Suara.com - Kulit wajah menjadi bagian yang mungkin paling dirawat oleh kebanyakan orang. Menjaganya tetap sehat dan bersih adalah sebuah keharusan, meski terkadang ada saja jerawat yang muncul dan meninggalkan bekas. Inilah mengapa Anda perlu tahu cara menghilangkan noda hitam bekas jerawat.
Cukup banyak cara yang bisa digunakan untuk menghilangkan noda hitam bekas jerawat. Walau begitu, tentu langkah terbaik adalah berkonsultasi dengan dokter kepercayaan Anda.
1. Menggunakan Air Perasan Lemon
Pertama, gunakan air perasan lemon. Cara ini digunakan karena air perasan lemon memiliki kandungan vitamin C yang bisa membantu mencerahkan wajah dan meratakan warna kulit.
Selain itu, asupan vitamin C yang cukup akan menjadi substansi aktif yang bekerja menurunkan tingkat pembentukan melanin penyebab bekas berwarna hitam akibat jerawat.
2. Lidah Buaya
Terkenal punya banyak manfaat untuk kesehatan, ternyata lidah buaya juga dapat membantu menghilangkan bekas jerawat hitam di wajah secara alami. Caranya cukup sederhana, yakni menggunakannya sebagai masker.
Penggunaan secara rutin dapat membantu produksi melanin menjadi lebih stabil. Bekas hitam yang muncul pun bisa lekas pudar dan tersamarkan.
3. Coba dengan Madu
Baca Juga: 5 Manfaat Buah Naga untuk Perawatan Kulit, Salah Satunya Bikin Awet Muda!
Madu membantu mengatasi bekas jerawat karena mengandung sifat antiseptik dan antiradang. Dua senyawa yang ada di dalamnya dapat membantu proses penyembuhan kulit yang rusak karena jerawat dan mencegah terjadinya jerawat.
Madu juga dapat melembapkan sehingga perbaikan kulit yang rusak semakin cepat. Bekas jerawat yang muncul akan memudar dengan lebih cepat. Oleskan madu pada bekas jerawat yang menghitam tersebut, tunggu sekitar 20 menit, lalu bilas.
4. Ekstrak Biji Anggur
Selanjutnya, cara menghilangkan noda hitam bekas jerawat adalah menggunakan ekstrak biji anggur. Bahan alami ini bisa dimanfaatkan dengan konsumsi rutin selama kurang lebih 6 bulan, maka bekas noda hitam akibat jerawat dapat memudar.
Anda bisa berkonsultasi dengan dokter kepercayaan Anda untuk urusan yang satu ini agar dosis dan durasi penggunaannya benar-benar tepat.
5. Manfaatkan Kentang
Berita Terkait
Terpopuler
- 7 Body Lotion di Indomaret untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Rawat Garis Penuaan
- 7 Rekomendasi Lipstik Transferproof untuk Pekerja Kantoran, Mulai Rp20 Ribuan
- 27 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 14 November: Ada Beckham 111, Magic Curve, dan Gems
- 5 Sepatu Running Lokal Paling Juara: Harga Murah, Performa Berani Diadu Produk Luar
- 6 Tablet RAM 8 GB Paling Murah untuk Pekerja Kantoran, Mulai Rp2 Jutaan
Pilihan
-
Ketika Serambi Mekkah Menangis: Mengingat Kembali Era DOM di Aceh
-
Catatan Gila Charly van Oosterhout, Pemain Keturunan Indonesia di Ajax: 28 Laga 19 Gol
-
Daftar 611 Pinjol Ilegal Terbaru Update Satgas PASTI OJK: Ada Pindar Terkenal
-
Bobibos Ramai Dibicarakan! Pakar: Wajib Lolos Uji Kelayakan Sebelum Dijual Massal
-
Video Brutal Latja SPN Polda NTT Bocor, Dua Siswa Dipukuli Senior Bikin Publik Murka
Terkini
-
5 Sepatu Lokal Mirip New Balance 574, Harga Cocok untuk Budget Terbatas
-
7 Moisturizer untuk Usia 40 Tahun ke Atas di Indomaret, Best Anti Aging!
-
Warna Lipstik Apa yang Cocok untuk Usia 60 Tahun? Ini 5 Produk Terbaik agar Tampak Muda
-
5 Pilihan Sunscreen untuk Tangan, Bantu Atasi Kulit Kering dan Keriput
-
7 Sunscreen Terbaik di Indomaret untuk Usia 50 Tahun ke Atas
-
6 Pilihan Sepatu Lari Lokal Terbaik untuk Pria Usia 40 Tahun ke Atas
-
3 Shio Dapat Keberuntungan Melimpah 17-23 November 2025, Cek Hari Baikmu Mulai Besok!
-
5 Parfum Alternatif YSL Libre yang Lebih Murah dan Wanginya Mewah
-
5 Warna Lipstik yang Harus Dihindari Kulit Sawo Matang, Bikin Wajah Makin Kusam!
-
7 Warna Lipstik yang Cocok untuk Kulit Sawo Matang, Bikin Penampilan Makin Stand Out!