Suara.com - Pasangan Ustad Solmed dan April Jasmine akhir-akhir ini mendapat banyak kritikan dari warganet usai menunjukkan rumah mewah terbarunya. Keduanya justru dinilai sombong dan ria menunjukkan rumah terbarunya. Apalagi fasilitas di dalam rumahnya itu juga cukup mewah layaknya resort.
Setelah rumah barunya disorot itu, gaya hidup April Jasmine juga menjadi perhatian. Apalagi, April Jasmine dan keluarganya beberapa kali terlihat memiliki gaya hidup mewah. April Jasmine sering membagikan potret dirinya berlibur bersama keluarga ke luar negeri.
Pada foto yang diunggahnya, April Jasmine terlihat mengunjungi berbagai tempat wisata saat berlibur ke luar negeri. Untuk itu, berikut beberapa potret April Jasmine saat berlibur ke luar negeri bersama keluarga.
1. Ke Shibuya Sky
Dalam salah satu potret yang dibagikannya, April Jasmine tampak berlibur ke Jepang. Ia terlihat mengunjungi Shibuya Sky. Terlihat pada foto yang dibagikannya, April Jasmine tampak duduk di dekat kaca dengan latar belakang perumahan dan gedung di Jepang serta langit biru. April Jasmine sendiri terlihat mengenakan mantel dengan rok denim. Ia juga memakai sepatu berwarna biru serta kacamata hitam.
2. Berpose di jalan Cheng Yan Pi
Foto lainnya memperlihatkan April Jasmine dengan Ustad Solmed dan kedua anaknya berpose di sebuah jalan di Singapura. Pada papan jalan dalam foto tersebut, tampak keempatnya berfoto di Jalan Cheng Yan Pi.
3. Arashiyama Bamboo Forest
Saat berada di Jepang, April Jasmine juga terlihat mengunjungi hutan bambu ternama, yakni Arashiyama Bamboo Forest, Kyoto, Jepang. Terlihat dirinya memakai blazer kotak-koat berwarna biru muda dengan rok panjang abu-abu. Ia juga tampak menenteng tas dari brand Gucci. Sementara itu, pada latar belakang terlihat hutan.
Baca Juga: 5 Koleksi Tas Bermerek April Jasmine, Istri Ustaz Solmed yang Baru Saja Pamerkan Rumah Mewah
4. Arab Street
Foto lainnya memperlihatkan April Jasmine yang berpose di Arab Street, Singapura. Terlihat April Jasmine dengan OOTD hitam berpose di tengah jalan. Sementara di sekelilingnya terlihat para pedagang serta masjid besar di belakangnya.
5. Universal Studio
Wisata lainnya yang juga dikunjungi April Jasmine yakni Universal Studio Singapura. Terlihat April Jasmine dengan keluarga berpose di depan pintu masuk Universal Studio dengan logo ikonik berbentuk planet Bumi.
Untuk Universal Studio Singapura sendiri, biaya tiket masuknya rupanya tidak murah. Dikutip dari laman Singapore Tickets, harga untuk masuk ke dalam destinasi wisata ini bisa capai 83 dolar Singapura atau setara dengan Rp 969 ribu. Namun, untuk harga ini biasanya akan disesuaikan dengan melalui apa tiketnya dipesan.
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Mobil Toyota Bekas yang Mesinnya Bandel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- Pajak Rp500 Ribuan, Tinggal Segini Harga Wuling Binguo Bekas
- 9 Sepatu Adidas yang Diskon di Foot Locker, Harga Turun Hingga 60 Persen
- 10 Promo Sepatu Nike, Adidas, New Balance, Puma, dan Asics di Foot Locker: Diskon hingga 65 Persen
- 5 Rekomendasi Sepatu Lari Kanky Murah tapi Berkualitas untuk Easy Run dan Aktivitas Harian
Pilihan
-
Petani Tembakau dan Rokok Lintingan: Siasat Bertahan di Tengah Macetnya Serapan Pabrik
-
Bos Bursa Mau Diganti, Purbaya: Tangkap Pelaku Goreng Saham, Nanti Saya Kasih Insentif!
-
Omon-omon Purbaya di BEI: IHSG Sentuh 10.000 Tahun Ini Bukan Mustahil!
-
Wajah Suram Kripto Awal 2026: Bitcoin Terjebak di Bawah $100.000 Akibat Aksi Jual Masif
-
Tahun Baru, Tarif Baru: Tol Bandara Soekarno-Hatta Naik Mulai 5 Januari 2026
Terkini
-
7 Sampo Selsun untuk Atasi Ketombe dan Rambut Rontok, Mana yang Paling Efektif?
-
6 Shio Paling Banyak Cuan Pada 3 Januari 2026
-
5 Rekomendasi Body Spray untuk Atasi Jerawat Punggung, Mulai dari Rp 70 Ribuan
-
5 Sunscreen untuk Pria yang Nggak Bikin Wajah Abu-Abu, Nyaman Dipakai Harian
-
7 Vitamin Penambah Nafsu Makan untuk Dewasa Paling Ampuh, Harga Mulai Rp9 Ribuan
-
5 Sepatu Nike Ori Diskon hingga 75 Persen di JD Sports, Harga Promo Jadi Rp300 Ribuan
-
Waspada! Ini 12 Gejala Super Flu pada Anak, Virus Mulai Merebak di Indonesia
-
5 Calming Spray untuk Atasi Jerawat Meradang saat Aktivitas di Luar
-
5 Rekomendasi Walking Shoes Lokal Murah 2026: Mulai Rp100 Ribuan, Cocok Buat Gaji UMR
-
5 Pasta Gigi Murah untuk Memutihkan Gigi, Cocok untuk yang Suka Ngopi dan Merokok