Suara.com - Komika Uus mengaku akan langsung menceraikan istrinya, Kartika jika selingkuh. Hal itu karena selingkuh telah melanggar prinsip menjadi suatu hal yang tidak termaafkan di pernikahan mereka.
Pernyataan ini disampaikan Uus saat berbincang dengan Rizky Kinos dan Nycta Gina. Dalam bincang-bincang yang dibagikan YouTube KinosGina, Uus ditanya reaksinya apabila Kartika selingkuh.
"Sudah pasti cerai," jawab Uus tanpa pikir panjang.
"Kok setegas itu sih?" tanya Nycta Gina keheranan.
Uus kemudian menjelaskan apabila perselingkuhan adalah kesalahan yang tidak bisa mereka maafkan. Prinsip tersebut rupanya sudah disepakati Uus dan Kartika di awal menikah pada 2016.
"Ini kan keyakinan. Gue meyakini dia, dia meyakini gue. Jika sudah selingkuh kan kayak musyrik, nggak ada (kata ampun). Musyrik aja dosa nomor satu kan," ujar Uus.
Lantas, benarkah orang hobi selingkuh adalah penyakit?
Mengutip Choosing Therapy, Kamis (1/12/2022) perselingkuhan berseri atau selingkuh berulang disebut dengan compulsive cheating disorder, istilah ini menggambarkan perselingkuhan kronis yang dilakukan seseorang.
Orang dengan gangguan ini juga kerap dianggap sebagai pecandu seks, mereka juga kerap alami gangguan kepribadian, penggunaan zat terlarang hingga alami masalah kesehatan mental lainnya.
Baca Juga: Dibotaki Istri karena Ketahuan Selingkuh, RD Gak Kapok dan Malah 'Nyobain' Denise Chariesta
Inilah sebabnya orang dengan perilaku ini selalu alami hubungan asmara yang bermasalah.
Sayangnya kondisi penyakit selingkuh kronis ini tidak diakui secara resmi, tapi tumpang tindih dengan gangguan kesehatan mental lainnya seperti pornografi dan dorongan seksual.
Bahkan gangguan selingkuh berulang ini juga dikaitkan dengan gangguan kepribadian narsistik, histrionik, dan antisosial.
Meski tidak diakui secara resmi, penyakit selingkuh kronis atau selingkuh berulang juga punya beberapa tanda dan gejala sebagai berikut:
1. Pernah Selingkuh
Jika Anda memiliki kekasih yang sebelumnya berselingkuh atau tidak setia dengan mantannya, maka ada kemungkinan ia juga tidak setia dengan Anda.
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Mobil Keluarga 7 Seater Mulai Rp30 Jutaan, Irit dan Mudah Perawatan
- Lupakan Louis van Gaal, Akira Nishino Calon Kuat Jadi Pelatih Timnas Indonesia
- Mengintip Rekam Jejak Akira Nishino, Calon Kuat Pelatih Timnas Indonesia
- 21 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 19 Oktober: Klaim 19 Ribu Gems dan Player 111-113
- Bukan Main-Main! Ini 3 Alasan Nusakambangan, Penjara Ammar Zoni Dijuluki Alcatraz Versi Indonesia
Pilihan
-
Suara.com Raih Penghargaan Media Brand Awards 2025 dari SPS
-
Uang Bansos Dipakai untuk Judi Online, Sengaja atau Penyalahgunaan NIK?
-
Dedi Mulyadi Tantang Purbaya Soal Dana APBD Rp4,17 Triliun Parkir di Bank
-
Pembelaan Memalukan Alex Pastoor, Pandai Bersilat Lidah Tutupi Kebobrokan
-
China Sindir Menkeu Purbaya Soal Emoh Bayar Utang Whoosh: Untung Tak Cuma Soal Angka!
Terkini
-
Biodata dan Agama Harry Vaughan, Aktor Asmara Gen Z yang Jadi Pujaan
-
Belajar dari Kasus Julia Prastini, Ini 7 Penyebab Orang Berselingkuh meski Sudah Menikah
-
Cara Membuat Sunscreen Alami untuk Wajah: Aman, Murah, dan Mudah Dibuat di Rumah
-
Melda Safitri Diceraikan Suami Jelang Pelantikan PPPK: Sudah Temani Berjuang dari Nol
-
10 Cara Efektif Mengendalikan Stres di Tempat Kerja, Selamatkan Diri dan Kesehatan Mentalmu
-
Cream Anti-Aging yang Bagus Merk Apa? Ini 5 Pilihan Terbaik Mulai Rp90 Ribu
-
Dokter Kamelia Tolak Dinikahi Ammar Zoni di Penjara, Ini Alasannya
-
7 Moisturizer untuk Menghilangkan Flek Hitam Bekas Jerawat, Cocok Buat Remaja Hingga Usia 40-an
-
5 Rekomendasi Parfum Scarlett yang Cocok Buat Wanita Sibuk di Siang Hari
-
5 Rekomendasi Sunscreen untuk Remaja Anti Bikin Jerawat dan Bruntusan