Suara.com - Nama wasit perempuan Yoshimi Yamashita menjadi sorotan setelah terlihat di pertandingan babak grup Belgia vs Maroko, Piala Dunia 2022 pada Minggu (28/11/2022).
Pasalnya, dilansir The Sun, Yoshimi Yamashata menjadi trio perempuan pertama yang memimpin turnamen Piala Dunia putra, di mana dalam pertandingan tersebut dia menjadi official keempat.
Dia bergabung dengan Stephanie Frappart dari Perancis dan Salima Muksansanga dari Rwanda, yang siap membuat sejarah di Qatar. Menurut FIFA, perempuan asal Jepang ini akan bergabung dengan Neuza Back, Karen Dias, Kathryn Nesbitt yang masuk dalam 69 asisten wasit.
Untuk mengetahui siapa Yoshimi Yamashita, berikut fakta menarik mengenai dirinya.
1. Awal Karier
Lahir di Tokyo pada 1986, Yoshimi Yamashita menjadi wasit di Piala Dunia Perempuan 2019 dan Olimpiade Tokyo 2020. Ia juga menjadi perempuan pertama yang menjadi wasit pertandingan lelaki di J-League dan AFC Champions League.
2. Bangga Pada Profesinya
Dia mengatakan kepada pers Jepang bahwa dia merasa "sangat bangga dan bertanggung jawab" setelah diminta menjadi wasit di turnamen tersebut.
"Saya pikir tidak mungkin menjadi wasit pertandingan putra, jadi Piala Dunia tidak ada dalam pikiran saya," kata dia.
Dia berharap keterlibatannya akan menandai perubahan besar dalam permainan yang lebih luas.
"Saya tidak melihat perbedaan antara sepak bola lelaki dan perempuan, jadi apa yang terjadi di Qatar perlu dilanjutkan," tambahnya.
3. Banyak Gadis Muda yang Ingin Menjadi Wasit karena Kehadirannya
Ketika ditanya tentang apa arti kehadirannya bagi wanita lain yang menonton turnamen, Yamashita menjawab, "Saya ingin memberi tahu gadis-gadis muda yang tertarik menjadi wasit bahwa potensi kami sedang berkembang."
Namun, dia mengakui bahwa dia merasakan tekanan tertentu untuk memenangkan kepercayaan semua orang.
4. Selalu Jaga Kondisi Tetap Prima
Berita Terkait
Terpopuler
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 4 Pilihan HP OPPO 5G Terbaik 2026 dengan RAM Besar dan Kamera Berkualitas
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- Bojan Hodak Beberkan Posisi Pemain Baru Persib Bandung
Pilihan
-
5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
-
Danantara Mau Caplok Tambang Emas Martabe Milik Astra?
-
H-135 Kick Off Piala Dunia 2026, Dua Negara Ini Harus Tempuh Perjalanan 15.000 KM
-
5 Rekomendasi HP RAM 12 GB Paling Murah, Cocok buat Gaming dan Multitasking
-
Kenaikan Harga Emas yang Bikin Cemas
Terkini
-
7 Rekomendasi Sunscreen untuk Pengendara Motor Sesuai Jenis Kulit
-
Bacaan Doa 'Allahumma Bariklana Fi Rajaba' Lengkap dengan Artinya
-
Kekayaan Kapolri Listyo Sigit Prabowo yang Pilih Jadi Petani Ketimbang Menteri Kepolisian
-
4 Pilihan Lipstik Lokal Anti-Geser untuk Pemakaian Sehari-hari
-
Alur Balik Nama Sertifikat Tanah Warisan: Panduan agar Tidak Salah Langkah
-
Sertifikat Tanah Elektronik Apakah Wajib Dibuat Mulai 2026?
-
7 Gamis Terbaru 2026 Simple Elegan, Rompi Lepas Akan Jadi Tren!
-
POLLING: Mudik 2026 Kamu Naik Apa?
-
5 Krim Malam Lokal untuk Atasi Kulit Kendur Usia 50 Tahun ke Atas, Mulai dari Rp20 Ribuan
-
Dari Jalur Ringan Hingga Ekstrem: Ini Dia Sepatu Hiking Terbaru yang Dirancang untuk Semua Tantangan