Suara.com - Kehidupan selebritis Lucinta Luna rupanya tidak jauh dari sensasi. Usai ramai diberitakan karena kembali melakukan operasi plastik, kini Lucinta Luna kembali ramai diberitakan usai berfoto mengenakan busana seksi. Tak tanggung-tanggung, Lucinta Luna juga menyebut dirinya sebagai member ke-5 AESPA, sebuah girlgroup asal Korea Selatan. Dilansir dari akun instagram pribadinya, lucintaluna_manjalita, berikut ini foto-foto Lucinta Luna terbaru.
Member ke-5 AESPA
Tampil stylish dan seksi mengenakan terusan model swimsuit karya iwanlatif, Lucinta mengklaim bahwa dirinya adalah member ke-5 AESPA. Atasan swimsuit ini merupakan kombinasi dua warna, ungu dan hitam. Nampak hiasan jaring-jaring menutupi bagian bawah leher hingga dada serta bagian paha.
Agar semakin stylish, Lucinta mengenakan sarung tangan hitam yang mengembang dan berkerut. Sudut pengambilan foto juga membuat kaki jenjang Lucinta terekspos dengan baik. Untuk sepatu, Lucinta mengenakan boots panjang berwarna silver.
Hot Dengan Swimsuit Pink
Foto berikutnya menampilkan kaki jenjang Lucinta Luna yang terekspos sempurna. Lucinta tampak berdiri mengenakan swimsuit merah muda yang ditutupi dengan blazer model garis.
Perpaduan stocking glitter dengan boots silver yang tidak dipakai dengan benar membuat penampilan Lucinta semakin stunning.
Mini Dress
Memiliki tubuh tinggi semampai, Lucinta Luna kerap kali mengenakan busana yang mengekspos kaki jenjangnya. Kali ini Lucinta Luna mengenakan mini dress bermotif dengan tali spaghetti. Sebuah tas tangan berwarna ungu gelap ditenteng di tangannya. Pose nanggung Lucinta ini ditunjang oleh high heels hitam yang terlihat kokoh.
Baca Juga: Lucinta Luna Pamer Gaya Rambut Baru, Makin Cantik Mirip Lisa BLACKPINK?
Selebritis yang kerap menyebut dirinya sebagai Ratu Keabadian ini juga menuliskan keterangan yang super percaya diri saat mengunggah foto ini, "Aku jamin, aku tidak akan jatuh cinta denganmu. Aku hanya bersikap sangat baik kepada seseorang yang sangat atraktif".
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Motor Matic untuk Keluarga yang Irit BBM dan Murah Perawatan
- 58 Kode Redeem FF Terbaru Aktif November 2025: Ada Item Digimon, Diamond, dan Skin
- 5 Rekomendasi Mobil Kecil Matic Mirip Honda Brio untuk Wanita
- Liverpool Pecat Arne Slot, Giovanni van Bronckhorst Latih Timnas Indonesia?
- 5 Sunscreen Wardah Untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Bantu Atasi Tanda Penuaan
Pilihan
-
4 HP Baterai Jumbo Paling Murah Tahan Seharian Tanpa Cas, Cocok untuk Gamer dan Movie Marathon
-
5 HP Memori 128 GB Paling Murah untuk Penggunaan Jangka Panjang, Terbaik November 2025
-
Hari Ini Bookbuilding, Ini Jeroan Keuangan Superbank yang Mau IPO
-
Profil Superbank (SUPA): IPO Saham, Harga, Prospek, Laporan Keuangan, dan Jadwal
-
Jelang Nataru, BPH Migas Pastikan Ketersediaan Pertalite Aman!
Terkini
-
Tren Korean Fashion 2026: Warna Lembut, Siluet Feminin, dan Detail Manis yang Lagi Happening
-
Ide Kecil Bisa Jadi Dampak Besar: Cara Mahasiswa Ubah Gagasan Jadi Bisnis Berkelanjutan
-
9 Rekomendasi Bedak untuk Remaja yang Bikin Glowing, Tahan Hingga Seharian
-
Siapa Saja Shio yang Akan Beruntung pada 26 November 2025? Ini 6 Daftarnya
-
4 Pilihan Sepatu Gym untuk Wanita yang Nyaman agar Kaki Bebas Cedera
-
5 Rekomendasi Lipstik Rp10 Ribuan yang Pigmented dan Tahan Lama, Cocok Buat Aktivitas Seharian
-
4 Sepatu Lari Lokal Plat Carbon Setara Nike Alphafly dan Adidas Adizero, Cuma Rp500 Ribuan
-
5 Rekomendasi Krim Kolagen di Indomaret untuk Atasi Kerutan Usia 50 Tahun
-
3 Rekomendasi Sunblock untuk Lari Biar Kulit Tidak Gosong, Tahan Air dan Keringat
-
5 Rekomendasi Sabun Batangan yang Bisa Mencerahkan Kulit, Nomer 2 Dipakai Amanda Manopo!