Suara.com - Kabar duka datang dari Anya Geraldine yang tertimpa pohon duren hingga wajah berharganya bonyok. Kira-kira gimana ya cara agar luka tidak berbekas?
Peristiwa ini dibagikan langsung pemain serial Layangan Putus itu di akun Twitter pribadinya, dilihat suara.com, Jumat (14/7/2023). Tampak salah satu sisi wajah Anya mengalami memar merah kebiruan.
Memar ini terlihat di bagian pelipis atas mata hingga ke bagian pipi Anya. Bahkan bagian dagu perempuan berusia 27 tahun itu juga tampak memar kemerahan.
"Bisa-bisanya kejatohan pohon duren," tulis @anyaselalubenar dalam cuitan yang melampirkan kondisi wajahnya. Ia juga terlihat santai dengan hanya menggunakan kaos lengan pendek hitam.
Melansir American Academy of Dermatology Association (AAD), sebenarnya seseorang tidak perlu khawatir saat terluka karena kecelakaan atau operasi, tubuh dengan sendirinya akan memperbaiki luka tersebut. Tapi saat kulit sembuh biasanya akan ada bekas luka, yang sebenarnya proses alami tubuh.
Adapun munculnya bekas luka ini dipengaruhi seberapa baik luka tersebut sembuh. Tapi khusus untuk bekas luka dari operasi atau di atas persendian seperti lutut dan siku sulit itu sulit dihindari. Namun bekas luka yang disebabkan uka kecil dan goresan akann tidak terlihat jika dirawat dengan benar.
Berikut ini cara agar luka tidak berbekas, khususnya pada bagian wajah harus dirawat dengan besar, langkahnya seperti sebagai berikut:
1. Jaga Kebersihan Luka dan Cedera
Cuci area tersebut dengan lembut menggunakan sabun dan air untuk mencegah kuman dan menghilangkan kotoran.
Baca Juga: Kriterianya Sulit! Anya Geraldine Cari Asisten Pribadi Pria
2. Buat Luka Tetap Lembap
Gunakan petroleum jelly agar luka tetap lembab. Petroleum jelly mencegah luka mengering dan membentuk keropeng atau luka dengan koreng membutuhkan waktu lebih lama untuk sembuh.
Ini juga akan membantu mencegah bekas luka menjadi terlalu besar, dalam, atau gatal. Selama luka dibersihkan setiap hari, tidak perlu menggunakan salep antibakteri.
3. Tutup dengan Perekat
Setelah membersihkan luka dan mengoleskan petroleum jelly atau salep serupa, tutupi kulit dengan perban berperekat. Untuk goresan besar, luka, luka bakar, atau kemerahan yang terus-menerus, sangat berguna untuk menggunakan lembaran gel hidrogel atau silikon.
4. Ganti Perban Setiap Hari
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
 - 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
 - 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
 - 4 Mobil Bekas 7 Seater Harga 70 Jutaan, Tangguh dan Nyaman untuk Jalan Jauh
 - 5 Rekomendasi Mobil Keluarga Bekas Tahan Banjir, Mesin Gagah Bertenaga
 
Pilihan
- 
            
              Tragedi Pilu dari Kendal: Ibu Meninggal, Dua Gadis Bertahan Hidup dalam Kelaparan
 - 
            
              Menko Airlangga Ungkap Rekor Kenaikan Harga Emas Dunia Karena Ulah Freeport
 - 
            
              Emas Hari Ini Anjlok! Harganya Turun Drastis di Pegadaian, Antam Masih Kosong
 - 
            
              Pemilik Tabungan 'Sultan' di Atas Rp5 Miliar Makin Gendut
 - 
            
              Media Inggris Sebut IKN Bakal Jadi Kota Hantu, Menkeu Purbaya: Tidak Perlu Takut!
 
Terkini
- 
            
              6 Model Frame Kacamata yang Stylish dan Keren di 2025, Mana Pilihanmu?
 - 
            
              Kapan Jumat Kliwon Bulan November 2025? Catat Ini Tanggalnya
 - 
            
              Normalnya, Sehari Kentut Berapa Kali? Ini Kata Ahli Gizi soal Batas Jumlah yang Sehat
 - 
            
              5 Sepatu Uniseks dan Palugada: Serba Bisa buat Ngantor, Nge-gym, dan Jalan!
 - 
            
              Arti Mimpi Pasangan Selingkuh Menurut Islam dan Cara Menyikapinya: Apakah Benar Kejadian?
 - 
            
              6 Warna Lemari Pakaian yang Timeless, Gak Bakal Ketinggalan Zaman!
 - 
            
              6 Zodiak Paling Beruntung Secara Finansial di November 2025: Aries dan Gemini Siap-siap Kaya
 - 
            
              6 Produk Makeup Ini Tidak Wudhu Friendly? Waspada Menggunakannya Agar Salat Tetap Sah
 - 
            
              Kualitas Nggak Kalah dari Merek Luar! 5 Rekomendasi Merek Makeup Lokal Indonesia yang Wajib Dicoba
 - 
            
              Silang.id: Komunitas yang Menghapus Batas Komunikasi antara Tuli dan Dengar