Suara.com - Peruntungan shio hari ini, Sabtu (28/5/2022) menunjukan beberapa orang bisa kembali bersemangat memulai bisnis, karena diprediksi akan lancar seperti yang akan dialami shio Naga.
Lantas, bagaimana dengan peruntungan shio hari ini lainnya? Simak ulasannya, rangkuman suara.com mengutip Astrology Answers berikut ini.
Tikus
Tahun kelahiran: 1948, 1960, 1972, 1984, 1996, 2008, 2020
Perkembangan karir dan asmara Anda sedang melonjak naik dan jadi dimana-mana. Tapi yang jadi tantangannya, jadi banyak orang ingin ikut campur. Jadi, tetaplah ikuti kata hati Anda ya, dan jangan mudah goyang.
Kerbau
Tahun kelahiran: 1949, 1961, 1973, 1985, 1997, 2009, 2021
Hari ini semangat yang menggebu-gebu justru membuat Anda jadi orang yang tidak sabar, jadi hari ini berisiko alami konflik. Apalagi jika Anda merasa diabaikan dan suara tidak didengar.
Macan
Baca Juga: Peruntungan Shio Hari Ini, Jumat 27 Mei 2022: Kelinci Perlu Menaklukkan Rasa Takut!
Tahun kelahiran: 1950, 1962, 1974, 1986, 1998, 2010, 2022
Cobalah untuk lebih bisa menemukan keseimbangan yang harmoni, salah satunya dengan berolahraga dan melakukan hobi di luar ruangan bisa sangat membantu. Anda sangat butuh menghabiskan waktu di alam, dan mendapat kesehatan yang bermanfaat.
Kelinci
Tahun kelahiran: 1951, 1963, 1975, 1987, 1999, 2011
Jika sudah memiliki orang yang Anda cintai, kini saatnya berbagi perasaan dengan mereka. Jangan melawan hati, karena sekarang waktunya mengungkapkan perasaan Anda, karena penyesalan datang terlambat.
Naga
Tahun kelahiran: 1952, 1964, 1976, 1988, 2000, 2012
Wah, mantap saatnya Anda untuk memulai bisnis dan tekun dalam bekerja hari ini. Tapi harus juga dibarengi dengan makan teratur, berolahraga, dan memperhatikan kecukupan waktu tidur. Ini karena Anda diminta untuk memperhatikan kesehatan.
Ular
Tahun kelahiran: 1953, 1965, 1977, 1989, 2001, 2013
Hari yang positif untuk Anda, manfaatkan untuk fokus pada tugas-tugas Anda, bersiaplah untuk mendapat sesuatu yang lebih besar. Bayarlah tubuh Anda dengan memberikan perhatian, seperti meminum vitamin dan nutrisi yang dibutuhkan.
Kuda
Tahun kelahiran: 1954, 1966, 1978, 1990, 2002, 2014
Energi yang menggebu-gebu ditambah konsentrasi tinggi Anda diprediksi bisa bekerja dengan baik hari ini. Pastikan juga sudah mendapatkan nutrisi yang tepat untuk mulai beraktivitas.
Kambing
Tahun kelahiran: 1955, 1967, 1979, 1991, 2003, 2015
Sekarang waktunya memantau perubahan dari usaha dan kerja keras yang sudah Anda lakukan. Jika belum terlihat teruslah berusaha dan tidak menyerah adalah kunci utama yang harus dimiliki.
Monyet
Tahun kelahiran: 1956, 1968, 1980, 1992, 2004, 2016
Tanpa disadari stres saat ini sedang menggerayapi fisik dan mental Anda. Jadi, dengarkanlah apa yang tubuh Anda coba katakan. Apakah itu rasa sakit atau nyeri, kurang tidur berarti ada yang salah dengan tubuh Anda.
Ayam
Tahun kelahiran: 1957, 1969, 1981, 1993, 2005, 2017
Hari-hari menyendiri sudah berakhir, saatnya Anda move on dan bergerak maju. Terkait hubungan romantisme, nampaknya Anda sedang panas, tapi tetaplah buka mata dan telinga Anda agar masalah cepat terselesaikan.
