Suara.com - Seorang cewek yang mencuci sandal dan sepatunya dengan mesin cuci telah menjadi viral di media sosial.
Momen mencuci sandal dan sepatu di mesin cuci itu diunggah oleh akun TikTok @/faradiisaaa, Rabu (12/1/2022).
"Beressss," tulisnya sebagai keterangan unggahan seperti dikutip Suara.com, Rabu (12/1/2022).
Dalam video, ia terlihat menuangkan air dan deterjen ke dalam mesin cucinya.
Tidak lama kemudian, cewek itu lalu memasukkan sepasang sandal jepit berwarna ungu.
Tidak hanya memasukkan satu pasang sandal jepit, cewek ini juga memasukkan sepasang sepatu kets berwarna kuning.
Ia juga memasukkan sepasang sepatu hitam, sepatu putih, dan sepasang sandal lain ke dalam mesin cucinya.
Setelah sepatu dan sandal masuk ke dalam mesin cuci, cewek ini lalu memasukkan tali-tali sepatunya.
Ia lalu memutar mesin cuci tersebut. Cewek ini juga turut merekam saat mesin cuci tersebut memutar sandal dan sepatunya.
Baca Juga: Viral Dua Bersaudara Belum Pernah Bertemu, saat Pertemuan Pertama, Sang Adik Jadi Wali Nikah
Namun, aksi cewek saat mencuci sepatu dan sandalnya dengan mesin cuci ini justru menuai perdebatan warganet.
Hal itu lantaran warganet mengkhawatirkan dapat merusak sandal dan sepatu.
Tidak hanya itu, warganet juga mengkhawatirkan mesin cucinya yang bisa rusak sewaktu-waktu karena dipakai mencuci sandal dan sepatu.
"Nyuci sepatu cukup disikat aja jangan direndem gitu, yang ada malah ngerusak lemnya (emoji menangis)," tulis salah seorang warganet di kolom komentar.
"Kapok gak lagi-lagi nyuci sepatu pakai mesin, bersih enggak rusak iya. Sampe belah 3 sepatunya," ujar warganet yang menceritakan pengalamannya.
"Aku pernah sekali mamaku malah marah katanya takut rusak mesin cucinya :(," ujar salah satu warganet.
Berita Terkait
-
Kisah Pilu Bocah Ditendang Sapi, Kini Cuma Bisa Bernapas Lewat Lubang Tenggorokan
-
Viral Polisi Gerebek Arena Sabung Ayam, Pelaku Kocar-kacir Ceburkan Diri ke Empang
-
Sapi Tergeletak di Selokan Pinggir Jalan, Dikira Mati, Endingnya Malah Plot Twist
-
Gagal Pakai Adat Jawa, Pernikahan Wanita Justru Banjir Pujian, Pengantin Pria Jadi Sorotan
-
Korban Gratis Ongkir, Fotografer Kembaran Baju dengan Emak-emak di Kondangan
Terpopuler
- 5 Mobil Toyota Bekas yang Mesinnya Bandel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- Pajak Rp500 Ribuan, Tinggal Segini Harga Wuling Binguo Bekas
- 9 Sepatu Adidas yang Diskon di Foot Locker, Harga Turun Hingga 60 Persen
- 10 Promo Sepatu Nike, Adidas, New Balance, Puma, dan Asics di Foot Locker: Diskon hingga 65 Persen
- Sheila Marcia Akui Pakai Narkoba Karena Cinta, Nama Roger Danuarta Terseret
Pilihan
-
Omon-omon Purbaya di BEI: IHSG Sentuh 10.000 Tahun Ini Bukan Mustahil!
-
Wajah Suram Kripto Awal 2026: Bitcoin Terjebak di Bawah $100.000 Akibat Aksi Jual Masif
-
Tahun Baru, Tarif Baru: Tol Bandara Soekarno-Hatta Naik Mulai 5 Januari 2026
-
Kutukan Pelatih Italia di Chelsea: Enzo Maresca Jadi Korban Ketujuh
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
Terkini
-
5 Sunscreen untuk Pria yang Nggak Bikin Wajah Abu-Abu, Nyaman Dipakai Harian
-
7 Vitamin Penambah Nafsu Makan untuk Dewasa Paling Ampuh, Harga Mulai Rp9 Ribuan
-
5 Sepatu Nike Ori Diskon hingga 75 Persen di JD Sports, Harga Promo Jadi Rp300 Ribuan
-
Waspada! Ini 12 Gejala Super Flu pada Anak, Virus Mulai Merebak di Indonesia
-
5 Calming Spray untuk Atasi Jerawat Meradang saat Aktivitas di Luar
-
5 Rekomendasi Walking Shoes Lokal Murah 2026: Mulai Rp100 Ribuan, Cocok Buat Gaji UMR
-
5 Pasta Gigi Murah untuk Memutihkan Gigi, Cocok untuk yang Suka Ngopi dan Merokok
-
Cara Menulis Surat Izin Tidak Sekolah karena Sakit yang Benar, Dilengkapi Contoh Siap Pakai
-
7 Merk Vitamin Anak untuk Kekebalan Tubuh, Booster Imunitas Rekomendasi Dokter
-
7 Lem Sepatu Kuat dan Tahan Air di Indomaret Murah, Cocok untuk Semua Jenis Bahan