Suara.com - Banyuwangi merupakan salah satu kabupaten yang berada di Jawa Timur. Wilayah ini dikenal dengan kekayaan tempat wisata alam dan aneka kuliner lezat. Menariknya lagi, makanan khas Banyuwangi juga punya nama-nama yang unik.
Biasanya, makanan khas Banyuwangi mudah ditemui di tempat-tempat wisata. Lantas. apa saja makanan khas Banyuwangi ini? Simak ulasannya berikut ini.
Pecel Pitik
Pecel pitik adalah makanan khas Banyuwangi unik yang pertama. Dalam bahasa Indonesia, pecel pitik artinya pecel ayam. Bedanya, pecel pitik Banyuwangi menggunakan bumbu khusus, lalu dibakar hingga matang. Setelah itu, ayam disuwir-suwir dan dicampur dengan kelapa muda yang sudah dibumbui.
Rujak Soto
Dari namanya sendiri, hidangan ini memang layak masuk dalam daftar makanan unik khas Banyuwangi. Rujak soto merupakan perpaduan dari dua jenis makanan tersebut. Rujak soto disajikan dengan irisan timun, tempe, kangkung, daun turi, tauge, dan lontong. Orang-orang pasti sulit membayangkan rasa masakan ini jika belum mencobanya.
Pecel Rawon
Selain perpaduan rujak dan soto, ada juga perpaduan pecel dan rawon. Pecel rawon merupakan hidangan nasi sayur dan kuah kacang dan diguyur dengan kuah rawon. Namun, jika Anda telah mencicipi makanan ini, justru rasanya bisa dibilang enak.
Nasi Kalak
Baca Juga: 4 Makanan Viral di Jogja, Ada Burger yang Unik Banget
Nasi kalak merupakan nasi yang dilengkapi dengan mie kuning, sayur tumis, serundeng, dan daging. Makanan ini dikenal sebagai makanan yang sangat baik untuk kesehatan.
Sego Tempong
Sego tempong bisa juga diartikan sebagai nasi tampar. Konon katanya, ketika menyantap makanan ini, rasanya seperti ditampar karena sambal tempong yang sangat pedas.
Uyah Asem Pitik
Uyah asem pitik merupakan makanan yang dibuat dari ayam kampung yang dimasak dengan kuah dan tambahan bongkot kecobrang. Makanan ini disajikan dengan kuah yang memiliki rasa asam dan segar.
Pindang Koyong
Berita Terkait
Terpopuler
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- 9 HP Redmi RAM 8 GB Harga Rp1 Jutaan, Lancar Jaya Dipakai Multitasking
- Semurah Xpander Sekencang Pajero, Huawei-Wuling Rilis SUV Hybrid 'Huajing S'
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
- 5 Lem Sepatu Kuat Mulai Rp 3 Ribuan: Terbaik untuk Sneakers dan Bahan Kulit
Pilihan
-
Kutukan Pelatih Italia di Chelsea: Enzo Maresca Jadi Korban Ketujuh
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
Terkini
-
Mulai Rp40 Ribuan, Ini 7 Bedak Ringan dengan SPF Tinggi yang Nyaman Dipakai Harian
-
5 Sepatu Lokal yang Nyaman untuk Flat Foot, Harga Mulai Rp300 Ribuan
-
5 Sepatu Safety Brand Lokal Terbaik, Nyaman & Tahan Benturan Benda Keras Mulai 200 Ribuan
-
5 Rekomendasi Moisturizer untuk Skin Barrier Rusak, Produk Lokal Mulai Rp40 Ribuan
-
Makna Shio Kuda Api Tahun 2026, Lengkap dengan Warna dan Angka Keberuntungan Anda
-
Apakah 2 Januari 2026 Cuti Bersama? Simak Aturan SKB 3 Menteri Berikut Ini
-
4 Shio Paling Apes Januari 2026, Waspada Harus Ekstra Hati-hati
-
Lebaran 2026 Kapan? Catat Perkiraan Tanggal Idul Fitri 1447 H dan Jadwal Libur Panjangnya
-
7 Rekomendasi Vitamin D3 1000 IU yang Bagus dan Aman untuk Lambung
-
Wajib Punya! 5 Rekomendasi Sepatu Running Adidas Original Terbaik, Plus Cara Cek Keasliannya