Anjing
Tahun kelahiran: 1958, 1970, 1982, 1994, 2006, 2018
Jika Anda belum pernah melakukan percakapan dari hati ke hati, maka inilah saatnya. Anda juga cenderung memiliki instuisi yang kuat hari ini, dan pikirkanlah kebutuhan spiritual, jangan sampai dunia membuat Anda terlena.
Babi
Tahun kelahiran: 1959, 1971, 1983, 1995, 2007, 2019
Anda mungkin merasa mimpi akan mudah tergapai hari ini. Meski begitu, kerap tanpa disadari banyak tantangan untuk Ular hari ini. Jadi tetap fokus adalah kunci utama untuk bisa melalui hari.
Berita Terkait
-
5 Shio yang Paling Beruntung 29 Januari 2026, Rezeki Mengalir Lancar
-
Ramalan Keuangan Shio 29 Januari 2026: Siapa Dapat Rezeki Nomplok di Akhir Bulan?
-
6 Shio Mendapatkan Keberuntungan Finansial 27 Januari 2026, Kamu Termasuk?
-
Siapa Paling Hoki? Ini Daftar 5 Shio Beruntung dan Makmur di 27 Januari 2026
-
Terpopuler: Shio yang Beruntung di Pekan Terakhir Januari, Harga Tiket Kereta Lebaran 2026
Terpopuler
- 5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
- Jalan Putri Hijau/Yos Sudarso Medan Ditutup 31 Januari hingga 6 Februari, Arus Lalin Dialihkan
- 5 Bedak Wardah High Coverage untuk Flek Hitam Membandel Usia 55 Tahun
- Reshuffle Kabinet: Sugiono Jadi Menko PMK Gantikan 'Orang Jokowi', Keponakan Prabowo Jadi Menlu?
- 3 Pilihan HP Infinix 5G dengan Performa Tinggi dan Layar AMOLED
Pilihan
-
Siapkan Uang Rp100 Miliar! Orang Terkaya RI Ini Serok 84 Juta Lembar Saham saat IHSG Anjlok
-
5 HP Memori 512 GB Paling Murah, Terbaik untuk Gamer dan Kreator Konten Budget Terbatas
-
7 HP RAM 8 GB Rp2 Jutaan Terbaik dengan Baterai Jumbo, Cocok buat Multitasking dan Gaming Harian
-
IHSG Anjlok, Purbaya: Jangan Takut, Saya Menteri Keuangan
-
10 Sneakers Putih Ikonik untuk Gaya Kasual yang Tak Pernah Ketinggalan Zaman, Wajib Punya
Terkini
-
Nisfu Syaban Baca Yasin 3 Kali Setelah Maghrib untuk Apa? Ini Penjelasannya
-
5 Rekomendasi Sunscreen untuk Kulit Berminyak Paling Murah di Indomaret
-
Apa Warna Lipstik untuk Bibir Tipis? Ini 5 Rekomendasi Produknya
-
5 Sunscreen Wardah untuk Cegah Kerutan dan Flek Hitam di Usia 55 Tahun ke Atas
-
7 Rekomendasi Lipstik untuk Bibir Gelap agar Terlihat Muda dan Fresh
-
5 Rekomendasi Sunscreen yang Cocok untuk Kulit Kering dan Kusam
-
5 Serum Wardah Paling Laris untuk Hempas Flek Hitam dan Kerutan di Usia 50-an
-
KUIS: Tes Keterampilan Berpolitik ala Tokoh Sejarah, Kamu Titisan Genghis Khan atau Figur Lain?
-
Tak Sekadar Juara, Ini Cerita Inspiratif di Balik Kompetisi Robotik Siswa Indonesia
-
3 Cushion Pixy untuk Tutupi Garis Halus pada Lansia Usia 50 Tahun ke Atas