Suara.com - Ada banyak cara menurunkan berat badan baik secara alami maupun instan. Cara menurunkan berat badan secara alami dapat dilakukan dengan olahraga, menjaga pola makan, hingga berpuasa.
Sementara cara menurunkan berat badan secara instan dapat dengan mengonsumsi obat pelangsing maupun tindakan medis, seperti sedot lemak. Seluruh upaya itu menjadi cara menurunkan berat badan yang banyak dilakukan orang.
Cara menurunkan berat badan dengan bahan alami tentu memerlukan proses lebih lama, berbeda dengan cara instan yang dapat memberikan hasil dalam waktu singkat.
Kendati begitu, cara menurunkan berat badan secara instan harus mengeluarkan biaya besar hingga memberi dampak buruk bagi kesehatan. Nah, kembali lagi pada diri sendiri, mau pilih cara menurunkan berat badan yang mana?
Dalam artikel ini kita akan membahas cara menurunkan berat badan dengan bahan alami dan berkhasiat. Dilansir dari berbagai sumber, berikut beberapa jenis bahan alami dan berkhasiat yang dapat menurunkan berat badan.
1. Air Putih
Ya, salah satu cara menurunkan berat badan tanpa olahraga dengan meminum air putih. Tanpa kita sadari, air putih sangat berpengaruh terhadap proses metabolisme tubuh dan pencernaan. Dengan rajin minum air putih, nafsu makan dengan sendirinya berkurang.
2. Buah dan Sayur
Hampir semua jenis buah dan sayur yang baik untuk pencernaan. Selain itu dalam buah dan sayur tidak mengadung kalori dan lemak yang tinggi. Kandungan serat yang banyak pada buah dan sayur sangat efektif untuk menurunkan berat badan. Itulah sebabnya cara menurunkan berat badan lainnya dengan rajin makan buah dan sayur.
3. Rempah-rempah
Baca Juga: Rahasia Tubuh Proporsional Arya Saloka, Diet Selingan Tiap Satu Bulan
Indonesia dikenal dengan aneka jenis rempah-rempah. Ada banyak jenis rempah yang dipercaya berkhasiat, seperti jahe, kelabat (fenugreek), oregano, gingseng, kunyit, kayu manis, bawang-bawangan, lada, jinten, dan sebagainya. Memakan makanan dengan tambahan rempah bisa menjadi cara menurunkan berat badan tanpa olahraga.
Kandungan dalam rempah-rempah seperti kurkumin dan carvacrol diyakini mampu menurunkan asupan lemak dalam tubuh.
4. Umbi-umbian
Cara menurunkan berat badan selanjutnya dengan makan umbi-umbian. Umbi-umbian seperti singkong, ubi jalar, lobak, kentang, dan bengkoang baik untuk tubuh. Pasalnya, selain nasi, umbi-umbian dapat menggantikan sumber karbohidrat tubuh dan sangat cocok untuk yang sedang diet.
5. Kacang-kacangan
Ada banyak jenis kacang yang baik untuk kesehatan tubuh dan juga diet, seperti kacang tanah, kacang almond, kacang polong, kacang hijau, kacang mede, dan sebagainya yang bisa dimakan sebagai salah satu cara menurunkan berat badan.
Berita Terkait
-
Diet Gavelston, Metode Menurunkan Berat Badan Terbaik untuk Perempuan Menopause
-
Wajah Terlihat Glowing, Gunakan 4 Bahan Alami Berikut Ini
-
Mobil Vaksin Kemenparekraf Turut Dukung Percepatan Vaksinasi di Wonosobo
-
5 Cara Diet Pilihan untuk Perempuan Menopause
-
5 Bahan Alami Ini Manjur Hilangkan Bekas Jerawat
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Mobil Keluarga Seharga NMax yang Jarang Rewel
- Here We Go! Peter Bosz: Saya Mau Jadi Pelatih Timnas yang Pernah Dilatih Kluivert
- 5 Mobil Keluarga 7 Seater Mulai Rp30 Jutaan, Irit dan Mudah Perawatan
- Sosok Timothy Anugerah, Mahasiswa Unud yang Meninggal Dunia dan Kisahnya Jadi Korban Bullying
- Lupakan Louis van Gaal, Akira Nishino Calon Kuat Jadi Pelatih Timnas Indonesia
Pilihan
-
Harga Emas Hari Ini Turun Lagi! Antam di Pegadaian Jadi Rp 2.657.000, UBS Stabil
-
Hasil Drawing SEA Games 2025: Timnas Indonesia U-23 Ketiban Sial!
-
Menkeu Purbaya Curigai Permainan Bunga Usai Tahu Duit Pemerintah Ratusan Triliun Ada di Bank
-
Pemerintah Buka Program Magang Nasional, Siapkan 100 Ribu Lowongan di Perusahaan Swasta Hingga BUMN
-
6 Rekomendasi HP 2 Jutaan Memori Besar untuk Orang Tua, Simpel dan Aman
Terkini
-
Inspiratif: Dari Tugas Kuliah, Mahasiswa Ini Sukses Bikin Brand Camilan Kekinian
-
10 Fakta Sandra Dewi Mau Rebut Kembali Asetnya, Apa Saja Hartanya yang Dirampas Negara?
-
Berapa Triliun Korupsi Harvey Moeis? Gugatan Terbaru Sandra Dewi Jadi Sorotan
-
Apakah Sunscreen Bisa Menghilangkan Kerutan? Coba 5 Tabir Surya Ini untuk Anti Aging
-
Ramalan Zodiak Selasa 21 Oktober, Taurus dan Leo Sedikit Kurang Beruntung?
-
Terpopuler: 20 Link Twibbon Hari Santri 2025, Umur Cleantha Islan Tunangan Teuku Rassya
-
Sunan Kalijaga Masih Tak Terima Anaknya Dicampakkan, Ingat Lagi Kisah Cinta Taqy Malik dan Salmafina
-
6 Shio Paling Beruntung 21 Oktober 2025, Energi Positif Mengalir Deras!
-
20 Ucapan Hari Santri 2025 untuk Dijadikan Caption dan Share di Grup WA
-
Apa itu Diwali dan Kenapa di Indonesia Tidak Dijadikan Hari Libur?