Suara.com - Rendy Kjaernett blak-blakan buka masalah perselingkuhannya dengan Syahnaz Sadiqah yang sempat dibongkar oleh sang istri, Lady Nayoan beberapa waktu lalu. Dalam podcast bersama Denny Sumargo, Rendy Kjaernett mengaku, ia langsung memikirkan anaknya.
Dalam potongan video podcast yang diunggah akun Tiktok @mister.kontos, Rendy Kjaernett mengaratakan, setelah isu perselingkuhan tersebut dibongkar ia tidak bisa ngomong apa-apa lagi. Ia justru kepikiran dengan anaknya, Gabriel Jacob Kjaernett atau yang akrab disapa Boni.
“Gua pagi-pagi, gua wallpaper gua kan si Boni ya, dari buka handphone gua liat mukanya Boni gua cuma mikirin ini anak gimana,” ucap Rendy Kjaernett dalam video yang diunggah, Minggu (2/7/2023).
Tidak hanya itu, ia juga mengakui kesalahannya kepada anak-anaknya. Bahkan, Rendy Kjaernett sampai sujud di hadapan anak-anaknya.
“Ya udah jujur aja gua cuma berangkat syuting, gua tau gua ya udah ‘papa udah buat salah’ gua cuma anak gua berdiri di depan gua, gua sujud di depan mereka,” sambung Rendy Kjaernett.
Perselingkuhan sendiri memang bukanlah hal yang mudah diterima, khususnya pada anak. Selain itu, ketika mengetahui orang tuanya selingkuh, hal ini juga berdampak pada anak tersebut. Bahkan, orang tua yang berselingkuh juga bisa memengaruhi kehidupan anak tersebut di masa depan.
Melansir laman Romper, berikut beberapa dampak yang dapat terjadi jika salah satu orang tua melakukan perselingkuhan.
1. Anak merasa ditinggalkan
Mengetahui orang tua berselingkuh akan membuat anak merasa ditinggalkan. Dalam buku Power: Use Your Inner Mind to Create the Life You’ve Always Wanted, anak mungkin menarik diri dari orang tuanya. Pasalnya, dari perselingkuhan tersebut ia merasa ditinggalkan orang tuanya.
Baca Juga: Denny Sumargo Heran Rendy Kjaernett Masih Ingin Jadi Suami Lady Nayoan
2. Ada keinginan untuk menang melawan selingkuhan
Saat tahu orang tuanya selingkuh, ada gejolak dalam diri anak untuk membuat keluarganya harmonis. Anak merasa memiliki tanggung jawab untuk menang melawan selingkuhannya itu. Mereka akan berusaha agar orang tuanya tidak bersama selingkuhannya itu.
3. Mempertanyakan segalanya.
Anak akan mempertanyakan segalanya saat tahu orang tuanya selingkuh. Mereka akan bertanya mengenai kesetiaan, penyebab itu terjadi, bahkan bisa memengaruhi kondisi mentalnya. Bahkan, mereka akan bertanya mengenai rasa cinta di orang tuanya itu.
4. Memengaruhi hubungannya di masa depan
Dalam sebuah studi, anak dengan orang tua yang selingkuh berpotensi menjadi sosok yang tidak setia di masa depan. Hal tersebut akan memengaruhi hubungannya dengan orang lain. Hal ini karena mereka melihat orang tuanya berselingkuh sehingga secara tidak langsung memengaruhi dirinya.
Berita Terkait
Terpopuler
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
- 5 Sunscreen Terbaik Harga di Bawah Rp30 Ribu agar Wajah Cerah Terlindungi
- Siapa Shio yang Paling Hoki di 5 November 2025? Ini Daftar 6 yang Beruntung
- 24 Kode Redeem FC Mobile 4 November: Segera Klaim Hadiah Parallel Pitches, Gems, dan Emote Eksklusif
Pilihan
-
Bisnis Pizza Hut di Ujung Tanduk, Pemilik 'Pusing' Berat Sampai Berniat Melego Saham!
-
Bos Pajak Cium Manipulasi Ekspor Sawit Senilai Rp45,9 Triliun
-
6 Kasus Sengketa Tanah Paling Menyita Perhatian di Makassar Sepanjang 2025
-
6 HP Memori 128 GB Paling Murah Terbaru 2025 yang Cocok untuk Segala Kebutuhan
-
4 Rekomendasi Tablet RAM 8 GB Paling Murah, Multitasking Lancar Bisa Gantikan Laptop
Terkini
-
Cristina Macina, Pemimpin Perempuan yang Dorong Masa Depan Pangan Berkelanjutan di Indonesia
-
Transformasi Para Muse Natasha Luxe di Panggung Jakarta Fashion Week 2026
-
Koridor Timur Jakarta Kian Berkembang, Kini Jadi Magnet Investasi Brand Ternama
-
Perubahan Besar Dimulai dari Langkah Kecil: Gaya Hidup Berkelanjutan yang Bisa Dimulai Hari Ini
-
Apakah Semua Produk Wardah Wudhu Friendly? Ini 6 Pilihan Produk yang Aman untuk Muslimah
-
5 Rekomendasi Sunscreen SPF 50 Buat Cegah Flek Hitam di Usia 30
-
Mau Beli Hijab Baru? Kenali Dulu 5 Jenis Kain yang Paling Populer Ini
-
3 Shio Paling Beruntung Besok 7 November 2025, Cek Nomor Hokinya!
-
5 Moisturizer Non-Comedogenic untuk Acne Prone Skin, Bebas Clog Kulit Tetap Lembap
-
Tema dan Link Downlod Logo Resmi Hari Pahlawan 2025, Lengkap dengan Makna dan Filosofinya