_rempong_offficial.
4. Cenayang Ramal Kehidupan Keluarga Kerajaan Inggris, Kate Disebut Hamil Lagi
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
- Jalan Rusak Parah, Warga Kulon Progo Pasang Spanduk Protes: 'Ini Jalan atau Cobaan?'
- 5 Mobil Bekas 80 Jutaan dengan Pajak Murah, Irit dan Nyaman untuk Harian
Pilihan
-
10 Sneakers Putih Ikonik untuk Gaya Kasual yang Tak Pernah Ketinggalan Zaman, Wajib Punya
-
Bursa Saham Indonesia Tidak Siap? BEI Klarifikasi Masalah Data yang Diminta MSCI
-
Menperin Pastikan Industri Susu Nasional Kecipratan Proyek MBG
-
MSCI Melihat 'Bandit' di Pasar Saham RI?
-
Harga Emas di Palembang Nyaris Rp17 Juta per Suku, Warga Menunda Membeli
Terkini
-
5 Lipstik Wardah yang Tahan Lama, Nyaman Dipakai Seharian
-
5 Lip Balm untuk Melembapkan Bibir Kering, Cocok Dipakai saat Puasa
-
3 Rekomendasi Sunscreen Korea untuk Kulit Kering dan Sensitif Usia 40 Tahun ke Atas
-
KUIS: Kalau Hidupmu Jadi Lagu, Genre Apa yang Paling Cocok?
-
Apakah Boleh Puasa Nisfu Syaban Digabung dengan Puasa Ganti Ramadan?
-
Menjemput Air di Jantung Kebun, Ikhtiar Desa Lobohede Sabu Raijua Lawan Krisis Iklim
-
Usia 55 Tahun Pakai Cushion Apa? Ini 5 Produk High Coverage yang Bisa Tutupi Flek Hitam
-
Apa Itu CV ATS? Ketahui Pengertian dan Cara Membuatnya yang Benar
-
5 Sepatu Lari Lokal Carbon Plate 'Kembaran' Saucony Versi Lebih Murah
-
Episode Terakhir Batavia Tales, Tinggalkan Warisan Sejarah dan Budaya di Panggung Musikal Indonesia