Suara.com - Ratu Elizabeth rupanya masih berkegiatan seperti biasa selama beberapa hari jelang kematiannya. Bahkan dua hari sebelum menghembuskan napas terakhir, Selasa (6/9), ia masih menemui pelatih kuda kesayangannya.
Dilaporkan The Mail online, Ratu berbicara dengan pelatih Clive Cox kemudian menyambut perdana menteri ke-14 dan ke-15 di kediamannya. Di sela-sela itu juga, pemimpin Kerajaan Inggris ini memberikan penghargaan kepada Sekretaris Komunikasi yang akan keluar.
Cox mengatakan bahwa mereka membicarakan rencana salah satu kuda Ratu, Urusan Cinta, yang akan segera diikutkan lomba. Hasilnya tak mengecewakan, kuda kesayangan Ratu ternyata berhasil memenangkan lomba yang dihelar pada minggu yang sama dengan kematian tuannya.
Ratu Elizabeth meninggal pada 8 September 2022, siang waktu London.
Sehari sebelum kematiannya itu, pada Rabu (7/9), sudah muncul berita di surat kabar yang memuat foto-foto Ratu Elizabeth tampak tersenyum lemah selama pertemuan dengan para politisi.
Pangeran Charles ketika itu telah berada di Lanarkshire dan makan malam untuk menjadi tuan rumah, Edward dan Sophie menghadiri acara ketika Putri Anne mengunjungi Isle of Skye dan Isle of Raasay.
Tapi saat itulah desas-desus mulai beredar tentang kesehatannya, dan keesokan harinya sang Ratu dikabarkan meninggal dunia dengan dikelilingi oleh beberapa orang yang dicintainya.
Pada hari kematiannya, Kamis (8/9), Istana Buckingham mengeluarkan pernyataan pada pukul 12.32 yang mengatakan bahwa dokter mengkhawatirkan kesehatannya.
Beberapa jam sebelumnya, pada pukul 6.48 pagi, helikopter Ratu berangkat untuk menjemput Pangeran Charles dari Rumah Dumfries tempat dia bermalam. Sedangkan istrinya Camila sedang berada di Birkhall, Balmoral Estate, dan langsung bergabung dengan Charles.
Baca Juga: Kate Middleton dan Permaisuri Camilla Kepergok Pakai Bros yang Sama, Sudah Jadi Bestie Nih?
Anak bungsu Ratu Elizabeth, Putri Anne sudah berada di sisi sang ibu dan tetap di sana sampai akhir. Sedangkan anak dan cucu lainnya, Andrew, Edward, serta William dan Harry dikatakan sedang dalam perjalanan.
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 5 Cat Rambut yang Tahan Lama untuk Tutupi Uban, Harga Mulai Rp17 Ribuan
Pilihan
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
-
Duduk Perkara Ribut Diego Simeone dengan Vinicius Jr di Laga Derby Madrid
Terkini
-
Detektif Jubun Bongkar Rahasia Gelap Money Game Syariah: Waspada Riba Berkedok Surga
-
5 Water Heater Low Watt Harga Rp1 Jutaan, Cocok untuk Keluarga Minimalis
-
5 Cushion Anti Keringat untuk Pekerja Kantoran, Makeup Tetap Fresh dan Tak Luntur
-
Rekam Jejak Roby Tremonti, Aktor yang Terseret Isu Child Grooming di Buku Aurelie Moeremans
-
Daftar Wilayah DIY yang Berpotensi Diguyur Hujan Petir hingga Pukul 15.00 WIB Hari Ini
-
5 Hair Tonic untuk Menumbuhkan Rambut, Ampuh Atasi Kerontokan dan Kebotakan
-
4 Sepatu Sneakers Wanita Mulai Rp100 Ribuan, Empuk dan Anti Lecet Dipakai Jalan
-
Kenapa Korban Grooming Seperti Aurelie Moeremans Cenderung Diam? Waspadai Ciri-cirinya!
-
5 Moisturizer Terbaik Harga Pelajar untuk Mencerahkan Wajah, Mulai Rp20 Ribuan
-
Alasan Aurelie Moeremans Terbitkan Buku Broken Strings secara Gratis