Suara.com - Nama Khloe Kardashian kembali menjadi viral dan diperbincangkan di internet setelah muncul kabar bahwa dirinya memiliki anak lagi muncul. Kali ini, ia dikaitkan dengan sang mantan pacar yang pernah menyelingkuhinya berulang kali, Tristan Thompson.
Dilansir dari Page Six, Khloe dan Tristan resmi memiliki anak kedua namun dilakukan melalui cara surrogate atau ibu pengganti. Menariknya, kehamilan melalui ibu pengganti ini sudah ada sejak November 2021 lalu.
Selain itu, kehamilan terjadi sebelum Tristan dikabarkan memiliki anak dari wanita lain. Tidak hanya itu, kehamilan itu juga terungkap saat si selingkuhan sudah hamil enam bulan.
Masih dari sumber yang sama, Khloe dan Tristan sendiri sudah memiliki seorang anak perempuan bernama True yang berusia empat tahun. Meski sempat putus, keduanya kembali menjalin hubungan asmara dan menginginkan anak.
Hanya saja, keduanya memilih jalur surrogate karena dianggap sesuai dengan kondisi mereka saat itu. Semuanya kemudian menjadi kacau saat Kim memberitahu Khloe tentang wanita yang menuntut Tristan untuk memberikan uang asuh.
Saat itu, Khloe dan Kim sedang menjalani syuting bersama untuk episode terbaru "Keeping Up With The Kardashians". Mendapatkan kabar buruk tersebut, Khloe diceritakan merasa syok dan langsung meninggalkan tempat syuting.
Setelahnya, memang terbukti bahwa Tristan memiliki anak dari wanita lain bersamaan saat ia masih berhubungan dengan Khloe. Keduanya pun memilih berpisah sedangkan bayi surrogate tetap dipertahankan.
Walau tidak lagi berbicara sejak Desember 2021, Khloe tetap menginginkan anak tersebut dan akan merawatnya. Ia sama sekali tidak masalah jika Tristan tak hadir dalam kehidupan sang anak.
Baca Juga: Antar Adik Masuk Hari Pertama di SMP, Warganet Ini Curhat Ketar-ketir Takut Dibully
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
- Jalan Rusak Parah, Warga Kulon Progo Pasang Spanduk Protes: 'Ini Jalan atau Cobaan?'
- 5 Mobil Bekas 80 Jutaan dengan Pajak Murah, Irit dan Nyaman untuk Harian
Pilihan
-
10 Sneakers Putih Ikonik untuk Gaya Kasual yang Tak Pernah Ketinggalan Zaman, Wajib Punya
-
Bursa Saham Indonesia Tidak Siap? BEI Klarifikasi Masalah Data yang Diminta MSCI
-
Menperin Pastikan Industri Susu Nasional Kecipratan Proyek MBG
-
MSCI Melihat 'Bandit' di Pasar Saham RI?
-
Harga Emas di Palembang Nyaris Rp17 Juta per Suku, Warga Menunda Membeli
Terkini
-
5 Rekomendasi Sepatu Lokal Alternatif Veja, Murah Mulai Rp100 Ribuan
-
4 Cushion Wardah untuk Tutupi Kerutan Lansia Usia 50 Tahun ke Atas
-
5 Rekomendasi Tinted Moisturizer untuk Samarkan Kerutan Lansia, Mulai Rp50 Ribuan
-
Bibir Tebal Cocok Pakai Lipstik Apa? Cek 5 Pilihan yang Layak Dicoba, Mulai Rp23 Ribuan
-
5 Rekomendasi Skincare untuk Menghilangkan Milia di Usia 30 Tahun
-
5 Rekomendasi Warna Lipstik MAC yang Paling Populer dan Ikonik
-
5 Cushion Terbaik untuk Kulit Sensitif Usia 45 Tahun ke Atas
-
Kuis: Jika Hidupmu adalah Film, Kamu si Tokoh Antagonis, Protagonis atau Cuman Figuran?
-
Bayar Fidyah Puasa 1 Hari Berapa Rupiah dan Kg Beras? Begini Ketentuan yang Benar
-
5 Rekomendasi Moisturizer Jepang, Formula Negeri Sakura Hempas Flek Hitam