Suara.com - Hubungan percintaan tidak selalu berjalan seperti yang kita inginkan. Nyatanya, tak sedikit orang yang justru merasa kehilangan harga dirinya karena terjebak dalam hubungan beracun atau toxic relationship. Apa pengertian toxic relationship?
Ketika Anda lebih banyak menemukan kesedihan dan tekanan daripada kebahagiaan, itu bisa jadi salah satu tanda Anda sudah terjebak toxic relationship.
Dilansir dari laman Very Well Mind, pengertian toxic relationship adalah hubungan yang membuat Anda merasa direndahkan, disalahpahami, dibuang, atau bahkan diserang. Secara sederhana, hubungan ini justru membuat Anda merasa menjadi pribadi yang lebih buruk daripada ketika sedang sendiri.
Toxic relationship tidak melulu tentang hubungan asmara. Kondisi ini bisa terjadi di kantor, lingkup pertemanan, bahkan keluarga.
Tanda-Tanda Toxic Relationship
Anda adalah satu-satunya orang yang dapat mengetahui apakah ada lebih banyak keburukan atau kebaikan dalam hubungan yang sedang Anda jalani. Namun, ketika seseorang secara terus-menerus membuat Anda dalam keadaan terdesak, mungkin inilah pertanda Anda telah terjebak dalam toxic relationship.
Berikut beberapa tanda toxic relationship yang penting untuk diketahui. Yuk, simak!
- Anda memberi lebih dari apa yang Anda dapatkan, sampai titik di mana Anda merasa tidak dihargai dan hanya dimanfaatkan.
- Harga diri terus menurun seiring berjalannya waktu
- Tidak mendapat dukungan, melainkan selalu direndahkan dan disalahpahami akan segala tindakan.
- Tidak dapat menunjukkan sisi terbaik di sekitar orang tersebut, melainkan terus menunjukkan sisi buruk. Misalnya, Anda menjadi suka membicarakan orang lain dari belakang.
- Disalahkan atas setiap keadaan yang tidak berjalan sesuai dengan rencana
Cara Mengatasi Toxic Relationship
Baca Juga: 6 Tanda Seseorang Benar-benar Cinta, Adakah di Diri Pasangan Kamu?
Hubungan seperti ini memang dapat dicegah. Namun, bagaimana jika Anda terlambat menyadari dan terlanjur masuk ke dalamnya? Berikut cara yang dapat Anda coba untuk keluar dari toxic relationship:
Bicaralah dengan orang lain mengenai apa yang Anda rasakan
Bersikaplah tegas tentang perasaan yang Anda butuhkan sehingga Anda dapat menemukan alasan mengapa hubungan ini tidak layak dipertahankan.
Diskusikan pola hubungan Anda
Diskusikan dengan seseorang yang Anda anggap sebagai pemicu toxic relationship dan temukan jalan keluar bersama dengan saling memberi toleransi.
Kurangi interaksi
Tag
Berita Terkait
Terpopuler
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- 9 HP Redmi RAM 8 GB Harga Rp1 Jutaan, Lancar Jaya Dipakai Multitasking
- Semurah Xpander Sekencang Pajero, Huawei-Wuling Rilis SUV Hybrid 'Huajing S'
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
- 5 Lem Sepatu Kuat Mulai Rp 3 Ribuan: Terbaik untuk Sneakers dan Bahan Kulit
Pilihan
-
Kutukan Pelatih Italia di Chelsea: Enzo Maresca Jadi Korban Ketujuh
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
Terkini
-
5 Sepatu Lokal yang Nyaman untuk Flat Foot, Harga Mulai Rp300 Ribuan
-
5 Sepatu Safety Brand Lokal Terbaik, Nyaman & Tahan Benturan Benda Keras Mulai 200 Ribuan
-
5 Rekomendasi Moisturizer untuk Skin Barrier Rusak, Produk Lokal Mulai Rp40 Ribuan
-
Makna Shio Kuda Api Tahun 2026, Lengkap dengan Warna dan Angka Keberuntungan Anda
-
Apakah 2 Januari 2026 Cuti Bersama? Simak Aturan SKB 3 Menteri Berikut Ini
-
4 Shio Paling Apes Januari 2026, Waspada Harus Ekstra Hati-hati
-
Lebaran 2026 Kapan? Catat Perkiraan Tanggal Idul Fitri 1447 H dan Jadwal Libur Panjangnya
-
7 Rekomendasi Vitamin D3 1000 IU yang Bagus dan Aman untuk Lambung
-
Wajib Punya! 5 Rekomendasi Sepatu Running Adidas Original Terbaik, Plus Cara Cek Keasliannya
-
Hari Ini Terakhir, Cek Promo Gantung Minyak Goreng 2 Liter dan Susu Formula di Alfamart