Suara.com - Fuji dan kapten Timnas, Asnawi Mangkualam Bahar akhirnya mengaku bahwa keduanya hanya berteman biasa. Padahal belakangan Asnawi dan Fuji sering kali dituding menjalin hubungan romantis.
Kendati hanya berteman dekat, Asnawi mengaku bahwa dia pernah mendekati Fuji. Namun keduanya sepakat untuk hanya berteman saja.
Kini menegaskan tak pacaran, rupanya ayah Fuji yakni Haji Faisal sudah mencium gelagat bahwa putrinya tak punya hubungan khusus dengan Asnawi.
Pasalnya Haji Faisal melihat ada perbedaan sikap Fuji pada Thariq Halilintar dan pada Asnawi.
“Saya belum bisa menjawab terlalu jauh [hubungan Fuji dan Asnari],” tutur Haji Faisal seperti dikutip dari Seleb Oncam.
“Saya lihat hanya dari YouTube saja, kemudian saya tanyakan ke anak saya, ‘ya hanya kenal saja pah’,” ujarnya.
Resposn Fuji saat ditanya soal Asnawi dianggap Haji Faisal berbeda saat dekat dengan Thariq Halilintar.
“Dulu aja dengan si Thariq begitu dia kenal langsung perkenalkan, Thariq langsung datang, begitu diperkenalkan langsung datang ke saya, kalau menurut saya, gantleman kan,” jelas Haji Faisal.
“Kalau ini kan ya berarti menurut saya hubungan, belum ada hubungan itu,” ucapnya.
Diketahui bahwa Fuji sendiri sempat menjalin hubungan dengan Thariq Halilintar. Hubungan mereka kandas setelah lebih dari satu tahun berhubungan.
Berita Terkait
-
Sempat Sepelekan, Fuji Kini Baru Sadar Arti Uang Tak Bisa Membeli Kebahagiaan
-
Fuji Sering Terlihat Pakai Sweater Hingga Hoodie Oversized: Ini 7 Rekomendasi Fashion Item yang Pernah Dipakai
-
Hasilkan Hampir Rp2 Miliar Sebulan, Fuji Ngeluh Uang Tak Bisa Berikan Kebahagiaan
-
Asnawi Mangkualam Mampu Beri Fuji Gelang Dior Rp 8,5 Juta, Gaji Pesepakbola di Korea Selatan Tembus Miliaran?
-
Pantas Tolak Asnawi Mangkualam? Fuji Ditaksir Punya Gaji Lebih Tinggi, Sentuh Rp14 M Setahun
Terpopuler
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi Mobil Kecil untuk Wanita, Harga Mulai Rp80 Jutaan
- 5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
Pilihan
-
Pertamina Mau Batasi Pembelian LPG 3 Kg, Satu Keluarga 10 Tabung/Bulan
-
Keponakan Prabowo Jadi Deputi BI, INDEF: Pasar Keuangan Pasang Mode Waspada Tinggi
-
Purbaya Hadapi Tantangan Kegagalan Mencari Utang Baru
-
5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
-
Danantara Mau Caplok Tambang Emas Martabe Milik Astra?
Terkini
-
Reset Tubuh dan Pikiran , Menata Ulang Gaya Hidup Sehat di Awal Tahun
-
Daftar Barang yang Wajib Ada di Tas Siaga Bencana Anda
-
5 Sunscreen untuk Wanita 35 Tahun ke Atas, Ampuh Hempas Flek Hitam
-
3 Zodiak Ini Bakal Masuk Era Baru yang Penuh Kekuatan Mulai 28 Januari 2026
-
KUIS: Kamu Benar-benar Asli Orang Jogja atau Bukan?
-
Puasa Syaban Berapa Hari? Ini Panduannya Berdasarkan Sunnah dan Amalan Rasulullah
-
Puasa Tahun ini Tanggal Berapa? Ini Jadwal Penetapan Bulan Ramadan 2026
-
Lirik dan Link Resmi Download Lagu 'Rukun Sama Teman', Wajib Dinyanyikan saat Upacara
-
5 Rekomendasi Lip Liner untuk Samarkan Bibir Gelap Usia 40 tahun
-
Doa Bulan Syaban, Arab Latin dan Artinya Agar Dapat Ampunan dan Hati Bahagia Saat Ramadan